6 Rekomendasi Lipstik Warna Nude Matte, Bikin Kamu Cantik Seharian

Selasa 20 September 2022, 13:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Lipstik warna nude matte merupakan salah satu produk kecantikan untuk bibir yang banyak diminati para wanita.

Hal tersebut dikarenakan lipstik dengan warna nude akan membuat penampilan seorang wanita terkenal lebih kalem namun elegan. Hal itulah yang menjadi alasan wanita menyukai warna nude untuk bibir.

Oleh sebab itu, disini kami akan memberikan rekomendasi lipstik warna nude matte yang tentunya tahan lama dengan harga ekonomis namun berkualitas tetap bikin kamu cantik seharin.

Pemasaran produknya merek apa saja? Yuk simak selengkapnya di bawah ini ya!

Baca Juga :

1. Focallure Pure Matte Lipstick

photoFocallure pure matte lipstick - (via; focallurebd)</span

Lipstik warna nude yang pertama ada dari merek Focallure, merek yang satu ini cukup terkenal dan banyak diminati kaum hawa.

Warna-warna nude dari produk lipstik mereka yang satu ini sangat menarik dan terlihat cantik.

Selain itu, lipstik ini dapat diaplikasikan dengan mudah namun bisa mempertahankan efek matte yang tidak mudah kering, dan warna matte mereka kaya akan pigmentasi, sehingga dapat membuat bibir yang menawan yang tidak mudah pudar.

2. O.TWO.O Lip Glaze Matte 2 in 1

photo O.TWO.O Lip Glaze Matte 2 in 1 - (Istimewa)</span

Warna-warna nude dari produk ini juga tidak kalah menarik. Mereka menyediakan berbagai varian warna nude sehingga kamu tidak akan bisa memilih warna nude kesukaan mu.

Istimewanya, untuk kamu yang menyukai lipstik matte atau glossy produk yang satu ini bisa kamu pilih ya.

Selain itu, lipstik yang satu ini juga mudah diaplikasikan, berpigmen tinggi, teksturnya halus, tahan lama, dan pastinya anti transfer.

3. L'Oreal Paris Rouge Signature 

photoLOreal Paris Rouge Signature - (Istimewa)</span

Seperti yang sudah diketahui jika merek yang satu ini memang terkenal banyak disukai kaum hawa, begitu pula dengan lipstik Rouge Signature ini.

Lipstik ini memiliki banyak varian warna nude yang pastinya tidak akan membuat kamu kecewa.

Selain itu, lipstik yang satu ini memberikan sensasi ringan tanpa terasa berat di bibir dan tidak mudah kering. Dengan warna matte intens melekat sempurna pada bibir.

4. Wardah Colorfit Velvet Matte Lip Mousse

photoWardah Colorfit Velvet Matte Lip Mousse - (via: wardahbeauty)</span

Produk dari Wardah ini merupakan Lip Mousse (Lip Cream) dengan Velvet Powder Pigments yang dapat memberikan tekstur lembut dengan hasil akhir powdery yang ringan serta nyaman seharian di bibir tanpa rasa lengket. 

Selain itu, Colorfit Velvet Matte Lip Mousse ini tidak membuat bibir kering atau pecah-pecah karena mengandung Vitamin E sebagai pelembab.

5. Make Over Intense Matte Lip Cream 011 Pompous

photoMake Over Intense Matte Lip Cream 011 Pompous - (via: makeoverforall)</span

Produk ini hadir dengan formula krim revokusioner yang penuh dengan pigmen super intens dengan pengaplikasian yang penuh.

Hasil akhir dari Lip Crem Make Over ini matte dengan tekstur ringan yang dapat bertahan seharian.

6. Wardah Instaperfect 7 Everlast Intense Matte Liquid 07 Effortless

photoWardah Instaperfect 7 Everlast Intense Matte Liquid 07 Effortless - (via: wardahbeauty)</span

Instaperfect Everlast Intense Matte Liquid ini merupakan lip cream yang tahan lama lebih dari 12 jam dengan hasil akhir matte. 

Selain itu, lip cream ini memiliki tekstur yang terasa sangat halus saat dipakai dibibir. Dengan warna yang intense, sehingga nyaman digunakan beraktivitas sehari-hari, tanpa perlu touch up.

Nah itulah enam rekomendasi  lipstik warna nude matte yang bisa bikin kamu cantik seharian. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba Updaters!

Baca Juga :

6 Rekomendasi Lipstik Matte Tahan Lama, Harga Murah Tidak Menguras Kantong

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sehat18 April 2024, 21:00 WIB

Cara Simpel Membuat Jus Mengkudu untuk Mengontrol Gula Darah, Ini Langkahnya

Jus mengkudu dipercaya bisa mengobati berbagai penyakit salah satunya untuk mengontrol kadar gula darah.
Ilustrasi - Jus mengkudu dipercaya bisa mengobati berbagai penyakit salah satunya untuk mengontrol kadar gula darah. (Sumber : YouTube/@Angela Kim).
Keuangan18 April 2024, 20:30 WIB

Pengunjung Membludak Namun PAD Wisata Belum Maksimal, Ini Respons Bapenda Sukabumi

Bapenda Kabupaten Sukabumi menyoroti soal ramainya wisatawan yang berkunjung di libur Lebaran 2024 namjn tak berbanding lurus dengan pendapatan asli daerah (PAD).
Para pengunjung sedang melakukan aktivitas libur lebaran di objek wisata pantai Karanghawu Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Life18 April 2024, 20:00 WIB

10 Alternatif Kegiatan Menyenangkan Agar Tidak Stres Saat Menghadapi Masalah

Yuk Lakukan Alternatif Hal-hal Menyenangkan Berikut Agar Tidak Stres Saat Menghadapi Masalah Hidup.
Ilustrasi. Mendengarkan Musik. Alternatif Kegiatan Menyenangkan Agar Tidak Stres Saat Menghadapi Masalah (Sumber : pixabay.com/@Martine)
Sehat18 April 2024, 19:45 WIB

Pradibetes: 10 Makanan yang Harus Dihindari Agar Tidak Terjadi Lonjakan Gula Darah

Bagi Anda penderita diabetes, penting untuk selalu menjaga asupan untuk menjaga kadar gula darah.
Ilustrasi Makanan Manis - Bagi Anda penderita diabetes, penting untuk selalu menjaga asupan untuk menjaga kadar gula darah. (Sumber : YouTube/@Teri Raradini)
Bola18 April 2024, 19:30 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23 di Piala Asia, Gratis!

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Piala Asia U-23 2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Piala Asia U-23 2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Australia U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).
Sukabumi18 April 2024, 19:20 WIB

Diduga Rem Blong, Truk AMDK Hantam Angkot di Cicurug Sukabumi

Kecelakaan terjadi di Jalan Nasional Sukabumi-Bogor, tepatnya depan Kantor Kelurahan Cicurug, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, melibatkan Colt Diesel Isuzu dan Angkot, Kamis (18/04/24).
Kondisi Angkot trayek Cibadak-Cicurug usai ditabrak Truk AMDK di depan Kantor Kelurahan Cicurug, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Sehat18 April 2024, 19:00 WIB

10 Makanan dan Minuman yang Dianjurkan untuk Penderita Gula Darah

Berikut Beberapa Makanan dan Minuman yang Dianjurkan untuk Dikonsumsi Penderita Gula Darah.
Ilustrasi. Sayuran Hijau Brokoli. Makanan yang Dianjurkan untuk Penderita Gula Darah | Foto: Pixabay/silviarita
Sukabumi18 April 2024, 18:42 WIB

Kecelakaan Tunggal Di Depan SMAN 5 Sukabumi, Diduga Ngerem Mendadak Di Jalan Berpasir

Kecelakaan tunggal dialami Asep Syarif Mulyana (43 tahun) asal Kuningan Jawa Barat (Jabar) di Jalan Sarasa tepatnya di Jalan Sarasa Kelurahan Limusnunggal, Kecamatan Cibeureum, Kota Sukabumi
Asep Syarif Mulyana (43 tahun) asal Kuningan Jawa Barat korban kecelakaan tunggal di Jalan Sarasa Kelurahan Limusnunggal, Kecamatan Cibeureum, Kota Sukabumi | Foto : Ist
Sukabumi18 April 2024, 18:35 WIB

Batu Unik Diduga Benda Prasejarah Ditemukan di Sungai Cikarang Ciracap Sukabumi

Batu unik diduga benda prasejarah berupa batu dakon ditemukan warga di aliran Sungai Cikarang Ciracap Sukabumi.
Bongkahan batu unik diduga batu dakon di aliran sungai Cikarang Ciracap Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sehat18 April 2024, 18:30 WIB

Asam Urat: Penyebab, Gejala dan 6 Cara Efektif Untuk Mengobatinya

Asam urat dapat menyerang sendi mana pun, namun paling sering menyerang jempol kaki.
Ilustrasi - Asam urat dapat menyerang sendi mana pun, namun paling sering menyerang jempol kaki. (Sumber : Freepik.com).