Program CSR PLTU Palabuhanratu Sukabumi Berdayakan Warga Bikin Kerajinan

Jumat 26 Februari 2021, 12:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Program CSR PT Indonesia Power PLTU Palabuhanratu memberdayakan warga dan lingkungan pesantren Kampung Batusapi, Sukabumi, Jawa Barat dalam membuat kerajinan.

Hal itu juga dilakukan sebagai upaya membantu meningkatkan perekonomian masyarakat di tengah pandemi COVID-19.

Bantuan dalam bentuk program CSR dikemas lewat kegiatan Indonesia Power PLTU Peduli. Adapun bantuan yang disalurkan berupa peralatan dan mesin untuk pembuatan kerajinan dari kayu limbah pantai Loji, yang sering banyak dipermasalahkan.

Habib Fahcmi Assegaf, Pimpinan Pondok Pesantren Mahabbaturosul Palabuhanratu, mengapresiasi program CSR tersebut.

photoKerajinan tangan warga Kampung Batusapi, Sukabumi, Jawa Barat hasil pemberdayaan program CSR PLTU Palabuhanratu. - ( Istimewa)

Untuk itu Ia berterimakasih dan bersyukur keberadaan PLTU Palabuhanratu yang selama ini selalu membantu masyarakat sekitar, terutama dalam sarana keagamaan di pondok pesantren mahabaturosul.

"Di kala Pandemi Covid-19 ini, PLTU Palabuhanratu selalu peduli dalam memberikan bantuan selain sembako, juga pemberdayaan masyarakat berupa mesin dan peralatan lain, sehingga kami dapat memanfaatkan sampah kayu yang selalu dipermasalahan masyarakat menjadi kerajinan yang dapat meningkatkan ekonomi kami," ujarnya, Jumat (26/2/2021).

"Keluarga Besar Mahabbaturrosul dan warga disini menyampaikan rasa terimakasih atas kepedulian yang diberikan PT Indonesia Power  PLTU Palabuanratu melalui CSR dan bantuan sembako yang bermanfaat untuk masyarakat, jamaah dan santri kami," sambungnya.

Baca Juga :

CSR PLTU Jabar 2 Palabuhanratu Sukabumi, Benda Ini Bantu Identifikasi Penyu

Habib Fahcmi Assegaf menegaskan program CSR tersebut sangat membantu dalam menunjang kebutuhan masyarakat juga para santri dipesantren yang dipimpinnya.

"Hasil pembuatan kerajinan yang kami ciptakan lampu hias, meja, kursi kami gunakan untuk perbaikan jalan lingkungan dan jalan setapak lingkungan disini," sambungnya.

"Sekarang masyarakat di sini memiliki keterampilan membuat kerajinan semua berkat binaan dan kepedulian PT Indonesia Power. AlhamdulIllah selain meningkatkan perekomian, kepedulian masyarakat terhadap agama juga meningkat, sekali lagi terima kasih Indonesia Power PLTU Palabuhanratu," tandasnya.

Ingat Pesan Ibu: Wajib 5M (memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan dengan sabun, menghindari kerumunan dan membatasi mobilitas serta aktivitas di luar rumah). Redaksi sukabumiupdate.com mengajak seluruh pembaca untuk menerapkan protokol kesehatan Covid-19 di setiap kegiatan.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Nasional22 November 2024, 13:56 WIB

Kronologi Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Berawal dari Masalah Tambang

Berikut kronologi polisi tembak polisi di Solok Selatan menurut Kapolda Sumbar Irjen Suharyono.
Ilustrasi. Peristiwa polisi tembak polisi terjadi di Solok Sumbar. | Foto : Pixabay
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:50 WIB

Profil Teddy Lesmana, Panelis di Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Teddy Lesmana yang saat ini terpilih jadi panelis di Pilbup 2024 adalah sosok yang menginspirasi karena dedikasinya dalam dunia pendidikan dan hukum.
Teddy Lesmana saat ini berprofesi sebagai dosen di Fakultas Hukum Universitas Nusa Putra. (Sumber : Instagram/@teddyzeeous).
DPRD Kab. Sukabumi22 November 2024, 13:34 WIB

Apresiasi Kunjungan KPK, Ketua DPRD Sukabumi: Perkuat Komitmen Bersama Perangi Korupsi

Menurut Budi, kegiatan ini merupakan program rutin tahunan yang dilakukan oleh KPK untuk memberikan pendidikan antikorupsi kepada pemerintah daerah.
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Budi Azhar Mutawali. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi22 November 2024, 13:30 WIB

KPK Beri Penyuluhan Pencegahan Korupsi untuk Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi

Adapun penyuluhan yang diberikan yang pertama terkait pendidikan anti korupsi, kedua pencegahan dan ketiga penindakan.
Kepala Satuan Tugas Wilayah II Koordinasi dan Supervisi KPK RI, Arif Nurcahyo saat memberikan penyuluhan kepada 60 anggota DPRD Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:11 WIB

Dipandu Yasmin dan Agung, Daftar Panelis Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Debat antara paslon 01, Iyos - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas akan berlangsung Jumat (22/11/2024) di Hotel Sutan Raja Bandung, mulai pukul 14.00 WIB.
Presenter INews TV Yasmin Athania akan memandu (hots) debat publik II Pilkada Kabupaten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: akun medsos Yasmin Athania)
Food & Travel22 November 2024, 13:00 WIB

Kebun Teh Cipasung, HTMnya Rp10.000 Spot Menarik untuk Healing di Majalengka

Biaya masuk ke Kebun Teh Cipasung cukup terjangkau, sehingga Anda tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar untuk menikmati keindahan alam ini.
Dengan semua kelebihan yang dimiliki, Kebun Teh Cipasung memang layak untuk dijadikan tujuan wisata Anda. (Sumber : Screenshot YouTube/@Apri Subroto).
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga saat mengevakuasi babi hutan yang tercebur masuk ke dalam sumur di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)