BOS untuk Madrasah DTA, Catatan Hendar Darsono saat Reses di Cisaat Sukabumi

Rabu 13 Juli 2022, 16:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Anggota Fraksi Partai Demokrat DPRD Jabar, diminta kalangan pendidikan untuk memperjuangkan BOS (Bantuan Operasional Sekolah) untuk Madrasah Diniyah Takmiliyah Awaliyah atau DTA. Ini adalah satu dari sekian aspirasi yang disampaikan warga dalam reses III (2021-2022) Hendar Darsono di Desa Nagrak Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi.

Reses titik keempat di Kabupaten Sukabumi ini, berlangsung Jum'at, 11 Juli 2022 silam di Ponpes Miftahul Huda Jalan Raya Cibatu - Cisaat RT 32 / 005 Desa Nagrak Kecamatan Cisaat. "Alhamdulilah saya bertemu dengan banyak warga, pembahasan permasalahan dan mendiskusikan sejumlah solusi yang bisa kami perjuangan untuk aspirasi warga ini," jelas Hendar Darsono kepada sukabumiupdate.com, Rabu 13 Juli 2022.

Dalam kesempatan itu hadir banyak warga mulai dari tokoh ulama, Dewan Guru Yasmida, tokoh masyarakat, perwakilan pemuda dari Karang taruna. "Dalam reses kemarin juga dihadiri Lilis Kasi pelayan publik Kecamatan Cisaat, Taufik A Mansur Kades Nagrak, Bhabinkamtibmas, dan lainnya. Memberikan banyak catatan aspirasi kepada saya," lanjut Hendar yang kini menjabat sebagai wakil Sekretaris DPD Partai Demokrat Jawa Barat.

Sejumlah aspirasi yang disampaikan warga Nagrak Cisaat ini terkait kebutuhan infrastruktur pertanian dan pendidikan. Bahkan Hendar diminta untuk memperjuangkan BOS atau Bantuan Operasional Sekolah untuk Madrasah DTA, khususnya di wilayah Jawa Barat.

photoWarga sampaikan aspirasi dalam reses anggota DPRD Jabar Hendar Darsono di Desa Nagrak Cisaat Kabupaten Sukabumi - (istimewa)</span

Berikut daftar aspirasi warga dalam reses III (2021-2022) Hendar Darsono di Desa Nagrak Cisaat; 

1. Pembangunan DI (Daerah Irigasi) Sungapan Desa Nagrak Kecamatan Cisaat

2. Permohonan Bantuan Program untuk kesejahteraan Guru-guru Madrasah

3. Permohonan Bantuan Dana Pembangunan RKB MTS Yasmida

4. Permohonan Pembangunan WC dan Tempat Wudhu Masjid Miftahul Huda

5. Perwakilan Guru Madrasah mengusulkan agar pemprov Jabar memberikan BOS untuk Madrasah DTA.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Inspirasi19 April 2024, 16:13 WIB

6 Tanda Orang Tua yang Belum Dewasa dalam Mendidik Anak, Nomor 5 Sering Diabaikan

Orang tua yang tidak dewasa dalam mendidik anak akan terlihat pada pola asuhnya yang terlihat kurang bijaksana
Tanda-tanda orang tua yang belum dewasa dalam mendidik anak | Foto : Pexels/Gustavo Fring
Sehat19 April 2024, 16:00 WIB

3 Cara Membuat Rebusan Bunga Telang untuk Menurunkan Gula Darah Tinggi

Bunga telang (Clitoria ternatea) telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional untuk membantu menurunkan gula darah pada penderita diabetes.
Ilustrasi - Bunga telang (Clitoria ternatea) telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional untuk membantu menurunkan gula darah pada penderita diabetes. (Sumber : Freepik.com/@azerbaijan_stockers).
Sukabumi19 April 2024, 15:25 WIB

Inilah Finalis Terpilih Pasanggiri Mojang Jajaka Kabupaten Sukabumi 2024

Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Sukabumi telah sukses menggelar acara Pasanggiri Mojang Jajaka tahun 2024
Dinas Pariwisata Kabupaten Sukabumi menggelar Pasanggiri Mojang Jajaka Sukabumi 2024 | Foto : Ilyas Supendi
Inspirasi19 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Cleaning Service di Salah Satu Coffe di Kota Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Cleaning Service Lokasi Penempatan di Kota Sukabumi. (Sumber : Freepik.com/jcomp)
Sukabumi19 April 2024, 14:48 WIB

Gaji Belum Dibayar, Buruh Pabrik Tripleks Mengadu ke Disnakertrans Sukabumi

Terdapat 89 buruh yang belum menerima gaji, baik berstatus aktif maupun non-aktif.
Buruh pabrik pengolahan kayu tripleks (plywood) saat mendatangi kantor Disnakertrans Kabupaten Sukabumi pada Jumat (19/4/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Opini19 April 2024, 14:36 WIB

Kartini Hari Ini: Refleksi Pemikiran Pemberdayaan Perempuan dalam Konteks Multikulturalisme

Pemikiran Kartini tentang emansipasi perempuan masih memiliki relevansi. Namun, dalam mengaplikasikan pemikiran tersebut, perlu dipertimbangkan juga konteks multikulturalisme yang menjadi realitas masyarakat Indonesia saat ini
Dr. Tetty Sufianty Zafar, MM, Dosen Universitas Muhammadiyah Sukabumi/Sekretaris Forum Doktor Sukabumi/Pembina Research & Literacy Institute | Foto : Sukabumi Update
Sehat19 April 2024, 14:30 WIB

7 Manfaat Kayu Manis untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui

Kayu Manis : Rempah Asli Indonesia Satu Ini Ternyata Punya Sederet Manfaat untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui.
Ilustrasi - Manfaat Kayu Manis untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui. (Sumber : pexels.com/@Mareefe)
Sehat19 April 2024, 14:00 WIB

Selain untuk Gula Darah, Ini 10 Manfaat yang Luar Biasa dari Buah Mengkudu

Buah mengkudu memiliki banyak manfaat kesehatan yang baik untuk tubuh.
Ilustrasi - Buah mengkudu memiliki banyak manfaat kesehatan yang baik untuk tubuh. (Sumber : Pixabay.com/@ignartonosbg).
Sukabumi Memilih19 April 2024, 13:54 WIB

Politisi PKB Miftahul Janah Didukung Warga Maju Pilkada Kota Sukabumi

Sejumlah warga Kota Sukabumi yang tergabung dalam RMJ mendorong politisi PKB, Miftahul Janah Janah untuk maju menjadi calon walikota / wakil walikota Sukabumi.
Miftahul Janah, Politisi PKB didorong maju Pilkada Kota Sukabumi 2024 | Foto : Sy
Sehat19 April 2024, 13:30 WIB

Segini Kisaran Kadar Gula Darah Normal Pada Lansia 50 Tahun ke Atas Setelah Makan

Gula darah tinggi menjadi lebih mungkin terjadi seiring bertambahnya usia.
Ilustrasi - Gula darah tinggi menjadi lebih mungkin terjadi seiring bertambahnya usia. (Sumber : Freepik/Lifestylememory)