Dengarkan Pidato Kenegaraan, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Lanjutkan Estafet Perjuangan

Jumat 14 Agustus 2020, 06:35 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sukabumi melaksanakan rapat paripurna dengan agenda mendengarkan pidato kenegaraan Presiden RI Joko Widodo, Jumat (14/8/2020).

Rapat paripurna DPRD menyaksikan siaran langsung Pidato Presiden dari Jakarta. Dalam Sidang Tahunan MPR di Gedung Parlemen itu, Jokowi tampil dengan pakaian adat Sabu asal Nusa Tenggara Timur (NTT). Paripurna ini dilakukan secara virtual dan para anggota DPRD menyaksikan pidato di layar LCD yang telah disiapkan.

BACA JUGA: Pidato Presiden 2020, Jokowi Tegaskan Tidak Pernah Main-main Berantas Korupsi

Dalam sambutannya Ketua DPRD Yudha Sukmagara menyampaikan, rapat paripurna dalam rangka persiapan menyambut HUT ke-75 berbeda dengan tahun sebelumnya. Karena saat ini Indonesia sedang menghadapi cobaan dan berjuang melawan Covid-19.

"Ini merupakan rangkaian acara dalam rangka menyambut HUT ke-75 RI kemerdekaan tahun 2020 untuk mengingatkan kita jasa-jasa para pejuang dan pengorbanan para pahlawan pendiri bangsa yang telah berjuang memerdekan negeri ini dari penjajah," ujar Yudha.

BACA JUGA: DPRD Kabupaten Sukabumi Nobar Pidato Kenegaraan Presiden RI Joko Widodo

"Tentunya hasil perjuangan dan pengorbanan para pahlawan dan penjuang ini perlu kita jaga dan mengisi melalui kebangkitan bersama untuk mewujudkan semangat persatuan bangsa di dalam melanjutkan estafet perjuangan dalam mewujudkan cita-cita kemerdekaan bangsa untuk membangun bangsa dan negeri ini," sambungnya.

Dijelaskan Yudha melalui tema Indonesia maju, pihaknya menyampaikan ajakan dan pesan kemerdekan bagi segenap jajaran pemda dan masyarakat kabupaten Sukabumi untuk mensyukuri nikmat kemerdekaan yang telah diperoleh dan kita gerakan Indonesia Maju.

BACA JUGA: Pidato Presiden 2020, Jokowi Tegaskan Tidak Pernah Main-main Berantas Korupsi

"Diharapkan pimpinan pemerintah daerah dan segenap masyarakat Kabupaten Sukabumi untuk selalu konsisten melaksanakan protokol kesehatan agar selamat dan terhindar dari Covid-19," tandasnya.

Pantauan dilapangan jajaran pimpinan DPRD kabupaten Sukabumi beserta Bupati Sukabumi Marwan Hamami dan wakil Bupati Adjo Sardjono serta dihadiri jajaran forkompida secara bersama sama menyimak pisato kenegaraan melalui layar monitor yang telah di sediakan.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:55 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Asep Japar - Andreas: Visi Misi

Ajang adu gagasan pasangan calon ini disiarkan secara langsung oleh stasiun tv nasional atau bisa diakses melalui kanal youtube sukabumiupdate.com.
Paslon 02 pilkada kabupaten sukabumi 2024, Asep Japar - Andreas (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)
Life22 November 2024, 14:39 WIB

Media Sosial: Senjata Baru dalam Kampanye Politik?

Media sosial mengubah kampanye politik: cepat, luas, dan interaktif. Namun, hoaks dan manipulasi jadi tantangan. Bagaimana memanfaatkan peluangnya tanpa terjebak risikonya? Simak ulasannya di sini!
Media sosial: alat kampanye politik yang efektif, tapi penuh tantangan. Bijaklah dalam menggunakan dan menerima informasi! (Sumber : freepik)
Food & Travel22 November 2024, 14:30 WIB

Wisata Alam Karacak Valley, Menikmati Keindahan Hutan Pinus dan Curug di Garut Kota

Karacak Valley Garut adalah pilihan yang tepat untuk wisatawan yang mencari ketenangan dan keindahan alam yang masih asri.
Kawasan Taman Wisata Karacak Valley terletak di perbukitan dengan pemandangan hutan pinus yang masih asri. Foto: IG/karacak_valley