Lirik Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra di Album Melangkah

Jumat 01 November 2024, 17:00 WIB
Official Video Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra di Album Melangkah. Foto: YouTube/LyodraOfficial

Official Video Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra di Album Melangkah. Foto: YouTube/LyodraOfficial

SUKABUMIUPDATE.com - Lagu Malu Malu Tapi Nyaman adalah single Lyodra di Album Melangkah.

Video Klip Lagu Malu Malu Tapi Nyaman Lyodra ini baru diunggah pada 31 Oktober 2024, meski Album Melangkah telah dirilis lebih dulu pada Jumat, 11 Oktober 2024.

Official Video Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra di Album Melangkah. Foto: YouTube/LyodraOfficialOfficial Video Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra di Album Melangkah. Foto: YouTube/LyodraOfficial

Selain Malu Malu Tapi Nyaman, Lagu Lyodra di Album Melangkah adalah Sampaikan Rindu dan Jangan Pernah Kembali 

Baca Juga: Hubungan Penyakit Jantung & Kolesterol: Faktor Resiko dan Cara Mencegahnya

Agar bisa lebih menikmati Lagu Malu Malu Tapi Nyaman dari Lyodra dengan lebih syahdu, berikut lirik lengkapnya untuk Anda!

Lirik Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra

Official Video Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra di Album Melangkah. Foto: YouTube/LyodraOfficialOfficial Video Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra di Album Melangkah. Foto: YouTube/LyodraOfficial

**

Awalnya ku tak mau kenal cinta
Dan kau hadir merubah rasa yang ada

Ku berpura-pura biasa saat tatap mata
Padahal tak bisa
(Oh, biasa saja)

Anehnya mencinta
Pertemuan yang tiba-tiba, tak kuduga
Kita berdua
Malu-malu, tapi nyaman

Haruskah kuberi pertanda?
Sampai kamu nantinya peka bila aku ada rasa
Cepatlah sadar sebelum ku berubah

Kau yang ajak bicara dan bercanda
Ku tak sadar betapa kuinginkanmu

Ku berpura-pura biasa saat tatap mata
Padahal tak bisa
(Oh, biasa saja)

Anehnya mencinta
Pertemuan yang tiba-tiba, tak kuduga
Kita berdua
Malu-malu, tapi nyaman

Haruskah kuberi pertanda?
Sampai kamu nantinya peka bila aku ada rasa
Cepatlah sadar sebelum ku berubah

Di setiap saat
Kupikirkan dirimu
Uh-uh, kuinginkan cintamu untuk selamanya
Untuk selamanya

Anehnya mencinta
Pertemuan yang tiba-tiba, tak kuduga
Kita berdua
Malu-malu, tapi nyaman

Haruskah kuberi pertanda?
Sampai kamu nantinya peka bila aku ada rasa
Cepetlah sadar sebelum ku berubah

**

Baca Juga: Gamelan Sunda, Ansambel Musik Tradisional Jawa Barat dalam Upacara Adat

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Food & Travel01 November 2024, 19:30 WIB

Pemandian Citaman Banten, HTM Rp5.000 untuk Rasakan Segarnya Mata Air Pegunungan

Pemandian Citaman adalah pilihan yang tepat bagi Anda yang ingin menikmati keindahan alam dan merasakan kesegaran air alami.
Dengan suasana yang tenang dan pemandangan yang indah, Pemandian Mata Air Citaman sangat cocok untuk melepas penat setelah rutinitas sehari-hari. (Sumber : Google/Foto Adhi Purnomo).
Sukabumi01 November 2024, 19:25 WIB

Curi Rokok Hingga Kosmetik, Komplotan Pembobol Minimarket Antarprovinsi Ditangkap di Sukabumi

Lima pelaku pembobol minimarket antarprovinsi yang ditangkap Polres Sukabumi Kota ini diketahui merupakan residivis perkara pencurian serta narkoba.
Tampang komplotan spesialis pembobol minimarket antarprovinsi yang ditangkap Polres Sukabumi Kota. Kelimanya warga Sukabumi. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sehat01 November 2024, 19:00 WIB

6 Manfaat Minum Air Jahe Sebelum Tidur, Cara Membuatnya Gampang!

Kebiasaan rutin minum air jahe sebelum tidur sangat bermanfaat bagi mereka yang sering mengalami pegal setelah beraktivitas sepanjang hari.
Ilustrasi. Minum Air Jahe Sebelum Tidur Bermanfaat untuk Kesehatan (Sumber : Freepik/@freepik)
Sukabumi01 November 2024, 18:54 WIB

Semarak! Gebyar AKSARA STKIP Bina Mutiara 2 di Surade Sukabumi Diikuti 1.300 Peserta

STKIP Bina Mutiara Sukabumi Kampus 2 Surade, kembali melaksanakan gebyar Ajang Kreativitas Seni Bahasa dan Olahraga (AKSARA II), bertempat di Kampus STKIP Surade di Jalan Sengkol Dua, Desa Citanglar.
Gebyar AKSARA II (Ajang Kreativitas Seni Bahasa dan Olahraga) STKIP Bina Mutiara Kampus II Surade Sukabumi | Foto : Istimewa
Life01 November 2024, 18:00 WIB

Bacaan Doa Qunut Subuh Lengkap dengan Arab, Latin dan Ketentuannya

Doa qunut Subuh dibaca pada rakaat kedua sholat Subuh setelah posisi berdiri tegak sempurna (i'tidal) dan sebelum melakukan sujud.
Bacaan doa qunut shalat subuh yang dapat diamalkan umat muslim setiap hari | Sumber: Freepik (rawpixel.com).
Film01 November 2024, 17:30 WIB

Sinopsis Film Dosa Musyrik, Niat Melunasi Hutang Berujung Petaka

Film horor tidak pernah berhenti untuk berlayar di bioskop Indonesia, seperti Dosa Musyrik yang telah hadir di seluruh layar lebar Tanah Air pada 31 Oktober 2024.
Sinopsis Film Dosa Musyrik, Niat Melunasi Hutang Berujung Petaka (Sumber : Instagram/@mvppictures_id)
Musik01 November 2024, 17:00 WIB

Lirik Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra di Album Melangkah

Salah satu Lagu Lyodra di Album Melangkah adalah Malu-Malu Tapi Nyamna, yang video Klipnya baru dirilis pada Kamis, 31 Oktober 2024
Official Video Lagu Malu-Malu Tapi Nyaman Lyodra di Album Melangkah. Foto: YouTube/LyodraOfficial
Gadget01 November 2024, 16:30 WIB

Butuh Passive Income Agar Ekonomi Stabil? 10 Produk Digital Ini Bisa Hasilkan Uang!

Produk digital memungkinkan pencipta untuk menjangkau audiens global dan menciptakan penghasilan pasif, karena produk tersebut bisa dijual berkali-kali tanpa memerlukan produksi fisik tambahan.
Ilustrasi. Jika Anda memiliki keahlian pemrograman, Anda bisa membuat aplikasi mobile, plugin website, atau perangkat lunak khusus untuk mendapatkan passive income. (Sumber : Pexels/AnnaNekrashevich)
Sukabumi01 November 2024, 16:07 WIB

Polres Sukabumi Bongkar 46 Kasus Narkoba di Agustus-Oktober, 67 Tersangka Ditangkap

Barang bukti narkoba dalam pengungkapan kasus oleh Polres Sukabumi ini jika diuangkan sebesar Rp938 juta atau nyaris satu miliar.
Tampang para tersangka kasus penyalahgunaan narkotika dan obat keras terbatas (OKT) yang ditangkap Polres Sukabumi dalam tiga bulan terakhir. (Sumber : SU/Ilyas)
Food & Travel01 November 2024, 16:00 WIB

Situ Ranca Hideung: Spot Mancing Terfavorit di Garut yang Ada Cerita Mitosnya

Dengan suasana yang tenang dan pemandangan yang indah, Situ Ranca Hideung akan memberikan pengalaman yang tak terlupakan.
Situ Ranca Hideung adalah destinasi wisata yang cocok bagi Anda yang ingin melepas penat dan menikmati keindahan alam. (Sumber : Instagram/@nerry_rustini_s).