Ngeri! Data Bappenas: 82 Persen Air Minum Rumah Tangga Tercemar Bakteri Ecoli

Sabtu 25 September 2021, 05:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Direktur perumahan dan Pemukiman Kementerian PPN/ Bappenas Tri Dewi Virgiyanti mengatakan telah melakukan survei kualitas air minum rumah tangga. Hasilnya bikin ngeri, 82,96 persen air minum yang dikonsumsi rumah tangga tercemar Bakteri Ecoli

Dia mengatakan air minum yang memenuhi syarat kesehatan setelah difilter dengan syarat layak dan aman sampai kualitasnya hanya 17,04 persen. Hal itu dilihat dari parameter kontaminasi bakteri Ecoli.

"82,96 persen masih tercemar E.coli. Padahal sumber airnya sudah layak, bayangkan yang sumber airnya di luar yang layak, pasti lebih tercemar," kata Tri Dewi dalam diskusi virtual, Jumat, 24 September 2021 dikutip dari tempo.co.

Dan, kata dia, yang memenuhi syarat ditambah parameter kimia, hanya 11,90 persen persen yang aman. "Lebih kecil lagi yang memenuhi syarat dan lebih besar lagi yang tidak memenuhi syarat, kalau kita filter lagi dengan parameter kimia," ujarnya.

photoIlustrasi air minum - (freepik)</span

Dia menuturkan air minum aman dilihat dari empat hal, yaitu sumbernya layak, kuantitas mencukupi, tersedia setiap saat ada di dalam rumah bukan jauh dari rumah, terjangkau dari sisi finansial dan lokasinya, serta kualitas memenuhi syarat kesehatan yang ada dalam peraturan menteri kesehatan.

Kalau syarat itu, kata dia, air minum perpipaan-lah yang paling mungkin digunakan gunakan untuk mencapai air minum aman. Karena kalau air sumur akan lebih sulit memeriksa kualitas kontaminasi airnya.

Dia menuturkan, kalau dilihat sumber yang aman, ada di sumber air minum perpipaan. "Bahkan air minum isi ulang itu, kontaminasi E.colinya lebih tinggi daripada air minum perpipaan," kata dia.

Adapun dia juga mengatakan air minum perpipaan saat ini di seluruh Indonesia hanya 20,69 persen. Sisanya 70 persen lebih merupakan air minum yang disediakan sendiri oleh masyarakat, seperti sumur bor, air tanah, tadah hujan, mata air dan lainnya.

SUMBER: TEMPO.CO

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sehat27 April 2024, 08:00 WIB

6 Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak

Berikut Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Mendukung Kecerdasan Anak. Ayah Bunda Yuk Simak!
Frittata, Olahan Telur. Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak (Sumber : via tastyfitnessrecipes)
Sehat27 April 2024, 08:00 WIB

Bantu Melancarkan Pencernaan, 5 Manfaat Minum Air Hangat Saat Perut Kosong di Pagi Hari

Secara umum, minum air hangat di pagi hari saat perut kosong aman dan tidak memiliki efek samping yang berbahaya.
Ilustrasi - Secara umum, minum air hangat di pagi hari saat perut kosong aman dan tidak memiliki efek samping yang berbahaya. (Sumber : Freepik)
Life27 April 2024, 07:00 WIB

Lakukan Sekarang! 7 Kebiasaan Positif di Pagi Hari yang Akan Membentukmu Menjadi Orang Sukses

Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.
Ilustrasi. Membaca Buku | Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.(Sumber : pixabay.com/@455992)
Inspirasi27 April 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 27 April 2024, Yuk Cek Dulu Sebelum Jalan-jalan di Akhir Pekan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi26 April 2024, 23:14 WIB

Marwan Belum Terima 2 Partai Tambahan yang Akan Dukung Asjap di Pilkada Sukabumi, Kenapa?

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menyebut ada dua partai lagi yang ingin turut hadir pada acara deklarasi koalisi tiga partai dalam pengusungan pasangan bakal calon untuk maju di Pilkada 2024.
Marwan Hamami, Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 23:09 WIB

Tiga Partai Resmi Berkoalisi, Marwan Beberkan Alasan Usung Asep Japar di Pilkada Sukabumi

Tiga partai yakni Golkar, Gerindra, dan PPP secara resmi berkoalisi untuk mengusung Asep Japar di Pilkada 2024
Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menandatangani kesepakatan koalisi tiga partai Golkar, PPP dan Gerindra, Jumat (26/4/2024) | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 21:49 WIB

Akibat Banjir, Toko Alat Listrik di Cidahu Sukabumi Alami Kerugian hingga Belasan Juta

Banjir yang terjadi di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, pada Kamis, 25 April 2024 membuat beberapa pihak mengalami kerugian yang cukup besar.
Sejumlah warga dan karyawan toko memindahkan barang yang sebelumnya terendam banjir di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Life26 April 2024, 21:05 WIB

6 Mental Miskin yang Membuat Hidup Anda Melarat di Masa Depan, Yuk Hindari!

Orang yang memelihara mental miskin tentu akan berpengaruh terhadap masa depannya, melarat atau berjaya. Itulah pentingnya hal ini.
Ilustrasi. Mental miskin yang wajib dijauhi. | Sumber foto : Pexels/Mehmet Turgut Kirkgoz
Life26 April 2024, 21:00 WIB

8 Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati

Inilah Contoh Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati. Apa Kamu Salah Satunya?
Ilustrasi - Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati . (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi26 April 2024, 20:57 WIB

Jelang Kongres, PAN Kabupaten Sukabumi Pastikan Dukung Zulhas Tiga Periode

DPD PAN Kabupaten Sukabumi menyatakan sikapnya untuk mendukung kembali Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan kembali melanjutkan kepemimpinan di periode ketiga pada masa jabatan 2025-2030.
Mansurudin, Ketua DPD PAN Kabupaten Sukabumi | Foto : Sukabumi Update