4 Fakta Menarik Film Purple Hearts yang Trending di Netflix, Soundtrack Diisi Aktornya Sendiri

Senin 01 Agustus 2022, 15:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Film romantis terbaru Netflix berjudul ‘Purple Hearts' tengah trending lantaran mengangkat kisah cinta yang disebut unik. Dengan durasi mencapai 122 menit, film ini mulai bisa ditonton sejak Jumat (29/7/2022) lalu.

Melansir dari suara.com, ‘Purple Hearts’ nyatanya memiliki beragam fakta unik yang bisa kamu temukan secara detail di bawah ini:

Baca Juga :

1. Dibintangi Sofia Carson dan Nicholas Galitzine

Salah satu hal yang membuat para penonton tertarik dengan film ‘Purple Hearts’ ini adalah para pemainnya. Kamu pecinta film romantis, pasti sudah tidak asing dengan mereka.

Pemeran utama dalam ‘Purple Hearts’ adalah Sofia Carson (Cassie) dan Nicholas Galitzine (Luke). Keduanya bisa dibilang cukup sering menghiasi berbagai film dengan genre romantis.

2. Hubungan Asmara Anggota Marinir dan Pelayan Bar

Cerita utama dari film ini adalah hubungan asmara seorang pelayan  bar yang bermimpi ingin menjadi penyanyi dengan seorang marinir.

Kisah ini terbilang unik lantaran cukup mustahil untuk terjadi di dunia nyata. Sebetulnya, hubungan asmara mereka berawal dari pernikahan kontrak atau pura-pura yang disetujui bersama demi kepentingan militer.

3. Cinta Tumbuh dari Hubungan Kontrak

Seiring berjalannya waktu, hubungan palsu Cassie dan Luke menjadi benar-benar nyata terlebih setelah ada peristiwa yang memicu perubahan dalam hubungan tersebut.

Cassie dan Luke pertama kali bertemu di bar tempat Cassie bekerja, di mana momen itu menjadi pertemuan yang mengubah jalan hidup mereka.

Perbedaan latar belakang dan masalah hidup masing-masing rupanya menjadi lem yang justru mendekatkan keduanya hingga tumbuh perasaan cinta.

4. OST Diisi oleh Aktornya Sendiri

photoDalam film Purple Hearts juga terdapat beberapa original soundtrack (OST) yang dinyanyikan langsung oleh Sofia Carson. - (Netflix)</span

Dalam film ‘Purple Hearts’ juga terdapat beberapa original soundtrack (OST) yang dinyanyikan langsung oleh Sofia Carson. Diantaranya ‘Come Back Home’, ‘I Hate the Way’, ‘Blue Side of the Sky’, ‘I didn't Know’, ‘Sweet Caroline’ dan ‘Feel It Still’.

Selain itu, beberapa musisi populer juga turut mengisi OST film ‘Purple Hearts’ dan berikut daftarnya:

  • Caroline (Harvey Jay)
  • Three Leaf Clover (Aodhan)
  • Mary Lou (Michael Legnon)
  • My Love Is Real (Calvin Harris)
  • Terrace (Shelter Boy feat. Boy Pablo)
  • I’ll Be Waiting Here (Elijah Honey)
  • Taps (Andrew Jones)
  • Only For A Moment (Lola Marsh)
  • Whatever Happened, It’s Alright Now (Suns Up)
  • Shearing Lounge (Steven Michael Yeager)
  • Don’t You Want Me? (The Bashfuls)
  • You Put The Spice In My Life (Dale Chafin)

SUMBER: SUARA.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sukabumi27 April 2024, 10:32 WIB

435 Kasus DBD Tercatat di Kota Sukabumi pada Triwulan Pertama 2024

Periode triwulan pertama 2024, sebanyak 132 pasien berasal dari usia 5-14 tahun.
(Foto Ilustrasi) Dinkes Kota Sukabumi merilis data terbaru kasus DBD selama Januari hingga Maret 2024. | Foto: Pixabay
Life27 April 2024, 10:30 WIB

Stres dan Kecemasan, 5 Penyebab Susah  Tidur  yang Harus Anda Diwaspadai

Stres dan kecemasan adalah salah satu faktor utama yang menjadi penyebab orang susah tidur.
Ilustrasi - Stres dan kecemasan adalah salah satu faktor utama yang menjadi penyebab orang susah tidur. | (Sumber : Freepik.com/@DCStudio)
Sukabumi Memilih27 April 2024, 10:15 WIB

Didukung Golkar Gerindra dan PPP, Asjap Percaya Diri Maju di Pilkada Sukabumi

Asjap mengaku bahagia dan percaya diri atas kepercayaan yang didapatnya.
Asjap setelah acara deklarasi koalisi di Grand Sulanjana, Jalan Salabintana, Kecamatan/Kabupaten Sukabumi, Jumat, 26 April 2024. | Foto: SU/Asep Awaludin
Life27 April 2024, 10:00 WIB

9 Alasan Mengapa Semakin Dewasa Kamu Pasti Merasa Kesepian

Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya.
Ilustrasi - Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya. (Sumber : pexels.com/mikoto.raw Photographer).
Life27 April 2024, 09:30 WIB

5 Manfaat Bangun Subuh Bagi Mental dan Fisik, Nomor 3 Bisa Anda Rasakan Sendiri

Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.
Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.| Sumber: Freepik.com (jcomp)
Sehat27 April 2024, 09:00 WIB

Cara Membuat Teh Serai yang Kaya Antioksidan untuk Mengontrol Tekanan Darah Tinggi

Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia.
Ilustrasi - Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Sehat27 April 2024, 08:45 WIB

5 Manfaat Kesehatan Teh Hijau untuk Program Diet yang Jarang Diketahui

Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan.
Ilustrasi - Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan. (Sumber : Pixabay.com/arum33).
Inspirasi27 April 2024, 08:12 WIB

LW Doa Bangsa Sosialisasikan Wakaf dalam Acara Temu Rembug PPPH Kabupaten Kuningan

Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan
Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan (Sumber : Istimewa).
Sehat27 April 2024, 08:00 WIB

6 Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak

Berikut Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Mendukung Kecerdasan Anak. Ayah Bunda Yuk Simak!
Frittata, Olahan Telur. Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak (Sumber : via tastyfitnessrecipes)
Life27 April 2024, 07:00 WIB

Lakukan Sekarang! 7 Kebiasaan Positif di Pagi Hari yang Akan Membentukmu Menjadi Orang Sukses

Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.
Ilustrasi. Membaca Buku | Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.(Sumber : pixabay.com/@455992)