Telaah Patriarki dari Sudut Pandang Feminis Muslim

Sabtu 20 Juli 2019, 04:59 WIB

Oleh: Intan Mistriyanti - Kopri PMII Kota Sukabumi

PATRIARKI adalah suatu sistem dimana laki-laki lebih diutamakan dari perempuan. Masyarakat patriarkal menempatkan laki-laki sebagai superior dan perempuan sebagai subordinasi sehingga tempat dari pada perempuan itu sendiri dibawah laki-laki, nomor dua dari laki-laki.

Secara historis budaya patriarki di indonesia sudah terkonstruk sejak lama dan telah terwujud dalam organisasi sosial, hukum, politik, agama, dan ekonomi dari berbagai budaya yang berbeda. Sistem sosial menjadikan laki-laki memiliki hak istimewa terhadap perempuan, anak, dan harta benda. 

Dalam domain keluarga, sosok yang di sebut ayah yang memiliki otoritas perempuan, anak, dan harta benda. Beberapa masyarakat patriarkal juga patrilinear, yang berarti bahwa properti dan gelar diwariskan kepada anak laki-laki. Secara tersirat sistem ini melembagakan pemerintah dan hak istimewa laki-laki serta menempatkan posisi perempuan dibawah laki-laki.

Tanpa disadari masyarakat kita sesalu memperaktikkan budaya ini dalam kesehariannya, mulai dari nama belakang yang ditambahkan dengan nama ayah atau suami, seperti megawati (sukarno) putri, talita putri (onsu), nia ramadani (bakrie), dan masih banyak lagi.

Kurangnya penyadaran kesetaraan gender dikalangan masyarakat sehingga terus mengembangkan budaya patriarki ini dari masa ke masa. Budaya ini dikemas sedemikian menarik sehingga penambahan nama laki-laki dari seorang anak atau istri menjadi sebuah trend kekinian yang mungkin mereka sendiri tidak menyadari bahwa perempuan sedang disubordinasi.

Padahal seorang anak bukan hanya milik laki-laki saja, kodrat dari pada perempuan itu iyalah mengandung selama sembilan bulan, melahirkan, dan menyusui. Jika sebuah pengorbanan kita kalkulasikan maka perempuanlah yang lebih unggul, dan dari itu perempuan juga berhak mendapatkan apresiasi bukan hanya di berikan kepada laki-laki semata.

Di era revolusi industri 4.0 ini perempuan sudah harus sadar akan pentingnya kesetaraan, akan pentingnya memahami kodrat kewajiban sekaligus hak perempuan, karena berdasarkan agamapun khususnya agama islam bahwasanya tuhan tidak membedakan umatnya baik itu perempuan maupun laki-laki kecuali hanya dalam ibadahnya saja.

Kita sebagai umat beragama islam telah menyepakati hal ini, berarti sudah jelas bahwa perempuan berhak mengeksplor dirinya sesuai dengan bakat dan minat masing-masing, perempuan berhak diapresiasi atas kemampuan dan keahliannya, perempuan berhak bersuara, perempuan berhak memilih, serta perempuan berhak bersaing dengan laki-laki.

| [email protected] |

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi22 Februari 2025, 15:23 WIB

Erik Ditemukan, Pemancing Hilang Disapu Ombak Pantai Karang Daeu Sukabumi

setelah tiga hari hilang, Jenazah pemancing yang tenggelam di pantai karang daeu Sukabumi ditemukan
Proses evakuasi jenazah Erik, pemancing yang hilang disapu ombak pesisir geopark ciletuh Sukabumi (Sumber: dok balawista)
Entertainment22 Februari 2025, 15:00 WIB

Sejumlah Musisi Indonesia Berikan Dukungan Untuk Sukatani: Gausah Ditarik Lagunya

Grup band asal Purbalingga, Sukatani tengah menjadi sorotan publik usah mengunggah video permintaan maaf atas lagunya berjudul Bayar Bayar Bayar dinilai mengkritik kepolisian.
Sejumlah Musisi Indonesia Berikan Dukungan Untuk Sukatani: Gausah Ditarik Lagunya (Sumber : Instagram/@dugtrax)
Sukabumi22 Februari 2025, 14:24 WIB

Saksi Ungkap Fakta Soal Tanah, Adik Bacok Kakak Hingga Tewas di Cikahuripan Sukabumi

Saksi kasus adik bacok kakak hingga tewas ungkap fakta soal tanah
TKP adik bunuh kakak di Sayangkaak Cikahuripan Kadudampit Sukabumi (Sumber: su/awal)
Bola22 Februari 2025, 14:00 WIB

Link Live Streaming Persita Tangerang vs Borneo FC di Liga 1 2024/2025

Persita Tangerang akan menjadi temanya Borneo FC dalam pertandingan lanjutan BRI Liga 1 2024/2025 yang bakal digelar pada Sabtu, 22 Februari 2025 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang.
Link Live Streaming Persita Tangerang vs Borneo FC di Liga 1 2024/2025 (Sumber : Instagram/@borneofc.id dan @persita.official)
Sukabumi22 Februari 2025, 13:43 WIB

Pedagang Makanan Merugi, Emak-emak Tunggu Solusi Wabah Lalat Peternakan Ayam di Cidahu Sukabumi

Pemukiman warga di Desa Caringin Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi adalah salah satu wilayah yang terdampak wabah lalat . Jarak pemukiman dengan lokasi perusahaan ayam itu kurang dari 1 kilometer.
Pedagang makanan merugi sejak wabah lalat serbu pemukiman di sekitar peternakan ayam di Cidahu Sukabumi (Sumber: dok pedagang)
Sukabumi22 Februari 2025, 13:02 WIB

Kakak Tewas Di Tangan Adik, Geger Pembacokan di Cikahuripan Sukabumi

Peristiwa kakak tewas di tangan adik, bikin geger kampung Sayangkaak Cikahuripan Kadudampit Sukabumi
TKP pembacokan di kampung sayangkaak Cikahuripan Kadudampit Sukabumi (Sumber: su/awal)
Bola22 Februari 2025, 13:00 WIB

Prediksi Persib Bandung vs Madura United di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persib Bandung akan bertemu dengan Madura United dalam pertandingan lanjutan BRI Liga 1 pekan ke-24 yang bakal digelar pada Sabtu, 22 Februari 2025 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api.
Prediksi Persib Bandung vs Madura United di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor (Sumber : Instagram/@persib dan @maduraunited.fc)
Nasional22 Februari 2025, 12:19 WIB

Retret Kepala Daerah, Wali Kota Sukabumi Bicara Fiskal dan Banyak Materi Penting untuk Kemajuan Daerah

“Hari kedua retret dimulai dengan pemaparan materi dari Mendagri, membahas hubungan pusat dan daerah, baik pemerintahan, keuangan dan lainnya,” ucap Ayep.
Wali Kota Sukabumi Ayep Zaki dalam retret kepala daerah hari kedua (Sumber: dok ayep zaki)
Entertainment22 Februari 2025, 12:00 WIB

Tagar Kabur Aja Dulu Viral, Raffi Ahmad Bikin Tandingannya: Pergi Migran Pulang Juragan

Tagar Kabur Aja Dulu sedang viral di media sosial sebagai bentuk kekecewaan sekaligus keresahan masyarakat generasi muda terhadap kondisi Indonesia dari segi ekonomi, sosial, hingga politik.
Tagar Kabur Aja Dulu Viral, Raffi Ahmad Bikin Tandingannya: Pergi Migran Pulang Juragan (Sumber : Instagram/@raffinagita1717)
Life22 Februari 2025, 11:15 WIB

5 Tips Ampuh Agar Puasa Kamu Lancar Tanpa Lemas dan Lapar

Puasa adalah ibadah yang mengajarkan kita untuk menahan hawa nafsu, termasuk lapar dan haus. Namun, bagi sebagian orang, puasa bisa membuat tubuh terasa lemas dan lapar, terutama saat beraktivitas di tengah hari.
Ilustrasi Lemas dan Lapar Saat Menjalankan Ibadah Puasa (Sumber : Freepik/@onlyyouqj)