Tidak Hanya Karena Menstruasi, Inilah 13 Penyebab Nyeri Payudara

Selasa 21 Juni 2022, 14:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Nyeri payudara biasanya umum dirasakan wanita saat menjelang menstruasi dan selama masa menstruasi. 

Nyeri payudara ini dapat terasa ringan hingga berat sampai bisa mengganggu aktivitas sehari-hari. Lantas apa sih sebenarnya apa penyebab payudara nyeri? Mari simak penjelasannya dibawah ini.

photoIlustrasi Nyeri Payudara - (IST)</span

Melansir dari suara.com, payudara nyeri atau yang disebut mastalgia ini adalah kondisi yang sangat umum, terutama di kalangan wanita berusia 30 hingga 50 tahun. Ini mempengaruhi sekitar 70 persen wanita di beberapa titik dalam hidup mereka. 

Terkadang, Anda mungkin merasakan nyeri payudara yang tajam yang sebenarnya berasal dari dalam dada Anda. Ini disebut sebagai nyeri dinding dada. 

Untuk mengetahui penyebabnya, mari perhatikan ulasan di bawah ini mengenai penyebab payudara nyeri yang dihimpun dari situs Cleveland Clinic.

Baca Juga :

Penyebab Payudara Nyeri

photoIlustrasi Nyeri Payudara - (IST)</span

Payudara nyeri selain disebabkan oleh menstruasi, ada juga beberapa penyebab lainnya yang meliputi sebagai berikut:

  1. Pil KB
  2. Kehamilan
  3. Infeksi
  4. Peradangan
  5. Obat infertilitas
  6. Terapi hormon
  7. Terapi radiasi sebelumnya
  8. Antidepresan
  9. Kista payudara
  10. Fibroadenoma (benjolan non-kanker)
  11. Costochondritis
  12. Memiliki payudara yang besar
  13. Bekas luka operasi

Selain itu, ada juga beberapa aktivitas tertentu lainnya yang bisa menyebabkan nyeri payudara seperti berikut ini:

  • Merokok
  • Konsumsi kafein
  • Stres
  • Menyusui 

Pencegahan Payudara Nyeri

Karena nyeri payudara yang disebabkan oleh siklus menstruasi adalah bagian rutin dan gejala yang memang umumnya dialami wanita, maka tidak dapat dicegah dengan tepat.

Namun, ada perubahan gaya hidup tertentu yang dapat Anda lakukan untuk memastikan bahwa gejala nyeri payudara tidak parah. Nah berikut ini beberapa cara untuk membantu mencegah nyeri payudara.

  • Mengurangi asupan kafein secara drastis atau menghentikannya sama sekali
  • Makan makanan yang rendah lemak
  • Mengenakan bra olahraga yang mendukung dan sangat pas, terutama saat berolahraga

Setelah mengetahui penyebab dan cara mencegahnya, mungkin ada yang penasaran berapa lama kira-kira wanita akan mengalami nyeri payudara? Nyeri payudara mungkin akan Anda alami selama Anda masih mengalami siklus menstruasi. 

Meskipun nyeri payudara adalah masalah yang relatif konstan, tingkat keparahan nyeri tergantung pada bagaimana cara Anda mengatasi atau mengobatinya melalui obat pereda nyeri tertentu dan perubahan gaya hidup tertentu. 

Nyeri payudara yang bukan disebabkan oleh siklus menstruasi juga dapat diobati dan dikelola dengan berbagai metode kesehatan, salah satunya menjalani gaya hidup sehat.

Namun, jika Anda menyadari bahwa nyeri payudara belum hilang setelah tiga minggu, segera hubungi penyedia layanan kesehatan. 

Mereka dapat membantu menentukan penyebab rasa sakit yang Anda alami dan memberikan rencana perawatan yang sesuai dengan kebutuhan Anda. 

Demikian informasi mengenai penyebab payudara nyeri dan cara mencegahnya. Semoga informasi ini bermanfaat. Yuk selalu jaga kesehatan dengan menerapkan gaya hidup sehat.

Baca Juga :

SOURCE: SUARA.COM | ULIL AZMI

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Food & Travel22 November 2024, 09:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa