Loker Indofood untuk Lulusan SMA Sederajat, Cek Informasinya Disini

Jumat 30 Desember 2022, 15:15 WIB
Ilustrasi Lowongan Kerja Indofood Lulusan SMA Sederajat (Sumber : Freepik)

Ilustrasi Lowongan Kerja Indofood Lulusan SMA Sederajat (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - PT. Indofood Sukses Makmur Tbk saat ini sedang membuka lowongan pekerjaan untuk lulusan SMA/SMK Sederajat.

Informasi diketahui dari laman resmi Perusahaan yaitu www.career.indofood.com.

Loker tersedia untuk mengisi posisi Laboratory Analyst dan dibuka hingga 12 Maret 2023 mendatang.

Baca Juga: Lowongan Kerja Bank Swasta untuk Lulusan SMA, Ini Syarat dan Info Tunjangannya

Berikut informasi lengkap Lowongan Kerja Indofood Posisi Laboratory Analyst

Syarat Pelamar Kerja Indofood

  • Pendidikan Min SMA/SMK Sederajat (Analyst Kimia/Kimia)
  • Usia Maksimal 21 Tahun
  • Posisi terbuka untuk Fresh Graduate atau berpengalaman maksimal 1 tahun
  • Mengetahui Good Laboratory Practice, dasar-dasar analisis kimia/mikrobiologi industri

Deskripsi Pekerjaan

  • Melaksanakan pengujian dengan akurasi dan presisi yang tinggi
  • Mencapai target analisa sesuai jumlah sampel dan kapasitas laboratorium
  • Menjaga ketelusuran data hasil pengujian

Baca Juga: PPPK Dibuka untuk Semua Jurusan? Simak Kualifikasi dan Syarat Bagi Lulusan SMA

Penempatan : ICBP - Nutrition and Special Food
Lokasi : Padalarang - Bandung Barat
Status : Lulusan Baru - Kontrak
Fungsi : Research & Development
Deadline : 12 Maret 2023

Untuk kamu yang tertarik dengan posisi tersebut, Yuk, Simak Cara Melamar Kerja di Indofood Career!

Sebelumnya jobseeker harus tahu, lowongan pekerjaan Indofood hanya dapat dilihat di situs resmi website karir Indofood yaitu https://career.indofood.com.

Hati-hati! Pastikan tidak ada perbedaan 1 huruf atau karakter ketika mencari alamat website. Namun, jika ada perbedaan dengan penulisan https://career.indofood.com berarti alamat tersebut PALSU.

Baca Juga: Info Lowongan Kerja! Lulusan Minimal D3, Yuk Coba Apply!

Cara Mendaftar Pekerjaan di Indofood Career

  • Akses website karir resmi Indofood di www.career.indofood.com .
  • Registrasi diri terlebih dahulu sebelum melamar pekerjaan untuk mendapatkan link verifikasi yang dikirim ke email yang didaftarkan.
  • Link verifikasi akan mengarahkan pelamar ke form aplikasi.
  • Isi secara lengkap data pribadi, riwayat pendidikan, pengalaman bekerja (jika ada), serta upload Curriculum Vitae dan foto formal terbaru.
  • Pilih Job Vacancy dan cari lowongan kerja yang sesuai dengan kualifikasi. Semakin sesuai kualifikasi dengan gambaran pekerjaan dan posisi yang dilamar, maka peluang untuk dipanggil rekruter juga akan semakin besar.
  • Cek status aplikasi pelamar di My Application.
  • Rekruter dari Indofood akan menghubungi pelamar via telepon atau email resmi Indofood, sehingga pelamar haru memastikan nomor telepon dan emailnya selalu aktif ya.

Ingat! Hanya kandidat sesuai kualifikasi yang akan dihubungi melalui telepon atau email resmi Indofood.

Untuk diketahui, PT. Indofood Sukses Makmur Tbk adalah Perusahaan yang beroperasi di segala tahap pengolahan makanan, mulai dari produksi dan pemrosesan bahan mentah, hingga produk siap pakai di pasaran.

Sumber : career.indofood.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi21 Februari 2025, 22:28 WIB

Temani Warga yang Dipanggil Polisi Pasca Kematian Samson, Massa Geruduk Mapolres Sukabumi

Puluhan warga Cihurang Simpenan Sukabumi geruduk Mapolres Sukabumi pasca kematian Samson.
Puluhan warga Kampung Cihurang, Desa Cidadap, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi mendatangi Mapolres Sukabumi pasca kematian Samson. (Sumber : SU/Ilyas)
Sehat21 Februari 2025, 21:00 WIB

5 Cara Ampuh Mengatasi Gejala Kolesterol Tinggi pada Kulit

Kolesterol tinggi dapat meningkatkan risiko penyakit jantung dan stroke. Tanda-tandanya biasanya tidak kentara, namun terkadang, Anda dapat melihat gejala Kolesterol tinggi pada kulit.
Ilustrasi cara mengatasi gejala kolesterol tinggi pada kulit (Sumber: Freepik/@freepik)
Sukabumi21 Februari 2025, 20:48 WIB

Aksi Indonesia Gelap di Sukabumi, Mahasiswa Kritisi Efisiensi Anggaran hingga MBG

Wakil Ketua DPRD Kota Sukabumi Rojab Asyari menilai semua tuntutan yang disampaikan mahasiswa cukup realistis dan sesuai dengan keadaan di masyarakat.
Aksi Indonesia Gelap di Kota Sukabumi, ratusan mahasiswa berunjukrasa di depan Kantor DPRD, Jumat (21/2/2025). (Sumber Foto: SU/Asep Awaludin)
Inspirasi21 Februari 2025, 20:18 WIB

Integrasi AI di Newsroom Media Lokal Tingkatkan Efisiensi dan Kualitas Konten

Pemimpin Redaksi Suara.com, Suwarjono, menekankan pentingnya adaptasi teknologi, termasuk AI, bagi media lokal
LMC Talk
Sehat21 Februari 2025, 20:16 WIB

Kenali 6 Gejala Kolesterol Tinggi pada Kulit yang Bisa Menyebabkan Masalah Kesehatan

Gejala kolesterol tinggi pada kulit bukan hanya masalah kosmetik, tetapi juga dapat menjadi indikator masalah kardiovaskular.
Ilustrasi gejala kolesterol pada kulit (Sumber: Freepik/@krakenimages.com)
Film21 Februari 2025, 20:00 WIB

Sinopsis Drama Korea Undercover High School, Anggota NIS Menyamar Sebagai Siswa SMA

Drama korea Undercover High School memiliki cerita unik mengenai seorang agensi badan intelijen nasional yang harus menyamar sebagai siswa Sekolah Menengah Atas untuk menjalankan sebuah misi.
Sinopsis Drama Korea Undercover High School, Anggota NIS Menyamar Sebagai Siswa SMA (Sumber : Instagram/@mbcdrama_wow)
Sukabumi21 Februari 2025, 19:50 WIB

Hasil Kesepakatan Emak-emak dan Peternakan Ayam di Cidahu Sukabumi soal Wabah Lalat

Berikut hasil kesepakatan pasca emak-emak geruduk peternakan ayam di Cidahu Sukabumi karena resah dengan lalat yang mewabah.
Kapolsek Cidahu AKP Endang Slamet dan jajaran saat mendengar aspirasi puluhan emak-emak yang protes soal wabah lalat ke peternakan ayam. (Sumber Foto: Istimewa)
Sukabumi21 Februari 2025, 19:48 WIB

Sempat Duel, Samson Sang Preman Simpenan Sukabumi Tewas Diamuk Massa

Tubuh Samson tergeletak bersimbah darah penuh luka, tersiar kabar pria yang dijuluki preman ini dihabisi oleh massa.
Tubuh Suherlan alias Samson warga Simpenan Sukabumi tergeletak di pinggir jalan (Sumber: SU/Ilyas)
Kecantikan21 Februari 2025, 19:42 WIB

Terapkan 11 Tips Mudah untuk Membuat Kuku Tumbuh Cepat, Sehat dan Cantik

Wanita sering kali ingin memamerkan kuku panjang yang sehat dan cantik. Dengan memperhatikan kebersihan dan kesehatan kuku, Anda dapat memperoleh kuku yang panjang dan indah tanpa banyak usaha.
Ilustrasi cara mudah merawat kuku agar tumbuh cepat, sehat dan cantik (Sumber: pexels.com/@The Glorious Studio)
Sukabumi21 Februari 2025, 19:29 WIB

Generasi Muda Sukabumi yang Terkunci Darah dan Senjata

Tawuran adalah cara mempertahankan marwah dan harga diri sekolah.
Tawuran pelajar di Lapang Merdeka Kota Sukabumi. | Foto: Istimewa/Warganet