Inilah Manfaat Mengonsumsi Telur Rebus, Jangan Takut Bisul!

Jumat 05 Agustus 2022, 18:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Telur rebus merupakan salah satu makanan yang sangat mudah utnuk dibuat. Selain itu, makanan ini juga mengandung banyak manfaat untuk kesehatan.

Seperti yang diketahui bahwa telur merupakan salah satu sumber protein dan ternyata memasak telur dengan cara merebusnya membuat protein lebih mudah dicerna dan diserap oleh tubuh lho.

Selain mengandung protein, telur juga mengandung asam amino esensial yang sangat dibutuhkan oleh tubuh.

Selain itu, protein dalam telur juga penting dalam pembangunan massa otot tanpa lemak. Dilansir dari medicinenet dan cookinglight oleh Tempo.co, berikut manfaat makan telur rebus.

Baca Juga :

1. Menjaga Kesehatan Otak 

photo(Ilustrasi) Meningkatkan Kesehatan Otak - (iStock)</span

Kandungan yang ada dalam telur rebus tidak hanya protein tetapi juga vitamin, mineral, lemak tak jenuh, serta antioksidan yang dapat meningkatkan fungsi otak. 

Tidak heran jika manfaat makan telur rebus salah satunya menjaga kesehatan otak. 

2. Dapat Memabantu Turunkan Tekanan Darah dan Kolesterol 

photo(Ilustrasi) Kadar Kolesterol. - (Shutterstock)</span

Banyak orang percaya kolesterol dalam telur dapat membahayakan jantung dan menganggap jika makan telur dalam jumlah banyak tidak bagus untuk kesehatan.

Sebaliknya, mengonsumsi telur dalam jumlah banyak justru baik untuk kesehatan jantung ataupun pembuluh darah.

Terlebih jika diolah dengan cara direbus karena telur rebus mengandung antioksidan, potassium, dan kolesterol baik yang berguna mengelola tekanan darah dan kadar kolesterol, serta menjaga kesehatan jantung. 

3. Mengurangi Risiko Penyakit Kronis 

photo(Ilustrasi) Penyakit Kronis - (Istimewa)</span

Lebih dari 10 persen kebutuhan vitamin D tubuh dapat dipenuhi oleh sebutir telur. 

Vitamin inilah yang membuat makan telur dapat mengurangi risiko beberapa penyakit kronis seperti kanker, juga diabetes tipe 2.

Hal tersebut dikarenakan vitamin D yang mempengaruhi penyerapan kalsium dan berpengaruh pula pada kesehatan gigi dan tulang. 

4. Membantu Pembentukan Sel Darah Merah

photoIlustrasi Darah Merah - (Unsplash)</span

Telur mengandung vitamin B yang dapat membantu menjaga metabolisme tubuh.

Selain itu, vitamin B12 juga sangat penting dalam pembentukan sel darah merah, juga fungsi sistem saraf pusat. 

5. Tingkatkan Kesehatan Mata 

photo(Ilustrasi) tingkatkan kesehatan Mata - (Freepik)</span

Kandungan zeaxanthin, lutein, dan selenium dapat melindungi mata dari kerusakan yang bersifat oksidatif. 

Hal ini dapat membantu menurunkan risiko penyakit seperti katarak serta degenerasi makula. 

6. Memperbaiki Kulit, Kuku, dan Rambut 

photo(Ilustrasi) Rambut Rusak - (Freepik)</span

Beberapa kandungan dalam telur dapat memperbaiki kerusakan kulit, kuku, serta rambut. Kandungan itu seperti vitamin, mineral lemak baik, dan yang paling fenomenal yaitu protein. 

7. Tingkatkan Kesehatan Mental 

photo(Ilustrasi) Meningkatkan Kesehantan Mental - (Freepik)</span

Siapa sangka olahan sederhana telur rebus dapat meningkatkan kesehatan mental.

Hal tersebut disebabkan karena telur rebus  kaya asam amino esensial, vitamin B, zat besi, juga kolin yang dapat membantu meningkatkan kesehatan mental.

Baca Juga :

SOURCE: TEMPO.CO

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Bola19 Januari 2025, 12:00 WIB

Prediksi Persik Kediri vs PSS Sleman di BRI Liga 1: H2H dan Susunan Pemain

Laga Persik Kediri vs PSS Sleman akan berlangsung diStadion Brawijaya, Kota Kediri, Minggu, 19 Januari 2025 mulai pukul 15.30 WIB.
Prediksi Persik Kediri Vs PSS Sleman di BRI Liga 1: H2H dan Susunan Pemain. Foto: Vidio
Sukabumi19 Januari 2025, 11:31 WIB

Bikin Parno: Simpang Cikondang Kota Sukabumi Jadi Arena Perang Geng Gong, Sempat Ada Suara Ledakan!

Dua kelompok yang berperang dengan berbagai senjata tajam ini saling berhadapan, saling sabet dan kejar. Belum diketahui apakah ada yang terluka dari perang antar geng tersebut.
Perang sajam antar geng di simpang cikodang kota sukabumi, Minggu subuh (Sumber: dok warga)
Sehat19 Januari 2025, 11:00 WIB

MCU Calon ASN: Ini 7 Tips Sebelum Tes Medical Check Up CPNS/PPPK

MCU Calon ASN: Pastikan tidur cukup sekitar 7-8 jam setiap malam sebelum Tes Medical Check Up.
Ilustrasi. X Ray. MCU Calon ASN: Ini Tips Sebelum Tes Medical Check Up CPNS/PPPK (Sumber : Pexels/MaxMishin)
Inspirasi19 Januari 2025, 10:53 WIB

Sekolah Perempuan, DP3A Sukabumi: Pemberdayaan untuk Keluarga Berkualitas

Tahun 2024 ini, Pemerintah Pemerintah Kabupaten Sukabumi melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak atau DP3A meraih penghargaan dari Gubernur Jawa Barat untuk program sekolah perempuan.
Salah satu kegiatan perempuan desa Cicareuh Cikidang, peraih penghargaan P2WKSS dan sekolah perempuan jabar 2024 (Sumber: dok DP3A)
Bola19 Januari 2025, 10:00 WIB

Jadwal Pertandingan Bola Minggu 19 Januari 2025: BRI Liga 1 hingga Premier League

Mulai dari laga-laga Premier League, Serie A, La Liga, hingga BRI Liga 1, berikut rangkuman Jadwal Pertandingan Bola Minggu 19 Januari 2025.
Jadwal Pertandingan Bola Minggu 19 Januari 2025: BRI Liga 1 hingga Premier League. Foto: Streaming Aplikasi Vidio
Mobil19 Januari 2025, 09:12 WIB

Travel Gelap Menjamur, Operasi Penertiban Angkutan Liar di Sukabumi

mendorong masyarakat yang ingin menggunakan kendaraan pribadi sebagai sarana usaha agar melengkapinya dengan badan hukum, seperti koperasi atau bentuk legalitas lainnya
Operasi penertiban angkutan liar, travel atau taksi gelap di Kabupaten Sukabumi (Sumber: su/ibnu)
Sehat19 Januari 2025, 09:00 WIB

Cara Efektif Mengatasi Alergi, dr. Zaidul Akbar Ungkap dengan Membersihkan Usus

dr. Zaidul Akbar memberikan cara untuk mengatasi alergi dengan membersihkan usus.
dr. Zaidul Akbar memberikan cara untuk mengatasi alergi dengan membersihkan usus. (Sumber : Youtube/@dr.Zaidul Akbar Official)
Life19 Januari 2025, 08:00 WIB

7 Ciri Orang yang Suka Menghakimi Secara Halus dan Cara Menghadapinya

Berikut Sederet Ciri Orang yang Suka Menghakimi Secara Halus dan Cara Menghadapinya.
Ilustrasi. Cara Menghadapi Orang yang Suka Menghakimi Secara Halus. (Sumber : Freepik/@yanalya)
Food & Travel19 Januari 2025, 07:00 WIB

3 Resep Smoothies Buah untuk Sarapan Sehat di Pagi Hari, Cocok Buat Diet!

Smoothie populer di kalangan orang yang mencari gaya hidup sehat karena bisa menjadi cara enak untuk mengonsumsi lebih banyak buah dan sayuran.
Ilustrasi. Minuman Smoothies Buah, Sarapan Sehat di Pagi Hari untuk Diet. (Sumber : Freepik/@rorozoa)
Science19 Januari 2025, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 19 Januari 2025, Sedia Payung Sebelum Keluar Rumah

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan di siang hari pada 19 Januari 2025.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan di siang hari pada 19 Januari 2025. (Sumber : Freepik.com/@pvproductions)