7 Inspirasi Outfit ala Korea yang Bisa Kamu Coba Saat Bepergian

Sabtu 11 Desember 2021, 06:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Korea Selatan tidak hanya terkenal dengan industri hiburan dan kulinernya saja, melainkan juga gaya fashionnya yang banyak dijadikan inspirasi.

Jika diperhatikan kebanyakan outfit ala Korea tampak lebih casual dengan memadukan warna netral dan corak yang simpel, cocok banget buat kamu yang kurang suka dengan pakaian ribet dan terlalu mencolok.

Selain itu, rata-rata fashion Korea juga cocok dikenakan oleh berbagai usia mulai dari anak-anak, remaja, hingga orang tua.

Penasaran seperti apa outfit ala Korea yang super catchy? Simak artikel ini sampai habis ya.

Baca Juga :

10 Kpop Outfit ala Jennie Blackpink, Simple Wajib Coba!

1. Elegant Airport style ala Idol Korea

photoIlustrasi Elegant Airport Style ala Idol Korea | Sumber: Pinterest</span

Untuk para penggemar kpop mungkin sering melihat idolanya mengenakan pakaian yang simpel, namun tetap elegan saat di bandara. Gaya fashionnya bisa banget dijadikan inspirasi untuk kamu tiru.

Biasanya para idol hanya akan mengenakan kaos polos atau sedikit corak dengan warna yang calm, dipadukan dengan slim fit jeans atau knee length skirt. Lalu, tambahan outer seperti blazer atau cardigan agar terlihat lebih feminim.

Kacamata hitam, pouch wallet atau satchel bag, dan topi bisa jadi pilihan aksesoris agar tidak terlalu polos namun tetap casual.

Gimana, outfit ini cocok banget kan buat kamu yang ingin tampil simpel tapi tetap elegan saat akan bepergian?

2. Chic Look dengan Floral Dress Pattern

photoIlustrasi Chic Look dengan Floral Dress Pattern | Sumber: Pinterest</span

Motif baju bunga-bunga atau floral dress pattern ini sedang populer lho di Korea Selatan, apalagi di kalangan remaja.

Pola bunga dapat menambah kesan manis dan mewah, apalagi dengan pilihan warna yang bright seperti pink, kuning, dan biru muda. Outfit ini cocok banget buat kamu yang suka dengan look feminim.

Sebagai pelengkap, kamu bisa memakai wristlet, kelly bag, ataupun mini backpack. Jangan lupa pakai flat shoes atau sneaker agar terlihat lebih catchy.

3. Casual Blazer Look

photoIlustrasi Casual Blazer Look | Sumber: Pinterest)</span

Siapa bilang blazer hanya cocok dipakai untuk acara formal atau saat akan pergi ke kantor saja?

Kamu juga bisa memakai blazer saat akan pergi ke mall, hangout dengan teman ke cafe fancy, ataupun menghadiri pesta.

Ada beberapa cara untuk mix and match blazer ala Korea yang bisa jadi referensi, seperti memadukan blazer dengan kaos dan straight pants atau pegged pants. Outfit ini, cocok untuk kamu kenakan saat akan pergi hangout dengan teman-teman.

Lalu, blazer juga sangat cocok dikenakan sebagai outer ketika kamu mengenakan long dress, outfit ini bisa kamu gunakan untuk pergi ke pesta.

4. Street Style

photoIlustrasi Street Style | Sumber: Pinterest</span

Ternyata style ini juga jadi tren di Korea untuk para wanita yang sudah menikah dan punya anak lho.

Outfit ini cocok banget buat kamu yang suka dengan penampilan boyish. Kamu hanya perlu kaos polos atau sedikit motif, jaket denim dan celana jeans.

Kamu bisa padukan juga dengan sneaker dan waist bag agar terlihat lebih cool.

5. Oversized Look

photoIlustrasi Oversized Look | Sumber: Pinterest</span

Kalau kamu pecinta drama Korea pasti sering melihat pemeran wanita mengenakan kemeja pria dengan ukuran oversize, terlihat begitu cocok bukan?

Nah, kamu juga bisa mencobanya. Selain kemeja, kaos dan sweater juga bisa dipakai untuk tampilan oversized.

Baju oversized biasanya cocok dipadukan dengan mid-length short atau hot pants, jadi kamu masih bisa memunculkan image seksi walaupun mengenakan pakaian longgar.

Jika kamu adalah anti-fit style, kamu bisa mengenakan cuffed pants atau wide leg pants, jenis celana ini masih cocok digunakan dengan baju oversized.

6. Overall Dress

photoIlustrasi Overall Dress | Sumber: Pinterest</span

Kamu bisa memakai sweater atau kaos yang dibalut dengan overall dress. Mix warnanya bisa disesuaikan, biasanya orang Korea paling sering menggunakan warna pastel dan gelap.

Outfit ini sangat cocok untuk kamu yang ingin tampak girly dan cute.

Shoulder bag dan flat shoes akan sangat cocok dipadukan dengan overall dress, karena bisa menambah kesan fashionable ala orang Korea.

Jangan lupa untuk menambahkan aksesoris seperti kalung dan jam tangan ya agar penampilanmu lebih maksimal.

7. Off Shoulder Top

photoIlustrasi Off Shoulder Top | Sumber: Pinterest</span

Kamu punya rencana pergi dengan gebetan atau pacar? Coba deh pakai off shoulder top, dijamin bakalan keliatan lebih cantik dan anggun.

Untuk bawahannya, kamu bisa kenakan high waist jeans supaya pinggang terlihat lebih ramping dan kaki tampak jenjang.

High heels dan sling bag adalah pilihan yang tepat ketika kamu memakai outfit ini, pastinya kamu bisa lebih percaya diri dengan penampilan ala cewek korea yang super stunning.

Itulah tujuh outfit ala Korea yang bisa ditiru saat kamu hendak bepergian. Selain mix and match di atas, kamu bisa juga memadukan dress sesuai keinginanmu ya.

Writer: Devi

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 20:58 WIB

Terpeleset dan Jatuh ke Sungai, Warga Cidolog Sukabumi Ditemukan Tewas

Susum (47 tahun) warga Kampung Rancapalet RT 15 RW 05 Desa Cipamingkis, Kecamatan Cidolog, Kabupaten Sukabumi, ditemukan dalam keadaan tewas usai terpeleset dan jatuh ke Sungai Cidolog, Jumat (22/11/2024).
Warga saat mengevakuasi Susum (47 tahun) yang ditemukan tewas usai terpeselet dan jatuh ke sungai Cidolog, Sukabumi | Foto : Istimewa
Sukabumi Memilih22 November 2024, 20:39 WIB

Puji Penampilan Asep Japar-Andreas Di Debat Terakhir: Ojang: Mumpuni Bervisi Jelas

Juru Kampanye Tim Pemenangan Pasangan nomor urut 2, Ojang Apandi, mengungkapkan rasa syukur atas kelancaran pelaksanaan debat yang diatur oleh KPU Kabupaten Sukabumi dan pihak terkait.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 20:03 WIB

Ketua KPU Sukabumi: Terima Kasih Polres Bandung

Debat Publik Pilkada Kabupaten Sukabumi antara paslon 01, Iyos Somantri - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas digelar hari ini Jumat (22/11/2024), bertempat di Hotel Sutan Raja, Soreang, Kabupaten Bandung
Kasmin Belle, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi | Foto : Capture video Youtube
Jawa Barat22 November 2024, 19:14 WIB

Muhammad Jaenudin Sosialisasi Perda Perlindungan Anak di Kalaparea Sukabumi

Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Muhammad Jaenudin, menggelar sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan Anak.
Anggota DPRD Jabar, Muhammad Jaenudin, sosialisasikan Perda Penyelenggaraan Perlindungan Anak. di Kalaparea Sukabumi | Foto : Tim Asistensi M. Jaenudin
Bola22 November 2024, 19:00 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Borneo FC: Pangeran Biru Incar 3 Poin!

Persib Bandung vs Borneo FC akan disiarkan secara langsung melalui siaran televisi dan layanan live streaming.
Ilustrasi - Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persib Bandung vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist)
Sukabumi22 November 2024, 18:44 WIB

Sungai Meluap, Banjir Langganan Terjang Cidolog Sukabumi

Hujan deras dengan intensitas tinggi pada Jumat sore (22/11/2024), memicu aliran Sungai Cidolog meluap, mengakibatkan jalan ruas Cidolog-Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi, terendam banjir.
Jalan Cidolog-Tegalbulued Sukabumi terendam banjir | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi22 November 2024, 18:30 WIB

Duku Tumbang Dievakuasi, Kondisi Rumah Warga Nagrak Sukabumi Usai Tertimpa Pohon

Reruntuhan pohon duku yang menimpa rumah milik Santibi di Kampung Pasir Huni RT 06 RW 01, Desa Pawenang, Kecamatan Nagrak akhirnya berhasil dievakuasi, Jumat (22/11/2024)
P2BK bersama tim gabungan mengevakuasi pohon tumbang yang menimpa rumah Santibi di Nagrak Sukabumi, Jumat (22/11/2024) | Sumber foto : P2BK Nagrak
Food & Travel22 November 2024, 18:30 WIB

Berbalut Legenda Dayang Sumbi, Air Terjun Sanghyang Taraje Garut HTM Cuma Rp10 Ribu!

Curug Sanghyang Taraje Garut dikelilingi oleh hutan hijau yang sejuk dan suasana alam yang tenang.
Curug Sanghyang Taraje adalah sebuah air terjun yang terletak di Kampung Kombongan, Desa Pakenjeng, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Foto: IG/smiling.westjava
Life22 November 2024, 18:00 WIB

Amalkan Doa Imam Al-Ghazali Saat Menghadapi Masalah Hidup

Doa dari Imam Al-Ghazali ini dianjurkan diamalkan saat sedang dirundung maslaah kehidupan.
Ilustrasi - Doa ini dibaca saat sedang dirundung masalah kehidupan (Sumber : Pexels.com/@Pavel Danilyuk)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:49 WIB

Iyos-Zainul Janji Hilangkan Pungli Tenaga Kerja di Sukabumi

Debat kedua Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi 2024 yang digelar di Hotel Sultan Raja, Bandung, Jumat (22/11/2024), berlangsung meriah. Pendukung dari masing-masing pasangan calon memadati area sekitar hotel
Iyos-Zaenul janji hilangkan pungli tenaga kerja di Kabupaten Sukabumi (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)