Ada 23 Hari Besar Selama Desember, Berapa yang Libur Tahun Ini?

Selasa 30 November 2021, 07:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Daftar hari libur pada Desember 2021 akan diisi oleh peringatan Natal tanggal 25 Desember 2021 yang jatuh pada hari Sabtu. Lalu apakah hari libur Desember 2021 hanya Hari Natal? Simak penjelasan berikut ini.

Perlu diketahui, pada Desember 2021 ada sederet hari besar yang diperingati baik lingkup nasional dan internasional. Mulai dari peringatan Hari AIDS Sedunia sampai dengan Hari Ibu.

Hari HIV AIDS Sedunia diperingati setiap 1 Desember untuk meningkatkan kesadaran seluruh masyarakat soal virus HIV/AIDS. Hari AIDS Sedunia ini pertama kali digagas pada Agustus 1987 oleh James W. Bunn dan Thomas Netter, dua petugas informasi publik untuk Program Global AIDS Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) di Jenewa, Swiss.

photoIlustrasi ornamen natal - (Freepik)

Sementara itu, peringatan Mother's Day atau Hari Ibu juga akan diperingati bulan ini, yaitu setiap 22 Desember. Penetapan 22 Desember sebagai Hari Ibu mengacu pada pelaksanaan Kongres Perempuan Indonesia I yang dihelat 22-25 Desember 1928, atau hanya beberapa pekan setelah Kongres Pemuda II yang menghasilkan Sumpah Pemuda.

Berikut ini adalah daftar hari besar Desember 2021, meliputi hari besar nasional dan internasional yang perlu diketahui. 

1 Desember: Hari Artileri

1 Desember: Hari AIDS Sedunia

2 Desember: Hari Internasional Untuk Penghapusan Perbudakan

2 Desember: Hari Konvensi Ikan Paus

3 Desember: Hari Bakti Pekerjaan Umum

3 Desember: Hari Penyandang Cacat Internasional

4 Desember: Hari Konservasi Kehidupan Liar Sedunia

5 Desember: Hari Sukarelawan Internasional

7 Desember: Hari Penerbangan Sipil Internasional

9 Desember: Hari Armada Republik Indonesia

10 Desember: Hari Hak Asasi Manusia

11 Desember: Hari Gunung Internasional

12 Desember: Hari Transmigrasi

13 Desember: Hari Nusantara

15 Desember: Hari Juang Kartika TNI-AD

18 Desember: Hari Migran Internasional

19 Desember: Hari Bela Negara

19 Desember: Hari Trikora

19 Desember: Hari Kerjasama Selatan-Selatan

20 Desember: Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional

20 Desember: Hari Solidaris Kemanusiaan Internasional

22 Desember: Hari Ibu

25 Desember: Hari Natal.

Perlu diketahui pula, cuti bersama 2021 dalam rangka Hari Raya Natal pada 24 Desember 2021, ditiadakan. Kebijakan ini adalah sebagai bagian dari upaya pencegahan dan penanganan penyebaran Covid-19.  

Perubahan tentang hari libur nasional dan cuti bersama 2021 tertuang dalam Keputusan bersama Menag, Menaker, dan Menpan RB Nomor 712, 1, dan 3 tahun 2021 tentang Perubahan Kedua atas Keputusan Bersama Menag, Menaker, Menpan dan RB Nomor 642, 4, dan 4 tahun 2020 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama. Dikutip dari SKB 3 Menteri, berikut ini adalah daftar hari libur nasional tahun 2021: 

1 Januari 2021: Tahun Baru 2021 Masehi 

12 Februari 2021: Tahun Baru Imlek 2572 Kongzili 

11 Maret 2021: Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 

14 Maret 2021: Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1943 2 April 2021: Wafat Isa Al Masih 

1 Mei 2021: Hari Buruh Internasional 

13 Mei 2021: Kenaikan Isa Al Masih

13-14 Mei 2021: Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah 26 Mei 2021: Hari Raya Waisak 2565

1 Juni 2021: Hari Lahir Pancasila

20 Juli 2021: Hari Raya Idul Adha 1442 Hijriah

11 Agustus 2021: Tahun Baru Islam 1443 Hijriah 

17 Agustus 2021: Hari Kemerdekaan Republik Indonesia 

20 Oktober 2021: Maulid Nabi Muhammad SAW 

25 Desember 2021: Hari Raya Natal.

Jadi, daftar hari libur Desember 2021 hanyalah pada tanggal 25 Desember saja, yaitu pada saat perayaan Hari Raya Natal.

SUMBER: SUARA.COM/RISHNA MAULINA PRATAMA

Koleksi Video Lainnya:

Podcast Catatan Wakil Rakyat Bersama Heri Antoni

Keluarga Mengungsi, Kebakaran Hanguskan Rumah di Tegalbuleud Sukabumi

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Sukabumi Memilih25 April 2024, 19:04 WIB

Fikri Abdul Aziz Daftar ke PAN: Siap Dampingi Asjap di Pilkada Sukabumi

Daftar ke PAN, Fikri Abdul Aziz memiliki keinginan untuk mendampingi Asep Japar (Asjap) di Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Fikri Abdul Aziz mendaftarkan diri ke Desk Pilkada DPD PAN Kabupaten Sukabumi, Kamis (25/04/2024). (Sumber : Istimewa)
Life25 April 2024, 19:00 WIB

10 Cara Menghilangkan Rasa Sedih Agar Hidup Bahagia Kembali

Mengelola perasaan sedih dan mencapai kebahagiaan bisa menjadi perjalanan yang panjang.
Ilustrasi. Cara Menghilangkan Rasa Sedih Agar Hidup Bahagia Kembali (Sumber : pixabay.com/@Pexels)
Sukabumi25 April 2024, 18:49 WIB

Menghadapi Situasi yang Mengecewakan, Simak 4 Alasan Mengapa Anak Bertingkah Seperti Ini

Meskipun menangani anak-anak Anda yang bertingkah bisa menjadi tantangan di saat-saat yang panas, yakinlah bahwa semua anak akan bertingkah pada satu waktu atau yang lain
Ilustrasi alasan mengapa anak bertingkah | Foto : Freepik/@freepik
Sehat25 April 2024, 18:38 WIB

7 Manfaat Buah Apel Untuk Kesehatan Anak-anak, Yuk Bunda Cari Tahu

Apel mengandung berbagai nutrisi penting seperti serat, vitamin C, vitamin A, dan kalium.
Ilustrasi manfaat apel bisa meningkatkan kesehatan otak.( Sumber Foto: pexels.com/ @Mareefe )
Bola25 April 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Borneo FC: Duel Dua Tim Papan Atas!

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persib Bandung vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persib Bandung vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist).
Sukabumi25 April 2024, 18:09 WIB

Disingkat Berkah, Motto Camat Baru Waluran Sukabumi Dongkrak Potensi Alam

Pemerintah Kecamatan Waluran Kabupaten Sukabumi menggelar halal bihalal dan pisah sambut dari camat lama Ali Murtado ke camat baru Supendi, di aula kantor Kecamatan Waluran, Kamis (25/4/2024)
Pisah sambut camat Waluran Kabupaten Sukabumi dari Ali Murtado ke Supendi | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi25 April 2024, 18:08 WIB

Rapat Dinas dan Halal Bihalal, Dinkes Sukabumi Perkuat Kerjasama Tingkatkan Layanan

Rapat Dinas dan Halal Bihalal Dinkes Kabupaten Sukabumi ini dibuka langsung oleh Bupati Sukabumi Marwan Hamami.
Kadinkes Kabupaten Agus Sanusi saat menyampaikan arahan dalam rapat dinas sekaligus halal bihalal yang dibuka Bupati Marwan Hamami. (Sumber : SU/Ilyas)
Life25 April 2024, 18:00 WIB

4 Doa Nabi Sulaiman untuk Memohon Dibukakan Pintu Rezeki dan Kekayaan

Doa Nabi Sulaiman ini dapat di amalkan ketika ingin diberikan rezeki melimpah dari Allah SWT.
Doa Nabi Sulaiman ini dapat di amalkan ketika ingin diberikan rezeki melimpah dari Allah SWT. | Sumber: Freepik.com
Sukabumi25 April 2024, 17:33 WIB

Aksi Protes di PT GSI Bubar, Kades Bojongraharja Beri Jaminan Soal Pungli Tenaga Kerja

Kepala Desa Bojongraharja, Henhen Suhendar mengatakan, warga yang melakukan aksi demonstrasi ini, lantaran mereka merasa kecewa dengan pihak perusahaan.
Kades Bojongraharja, Henhen Suhendar usai menemui warga yang protes pungli tenaga kerja di PT GSI (Sumber: SU/Ibnu)
Sehat25 April 2024, 17:30 WIB

Apakah Kopi Aman Dikonsumsi Setiap Hari? Ini Penjelasannya!

Dengan memahami secara mendalam manfaat dan risiko yang terkait dengan konsumsi kopi, pembaca dapat membuat keputusan yang lebih baik tentang pola konsumsi kopi mereka dan menjaga kesehatan mereka tetap optimal.
Ilustrasi. Kopi. Sumber : pixabay/buavit66