5 Aktris Drakor yang Sukses Memerankan Karakter Menyebalkan

Kamis 22 April 2021, 08:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Aktris Korea kini banyak digandrungi warga Indonesia berkat sejumlah Drama Korea atau Drakor yang selalu menarik perhatian. Termasuk jika ada aktris yang berperan 'menyebalkan', aktris tersebut pasti akan mudah dikenal karena perannya.

Peran penjahat atau antagonis biasanya menjadi bumbu yang wajib dalam setiap drakor. Sebab, tanpa adanya karakter yang berperan jahat atau menyebalkan, maka drakor tersebut terasa kurang dan tidak menarik. 

Baca Juga :

Rekomendasi 5 Drakor Untuk Menemani Ramadhan Anda

Berikut beberapa aktris drakor yang sukses memerankan peran antagonis atau menyebalkan.

1. Han So Hee 

photoHan So Hee - (hancinema.net)</span

Siapa yang akhirnya jatuh cinta pada drakor karena menonton 'The World of Marriage'? Pasti ada penonton yang dibuat geram oleh lakon Han So Hee yang sangat menyebalkan menjadi wanita selingkuhan? 

Han So Hee mengaku pernah sampai menerima hujatan di akun Instagram pribadinya akibat berperan dalam drama tersebut. 

2. Jang Young Nam

photoJang Young Nam - (hancinema.net)</span

Berperan menjadi seorang Ibu yang kejam dalam 'Its Okay To Not Be Okay', Jang Young Nam berhasil menjadikan drama ini diminati banyak banyak penonton. 

Perannya yang sangat dingin dan seolah tidak memiliki hati terhadap anak kandungnya sendiri membuat Jang Young Nam dinobatkan sebagai pemeran wanita terjahat pada tahun 2020. 

3. Kim Hae Suk

photoKim Hae Suk - (hancinema.net)</span

Aktris senior yang sudah memerankan banyak peran dalam sejumlah drama dan film ini selalu sukses berperan sebagai karakter yang menyebalkan terutama di serial drama 'Pinocchio'.

Aktingnya sebagai direktur yang ambisius membuat dirinya menjadi sosok yang menjengkelkan sekaligus membuat emosi bagi siapa saja yang menontonnya. 

4. Kim So Yeon 

photoKim So Yeon - (hancinema.net)</span

The Penthouse yang memasuki season ke 3 di bulan Juni mendatang ini masih paling ramai dibicarakan dan berhasil mendapatkan rating paling tinggi. 

The Penthouse berhasil membuat penonton hanyut ke dalam cerita, emosi yang diberikan para pemain termasuk salah satunya Kim So Yeon memang ampuh membuat para penonton geram luar biasa. 

5. Kim Yeo Jin

photoKim Yeo Jin - (hancinema.net)</span

Drama Vincenzo yang disebut-sebut sebagai debut comeback duda keren, Song Jong Ki ini berhasil menduduki rating paling atas di 2021.

Didukung oleh pemeran jahat yang dilakoni Taecyeon dan tangan kanannya Kim Yeo Jin, mereka selalu membuat taktik jahat untuk mengalahkan Vincenzo, termasuk saat Kim Yeo Jin membunuh Ibu Vincenzo. 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Life26 April 2024, 10:00 WIB

Berkhianat! 10 Ciri Orang Munafik yang Gampang Terlihat dari Sikap dan Ucapannya

Seseorang yang munafik mungkin terlihat tidak konsisten dalam perilaku dan ucapannya.
Ilustrasi - Seseorang yang munafik mungkin terlihat tidak konsisten dalam perilaku dan ucapannya. (Sumber : pexels.com/@Josue Feijoo)
Nasional26 April 2024, 09:31 WIB

Ada Zonasi, Simak 4 Jalur PPDB Tahun 2024 untuk SD, SMP, dan SMA

PPDB diselenggarakan secara objektif, transparan, dan akuntabel.
(Foto Ilustrasi) Ketentuan PPDB diatur dalam Permendikbud Nomor 1 Tahun 2021. | Foto: Freepik/@master1305
Inspirasi26 April 2024, 09:30 WIB

Info Penerimaan Pegawai Lulusan SMA di Perusahaan, Penempatan Jawa Barat

Berikut Informasi Penerimaan Pegawai Lulusan SMA di Perusahaan untuk Penempatan Wilayah Jawa Barat.
Info Penerimaan Pegawai Lulusan SMA di Perusahaan, Penempatan Jawa Barat  (Sumber : Freepik)
Sukabumi26 April 2024, 09:02 WIB

Warga Resah! Beredar Video Konvoi Motor Bersajam di Jalan Pajampangan Sukabumi

Dalam video terlihat salah satu orang yang dibonceng menggesekkan sajam ke aspal.
Tangkapan layar video konvoi kawanan bermotor sambil membawa sajam di Jalan Nasional Jampangkulon-Surade, Desa Talagamurni, Kecamatan Cibitung, Kabupaten Sukabumi, Senin malam, 22 April 2024.| Foto: Istimewa
DPRD Kab. Sukabumi26 April 2024, 09:01 WIB

Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi Studi Banding BUMD ke Yogyakarta

Sejumlah anggota Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi saat ini tengah  melakukan perjalanan dinas ke Jogjakarta
Sekretaris Fraksi PAN DPRD Kabupaten Sukabumi Heri Antoni  (Sumber : DPRD Kabupaten Sukabumi)
Sehat26 April 2024, 09:00 WIB

Bisa Anda Coba Dirumah, 8 Ide Camilan Ringan untuk Menurunkan Berat Badan

Camilan dapat membantu memuaskan rasa lapar di antara waktu makan, mencegah keinginan mengidam, dan memberikan nutrisi penting yang sehat dalam makanan Anda.
Ilustrasi - Camilan dapat membantu memuaskan rasa lapar di antara waktu makan, mencegah keinginan mengidam, dan memberikan nutrisi penting yang sehat dalam makanan Anda. (Sumber : pexels.com/@Antoni Shkraba).
Life26 April 2024, 08:00 WIB

12 Kebiasaan Sederhana yang Membuatmu Disenangi Semua Orang

Kebiasaan sederhana ini menunjukkan rasa hormat dan perhatianmu terhadap orang lain, dan orang-orang cenderung merasa dihargai saat merasa didengarkan dengan baik.
Ilustrasi - Kebiasaan Sederhana yang Membuatmu Disenangi Semua Orang (Sumber : Pexels/Thirdman)
Sehat26 April 2024, 07:00 WIB

9 Manfaat Minum Air Putih Hangat di Pagi Hari, Bisa Mengurangi Perut Kembung

Rutinitas pagi yang tenang dan santai, seperti minum air hangat, dapat membantu mengurangi tingkat stres dan meningkatkan kesejahteraan secara keseluruhan.
Ilustrasi. Minum Air Hangat. Manfaat Minum Air Putih Hangat di Pagi Hari (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)
Food & Travel26 April 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Air Rebusan Kencur untuk Meredakan Nyeri Sendi, Ini 8 Langkahnya!

Meskipun kencur memiliki banyak manfaat kesehatan, selalu disarankan untuk berkonsultasi dengan ahli kesehatan sebelum menggunakannya secara teratur, terutama jika Anda memiliki kondisi kesehatan tertentu atau sedang mengonsumsi obat-obatan lain.
Ilustrasi. Air Rebusan Kencur. (Sumber : Instagram/@meygaahuang)
Bola26 April 2024, 05:12 WIB

Timnas Indonesia Lolos Semifinal Piala Asia U-23 2024 usai Menang Dramatis atas Korsel

Fenomenal! Timnas Indonesia berhasil lolos semifinal Piala Asia U-23 2024 usai taklukan Korsel lewat drama adu pinalti.
Rafael Struick (kanan) cetak dua gol untuk Timnas Indonesia U-23 di laga versus Korsel. (Sumber : IG AFC Asian Cup)