Resep Chicken Wings ala Drama Korea Bahan Lokal, Krispi Tanpa Digoreng!

Rabu 10 Agustus 2022, 08:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Pecinta drama Korea pasti sering melihat para aktor memakan chicken wings yang terlihat sangat enak dan menggugah selera makan.

Sebenarnya makanan yang satu itu sudah banyak dijual di berbagai restoran cepat saji sehingga memudahkan kita untuk menyantapnya, namun tentu saja harganya tidak ramah dikantong.

Oleh sebab itu, disini kami akan bagikan resep chicken wings ala Korea sehingga kamu dapat membuatnya di rumah, tentunya tidak mengocek kantong karena menggunakan bahan lokal yang mudah untuk ditemui.

Nah sudah penasaran? Yuk langsung saja di simak resep Chicken Wings ala Korea dengan es timun menyegarkan yang kami rangkum dari kanal YouTube chef Devina Hermawan.

Baca Juga :

Resep Basic Croffle, Kudapan ala Eropa yang Dijamin Lezat

Resep Chicken Wings (16 pcs)

photoChicken Wings - (YouTube Devina Hermawan)</span

Bahan-bahan:

  • 8 potong sayap ayam, potong dua
  • 1 sdt garam
  • ½ sdt kaldu bubuk / penyedap
  • ½ sdt merica
  • 3 siung bawang putih, parut
  • 2 cm jahe, parut
  • 1 sdt cuka
  • ¾ sdt baking powder
  • 2 sdm tepung maizena
  • 1 sdm minyak
  • ½ sdm minyak wijen

Bahan Tepung Pelapis:

  • 100 gr tepung maizena

Bahan Saus:

  • ½ sdm gochujang
  • 1 sm saus tiram
  • ½ sdm kecap inggris
  • 1 sdm madu
  • 1 sdm gula
  • 2 sdm mentega
  • ½ sdt cuka (opsional)

Bahan Lainnya:

  • Wijen
  • Daun bawang

Bahan Es Timun (untuk 3 gelas):

  • 350 gr timun, kupas
  • 6 sdm air jeruk nipis
  • 9 sdm sirup melon
  • 6 sdm simple syrup
  • 300 ml air
  • Es batu

Langkah Membuat:

  1. Potong sayap ayam menjadi 3 bagian, buang bagian ujung sayap ayam
  2. Marinasi ayam dengan semua bahan marinasi lalu aduk dan pastikan semua bumbu merata ke seluruh permukaan ayam kemudian diamkan 30 di suhu ruang atau 1-2 jam di dalam kulkas, lalu tambahkan minyak dan minyak wijen dan aduk rata
  3. Lumuri seluruh permukaan ayam yang sudah dimarinasi dengan tepung maizena hingga rata, goreng dengan menggunakan air fryer selama 15 menit di suhu 200°C 
  4. Setelah 7-8 menit balikkan ayam dan oles dengan minyak kemudian masak lagi hingga matang
  5. Untuk spicy sauce, masak semua bahan hingga larut
  6. Masukkan chicken wings yang sudah digoreng, aduk hingga rata
  7. Goreng lagi dengan menggunakan air fryer selama 5 menit di suhu 200°C 
  8. Sajikan chicken wings dengan taburan wijen dan daun bawang iris
  9. Untuk es timun, buang biji dan parut timun lalu rendam di air dingin matang
  10. Susun timun, simple syrup, sirup melon, air jeruk nipis, air dan es batu didalam gelas
  11. Sajikan es timun dengan garnish jeruk nipis

Baca Juga :

Resep Basic Croffle, Kudapan ala Eropa yang Dijamin Lezat
Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Food & Travel22 November 2024, 08:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa