Pasien Covid-19 Meningkat, GOR Palabuhanratu Sukabumi Akan Jadi Tempat Isolasi

Selasa 29 Juni 2021, 20:59 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Meningkatnya Pasien Covid-19 di Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, setiap harinya membuat rumah sakit rujukan melebihi kapasitas.

Hal tersebut membuat pemerintah melakukan berbagai upaya untuk menyiapkan tempat isolasi alternatif, opsi salah satunya yaitu GOR Venue Tinju Palabuhanratu yang berlokasi di jalan Jendral Ahmad Yani.

"Ya kalau tadi sih rumah sakit dengan BPBD baru memetakan kondisi GOR yang ada di Palabuhanratu, jadi baru memetakan. Tadi itu ada dua pilihan, kalau tidak GOR, di penginapan," ujar Direktur RSUD Palabuhanratu, dr Damayanti Pramasari seusai meninjau GOR bersama Wakil Bupati Sukabumi Iyos Somantri, Selasa (29/6/2021).

Setelah melakukan kunjungan, Damayanti berharap GOR Palabuhanratu bisa menampung banyak pasien mengingat disetiap sudut ruangannya terdapat fasilitas kamar mandi. "Ya agar memudahkan pasien untuk buang air. GOR bisa menampung banyak (pasien)," jelasnya.

Baca Juga :

"Tadi itukan alternatifnya di tengah, di ruangan ruangan yang di samping, tapi kalau di tengah emang tadi kita lihat agak sedikit bocor dan itu juga kamar mandi ada di luar. Tadi saya saran sebaiknya di ruangan yang ada kamar mandinya. Supaya pasien yang memang ditempatkan di isolasi mandiri disana itu gak harus keluar-keluar. Jadi sekalian mereka di ruangan yang ada toiletnya" sambung Damayanti.

Meski begitu Damayanti berharap jumlah pasien Covid-19 segera menurun, sehingga rencana GOR dijadikan tempat isolasi bisa ditunda dan perawatan tetap dilakukan di RS dengan maksimal.

"Harapannya pasien Covid bisa menurun, dengan kondisi saat ini mau tidak mau, kalau kita rumah sakit melayani karena ada beberapa keterbatasan," tandasnya.

Koleksi Video Lainnya:

Longsor di Cicurug Sukabumi, Dapur Milik Tukang Parkir Ambruk

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi Memilih27 November 2024, 10:02 WIB

Optimis Raih 54 Persen Suara, Calon Wali Kota Fahmi Nyoblos di Lembursitu Sukabumi

Fahmi yang maju bersama Dida Sembada menargetkan kemenangan 54 persen suara.
Calon Wali Kota Sukabumi nomor urut 1 Achmad Fahmi bersama sang istri, Fitri Hayati, mencoblos di TPS 14 Kelurahan/Kecamatan Lembursitu, Kota Sukabumi, Rabu (27/11/2024). | Foto: Istimewa
Life27 November 2024, 10:00 WIB

6 Tips Aman Bepergian dengan Bus Saat Hamil, Catat Bund !

Saat hamil, bepergian dengan menggunakan transportasi umum seperti bus sangat diperbolehkan. Akan tetapi, harus dengan keadaan tubuh sehat dan bugar.
Ilustrasi ibu hamil bepergian dengan bus (Sumber : Freepik/@freepik)
Sukabumi Memilih27 November 2024, 09:31 WIB

Didampingi Istri, Calon Wali Kota Sukabumi Mohamad Muraz Datang ke TPS Berikan Hak Pilih

Muraz memberikan hak pilihnya di TPS dan prosesnya berjalan lancar.
Calon Wali Kota Sukabumi Mohamad Muraz saat memasukkan surat suara di TPS 3 Kelurahan Gedongpanjng, Kecamatan Citamiang, Kota Sukabumi, Rabu (27/11/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Life27 November 2024, 09:00 WIB

Menjadi Pemilih Cerdas dan Cermat di Pilkada 2024, Ini 9 Tipsnya

Dengan mengikuti langkah-langkah ini, Anda tidak hanya berkontribusi pada proses demokrasi, tetapi juga ikut serta dalam membangun masa depan daerah yang lebih baik.
Ilustrasi - Mari bersama-sama kita sukseskan Pilkada 2024 untuk mewujudkan Indonesia yang lebih maju dan sejahtera. (Sumber : Bawaslu.go.id/Humas Bawaslu Provinsi Bali).
Life27 November 2024, 08:00 WIB

Kriteria Pemimpin yang Baik Menurut Nabi Muhammad SAW, Yuk Simak Cirinya!

Pemimpin yang baik akan membawa rakyat juga daerahnya menjadi maju dan sejahtera.
Ilustrasi - Ada beberapa kriteria pemimpin yang baik dan harus dipilih menurut Rasulullah SAW. (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi Memilih27 November 2024, 07:00 WIB

Apa Saja yang Perlu Dipersiapkan Saat Datang ke TPS Pilkada 2024? Yuk Simak Disini!

Saat menghadiri Tempat Pemungutan Suara (TPS) untuk Pilkada 2024, pemilih perlu membawa dokumen-dokumen sesuai kategori pemilih.
Ilustrasi - Pencoblosan di TPS  46 taman asri Cikole Kota Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Food & Travel27 November 2024, 06:00 WIB

Resep Soto Ayam Sederhana yang Cocok Banget Dimakan Saat Musim Hujan

Soto dimakannya dalam keadaan masih hangat saat musim hujan seperti sudah pasti enak sekali. Jangan lupa tambah dengan nasi hangat juga biar makin nikmat ketika memakan sotonya.
Ilustrasi Resep Soto Ayam Sederhana yang Cocok Banget Dimakan Saat Musim Hujan  | sumber: Freepik
Science27 November 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat Pada Hari Pencoblosan Rabu 27 November 2024

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan hingga deras saat siang hari pada 27 November 2024.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan hingga deras saat siang hari pada 27 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih27 November 2024, 02:54 WIB

Warga Sukabumi Dilarang Bawa HP ke TPS Saat Akan Coblos Surat Suara Pilkada

Warga Sukabumi yang akan mencoblos dilarang membawa handphone (HP) atau ponsel ke dalam tempat pemungutan suara (TPS) saat hari pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Rabu (27/11/2024).
Dilarang bawa HP saat pemungutan suara Pilkada | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi Memilih27 November 2024, 00:06 WIB

Ini Lokasi TPS Para Calon Bupati-Wakil Bupati Sukabumi di Pilkada

Dua pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi telah memastikan lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) untuk memberikan suara mereka.
Ini Lokasi TPS Para Calon Bupati-Wakil Bupati Sukabumi di Pilkada (Sumber : dok kpu kabupaten sukabumi)