Praktis, Cara Mengirim Pesan Teks di Whatsapp Tanpa Mengetik

Kamis 11 Agustus 2022, 21:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Whatsapp kini menjadi aplikasi chatting yang banyak digunakan banyak orang dan umumnya, untuk membuat percakapan teks di WhatsApp, pengguna harus mengetikkan pesan yang akan ditulis terlebih dahulu.

Namun, seiring perkembangan teknologi kini mengirim pesan teks di WhatsApp bisa dilakukan tanpa harus mengetik.

Melansir dari Tempo.co, bagi yang tidak suka mengetik pesan secara panjang di WhatsApp, cara berikut bisa dijadikan siasat untuk tetap mengirim pesan teks tanpa harus mengetik.

Cara ini bisa diaplikasikan baik di Android maupun iPhone.

Baca Juga :

Menggunakan Google Assistant

Bagi pengguna ponsel Android, Google Assistant dapat dijadikan alternatif kirim pesan teks tanpa mengetik. Dikutip technipages.com, fitur ini membantu melakukan beberapa hal hanya dengan perintah suara, termasuk mengirim pesan teks WhatsApp tanpa mengetik. Dilansir gadgetsnow.com, berikut adalah langkah-langkahnya:

  • Pastikan menu ‘Google Assistant’ aktif pada ponsel Android.
  • Buka menu ‘Google Assistant’
  • Tekan bagian foto profil yang muncul pada bagian pojok kanan atas di layar
  • Di bawah menu ‘popular setting tabs’ gulir ke bawah dan menyalakan opsi ‘personal result’
  • Katakan ‘Ok Google’ atau ‘Hai Google’ untuk mengaktifkan fitur pembantu suara (voice assistant)
  • Lalu ucap ‘Kirimkan sebuah pesan Whatsapp ke (sebutkan nama kontak yang akan dituju)’.
  • Google mungkin akan menanyakan jenis pesan yang akan dikirimkan. Jawablah dengan ‘Pesan Teks’
  • Ucapkan pesan yang akan dikirimkan. Google akan mengetikkannya dan mengirimkan pesan tersebut setelah selesai.

Menggunakan Siri Voice Assistant

photoAplikasi perpesanan WhatsApp - (IST)</span

Kirim pesan Whatsapp tanpa mengetik juga bisa dilakukan bagi pengguna iPhone. Fitur Siri Voice Assistant bisa diterapkan untuk mengirim pesan teks tanpa mengetik. Berikut adalah langkah-langkahnya:

Baca Juga :

  • Buka Pengaturan di iPhone dan tekan opsi Siri & Search
  • Aktifkan fitur Listen for Hey Siri
  • Geser ke bawah dan tekan aplikasi ‘Whatsapp
  • Aktifkan fitur ‘Gunakan dengan fitur Tanya Siri untuk dukungan SMS hands-free di WhatsApp’
  • Ucap "Hey Siri" bersama dengan perintah "Kirim pesan WhatsApp (sembari menyebutkan alamat kontak yang dituju)" melalui Siri di iPhone.
  • Siri akan menanyakan pesan apa yang ingin dikirimkan. Balas dengan pesan yang akan dikirim di WhatsApp
  • Siri akan memberi pratinjau pesan sebelum mengirim
  • Siri akan menanyakan apakah pesan siap dikirim ke Katakan ‘Ya’ dan pesan akan dikirim ke kontak Whatsapp yang sudah dipilih.

Sebelum menggunakan fitur Siri Voice Assistant, pengguna iPhone harus memberi Siri akses ke akun WhatsApp agar berfungsi secara efektif.

SUMBER: TEMPO.CO/NAOMY A. NUGRAHENI

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Sukabumi18 Januari 2025, 17:34 WIB

Terdampak Gempa Magnitudo 4,3, Tembok Rumah Warga Ambruk Di Loji Sukabumi

Satu unit rumah warga di Kampung Babakan, RT 014/RW 010, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, mengalami kerusakan akibat gempa bumi yang terjadi pada Sabtu (18/1/2025).
Tembok rumah warga ambruk di Loji Sukabumi, akibat diguncang gempa magnitudo 4,3  | Foto : Ilyas
Sukabumi18 Januari 2025, 17:07 WIB

Longsor Gerus Rumpun Bambu, Satu Rumah Warga Di Benda Sukabumi Terdampak

Longsor terjadi di Kampung Bangkongreang RT 1/4, Desa Benda, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025) sekitar pukul 05.00 WIB
Longsor timpa teras rumah warga di Benda Cicurug Sukabumi | Foto : P2BK Cicurug
Musik18 Januari 2025, 17:00 WIB

Lirik Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ - Icha Yolanda dan Om Nirwana

Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral.
Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral. (Sumber : Screenshot YouTube/ iYon Nirwana).
Bola18 Januari 2025, 16:00 WIB

Prediksi Madura United vs Barito Putera: Duel Dua Tim Papan Bawah!

Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini.
Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini. (Sumber : Instagram).
Sukabumi18 Januari 2025, 15:45 WIB

Buruh dan Pelajar Collab Edarkan Hexymer-Tramadol di Sukabumi, Ditangkap saat Transaksi

Barang bukti yang disita adalah empat paket hexymer dan lima setrip tramadol.
Kedua terduga pelaku kasus obat keras terbatas yang ditangkap di Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Polsek Sagaranten
Sukabumi18 Januari 2025, 15:23 WIB

Lindas Material Longsor, Truk Terguling di Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi

Longsor ini sempat menutup Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua.
Truk terguling di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cisarakan, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Istimewa
Inspirasi18 Januari 2025, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik.com/@ASphotofamily)
Sukabumi18 Januari 2025, 14:58 WIB

Pengendara Terjebak Berjam-jam, Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi Buka Tutup Pasca Longsor

Saat ini jalan sudah dibuka, tetapi dengan sistem buka tutup.
Antrean kendaraan di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cimapag, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Dokumen Pengendara
Sukabumi18 Januari 2025, 14:13 WIB

Pulihkan Ekosistem Pasca Bencana, Penanaman Pohon di DAS Sungai Cikaso Sukabumi

Kegiatan ini untuk mencegah bencana serupa di masa depan.
Penanaman pohon di DAS Cikaso, Desa Cibadak dan Desa Pabuaran, Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Dokumentasi Panitia
Food & Travel18 Januari 2025, 14:00 WIB

Menikmati Deburan Ombak di Pantai Karang Tawulan, Wisata Eksotis Mirip Tanah Lot di Tasikmalaya

Tersembunyi di wilayah selatan kabupaten, pantai Karang Tawulan menawarkan keindahan alam yang masih asri dan jauh dari hiruk pikuk kota.
Pantai Karang Tawulan adalah sebuah destinasi wisata pantai yang menarik di Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. (Sumber : Instagram/@riskardr/@dadanwardana99).