Kembali Duduki Senayan, Slamet Fokus pada Kemandirian Pangan agar Masyarakat Berdaulat

Rabu 02 Oktober 2024, 13:52 WIB
Anggota DPR RI Fraksi PKS drh Slamet saat dimintai keterangan sebelum pelantikan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa, 1 Oktober 2024. | Foto: Fraksi PKS

Anggota DPR RI Fraksi PKS drh Slamet saat dimintai keterangan sebelum pelantikan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa, 1 Oktober 2024. | Foto: Fraksi PKS

SUKABUMIUPDATE.com - Anggota DPR RI Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) drh Slamet kembali dilantik menjadi anggota legislatif periode 2024-2029. Pelantikan berlangsung di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa, 1 Oktober 2024.

Legislator asal daerah pemilihan Jawa Barat 4 meliputi Kota dan Kabupaten Sukabumi yang pada periode sebelumnya menduduki Komisi IV ini masih memiliki fokus terhadap isu-isu  kesejahteraan petani dan nelayan agar Indonesia bisa mandiri dalam pangan.

“Mudah-mudahan masih diamanahkan di Komisi IV sehingga saya masih semangat untuk meneruskan perjuangan saya kemarin,” kata Slamet sebelum pelantikan. “Tidak akan tercapai kecuali petani dan nelayan kita sejahtera. Itu yang akan saya perjuangkan,” ujar dia.

Baca Juga: Relaksasi HET Beras Diperpanjang, Drh Slamet: Hanya Tutupi Kelemahan Pemerintah

Sebagai informasi, Slamet adalah politisi senior PKS dan memulai perjalanannya di Senayan pada 2018 melalui penggantian antar waktu. Slamet kembali terpilih pada 2019 dan duduk di Komisi IV yang meliputi bidang Pertanian, Pangan, Maritim, dan Kehutanan.

Slamet juga merupakan pendiri Paguyuban Ibu Berdaya, komunitas ibu-ibu yang bergerak memutus mata rantai rentenir di Sukabumi. Paguyuban ini dibentuk pada 22 Januari 2020 dan sudah menyalurkan pinjaman tanpa bunga tanpa riba senilai miliaran rupiah kepada ribuan orang. (ADV)

Sumber: Siaran Pers

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi21 Oktober 2024, 14:21 WIB

Lewat PLN Peduli, PLN UP3 Sukabumi Sambung Listrik Gratis di Desa Adat Sinar Resmi

Program ini merupakan bagian dari inisiatif Corporate Social Responsibility (CSR) PLN.
PT PLN (Persero) UP3 Sukabumi melaksanakan aksi sosial melalui program PLN Peduli. | Foto: PLN
Jawa Barat21 Oktober 2024, 14:17 WIB

Anggota DPRD Jabar A Yamin Sosialisasi Perda Wisata di Gunung Endut Sukabumi

Yamin berharap masyarakat dapat memulai menggali potensi desa mereka dan sambil berjalan dengan adanya pelatihan-pelatihan dan cara pengolahannya.
Anggota Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat A Yamin saat sosialisasi Perda Wisata kepada warga Desa Gunung Endut Kalapanunggal Sukabumi. (Sumber Foto: Istimewa)
Sukabumi21 Oktober 2024, 14:10 WIB

Disdik Monev SD dan SMP di Tiga Kecamatan Pajampangan Sukabumi

Monev ke SD dan SMP ini dilakukan selama dua hari.
Kegiatan monev Disdik Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Life21 Oktober 2024, 14:00 WIB

5 Potret Bobby Kertanegara, Kucing Kesayangan Prabowo yang Resmi Jadi Anabul Istana Negara

Bobby Kertanegara resmi jadi penghuni Istana Negara yang menarik perhatian netizen.
Bobby Kertanegara resmi jadi penghuni Istana Negara yang menarik perhatian netizen. (Sumber : Instagram/@bobbykertanegara.).
Entertainment21 Oktober 2024, 13:30 WIB

Prilly Latuconsina Beli Yacht sebagai Hadiah Ulang Tahunnya ke-28 Tahun

Aktris Prilly Latuconsina memberikan hadiah spesial berupa kapal pesiar kecil atau Yacht untuk dirinya sendiri dalam rangka merayakan ulang tahunnya ke 28 tahun pada 15 Oktober 2024 lalu.
Prilly Latuconsina Beli Yacht sebagai Hadiah Ulang Tahunnya ke-28 Tahun (Sumber : Instagram/@prillylatuconsina96)
Food & Travel21 Oktober 2024, 13:15 WIB

Camping di Puncak Langit Bogor dengan Suasana Hutan Pinus di Atas Ketinggian 1300 mdpl

Puncak Langit Camping Ground adalah destinasi yang sempurna bagi pengunjung yang ingin melepas penat dari hiruk pikuk kota dan menikmati keindahan alam.
Puncak Langit Camping Ground adalah destinasi yang sempurna bagi pengunjung yang ingin melepas penat dari hiruk pikuk kota dan menikmati keindahan alam. (Sumber : Instagram/@puncak_langit).
Entertainment21 Oktober 2024, 13:00 WIB

Jadi Anabul Istana: 5 Fakta Bobby Kertanegara, Kucingnya Presiden Prabowo dengan Ribuan Followers

Bobby Kertanegara, kucing putih berwarna belang hitam itu awalnya kucing jalanan sebelum diadopsi oleh Prabowo.
Bobby Kertanegara, Kucing Prabowo yang Ikut Pindah ke Istana Negara. Foto: IG/bobbykertanegara
Bola21 Oktober 2024, 12:00 WIB

Jelang Persib vs Lion City Sailors: Kondisi David da Silva dan Harapan Dedi Kusnandar

Persib Bandung pada Kamis 24 Oktober 2024, akan menjamu tamunya Lion City Sailors di matchday ketiga Grup F AFC Champions League Two.
Persib Bandung pada Kamis 24 Oktober 2024, akan menjamu tamunya Lion City Sailors di matchday ketiga Grup F AFC Champions League Two. (Sumber : X@persib)
Entertainment21 Oktober 2024, 11:54 WIB

Jadi Hari Patah Hati Sedunia, Pevita Pearce Umumkan Menikah dengan Kekasihnya

Kabar mengejutkan sekaligus membahagiakan datang dari aktris Pevita Pearce yang mengumumkan pernikahannya dengan sang kekasih bernama Mirzan Meer.
Jadi Hari Patah Hati Sedunia, Pevita Pearce Umumkan Menikah dengan Kekasihnya (Sumber : Instagram/@pevpearce)
Nasional21 Oktober 2024, 11:34 WIB

Prabowo Lantik Luhut Pandjaitan sebagai Ketua Dewan Ekonomi Nasional

Prabowo melantik Luhut bersama sejumlah tokoh.
Luhut Binsar Pandjaitan. | Foto: Istimewa