Lirik Lagu Bunga Abadi Rio Clappy yang Viral di TikTok

Jumat 02 Agustus 2024, 17:00 WIB
Official Video Lagu Bunga Abadi Rio Clappy yang Viral di TikTok. Foto: YouTube Music/Ist

Official Video Lagu Bunga Abadi Rio Clappy yang Viral di TikTok. Foto: YouTube Music/Ist

SUKABUMIUPDATE.com - Bunga Abadi adalah salah satu lagu yang kini sedang ramai didengarkan. Lagu Bunga Abadi dipopulerkan oleh penyanyi bernama Roy Clappy.

Lagu Bunga Abadi dari Roy Clappy viral di media sosial Instagram, TikTok hingga YouTube Music sebagai backsound Video.

Lirik Lagu Bunga Abadi dari Roy Clappy ditulis oleh Rizky Ceisa Rio. Adapun potongan yang viral dijadikan musik video yaitu menggunakan lirik "Ku menembus ruang dan waktu. Terjalin gelak tawa, sedih, dan merayu".

Baca Juga: 8 Ciri Orang Memiliki Dendam Pribadi Pada Kita, Gerak-gerik Sikapnya Beda!

Berikut Lirik Lagu Bunga Abadi dari Roy Clappy full yang bisa dinyanyikan untuk Cover. Sudah dengar?

Lirik Lagu Bunga Abadi Rio Clappy

Official Video Lagu Bunga Abadi Rio Clappy yang Viral di TikTok. Foto: YouTube Music/IstOfficial Video Lagu Bunga Abadi Rio Clappy yang Viral di TikTok. Foto: YouTube Music/Ist

**

Kupersembahkan bunga
Abadi yang kupetik untuknya
Dalam perjalanan menuju
Keabadian hidup
Hidup tiada duka
Hidup tiada lara

Ku telah menyadari
Dirinyalah yang pantas miliki
Bunga abadi yang t'lah kusimpan
Set'lah sekian lama
Terpendam jauh dalam diriku
Di dalam hidupku

Oh
Apalah arti dari semua yang tercipta
Tanpa kehadirannya di sini

Oh-oh
Ku menembus ruang dan waktu
Terjalin gelak tawa, sedih, dan merayu
Bersanding bersama dirinya

Ho-oh
Hanya satu yang 'kan kupinta
Menjaga bunga abadi yang t'lah kuberi
Di dalam perjalanan hidupnya

Oh-oh
Ku menembus ruang dan waktu
Terjalin gelak tawa, sedih, dan merayu
Bersanding bersama dirinya

Oh-oh
Hanya satu yang 'kan kupinta
Menjaga bunga abadi yang t'lah kuberi
Satu dan selamanya
Di dalam perjalanan hidupnya
Oh-oh

Kupersembahkan bunga
Abadi yang kupetik untuknya

**

Baca Juga: 10 Tips Mengurangi Sakit Gigi, Ini Pertolongan Pertama Sebelum ke Dokter!

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Bola19 September 2024, 12:00 WIB

Persib Bandung vs Port FC di AFC Champions League Two: Susunan Pemain dan Prediksi Skor

Persib Bandung akan menghadapi Port FC di AFC Champions League Two malam ini.
Persib Bandung akan menghadapi Port FC di AFC Champions League Two malam ini. (Sumber : Twitter/@persib/Instagram/@portfc_official).
Kecantikan19 September 2024, 11:00 WIB

10 Manfaat Day Cream untuk Perawatan Kulit, Bisa Mencegah Penuaan Dini

Day cream dengan kandungan anti-aging dapat membantu mengurangi tampilan garis halus dan kerutan, sehingga kulit tampak lebih halus dan muda.
Ilustrasi. Manfaat Daycream untuk Perawatan Kulit (Sumber : Freepik/@freepik)
Jawa Barat19 September 2024, 10:46 WIB

BPBD Jabar: 2 Ribu Rumah Rusak Akibat Gempa Bandung, 700-an Warga Mengungsi

Kabupaten Bandung mengalami dampak kerusakan terbanyak.
Kondisi kerusakan bangunan pasca-gempa bumi Bandung dan Garut. | Foto: Istimewa
Life19 September 2024, 10:00 WIB

Semua Orang Mau, Tapi Ini Langkahnya! 7 Cara Menjadi Kaya di Usia Muda

Menjadi kaya di usia muda adalah impian banyak orang, tetapi membutuhkan kombinasi dari strategi keuangan yang tepat, mindset, dan disiplin.
Ilustrasi - Menjadi kaya di usia muda adalah impian banyak orang, tetapi membutuhkan kombinasi dari strategi keuangan yang tepat, mindset, dan disiplin. (Sumber : pixabay.com/@ArbazKhan)
Jawa Barat19 September 2024, 09:53 WIB

Update Gempa Bandung, Pemerintah Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana

Penetapan status tanggap darurat dilakukan untuk mempermudah pemberian bantuan.
Kondisi kerusakan bangunan pasca-gempa bumi Bandung dan Garut. | Foto: Istimewa
Inspirasi19 September 2024, 09:52 WIB

Link Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS Kabupaten Sukabumi 2024

Pelamar CPNS Kabupaten Sukabumi 2024 bisa mengunjungi situs resmi atau melalui portal SSCASN untuk mengetahui apakah namanya tertera di Hasil Memenuhi Syarat (MS) atau Tidak Memenuhi Syarat (TMS).
Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS Kabupaten Sukabumi 2024 (Sumber : Ist)
Food & Travel19 September 2024, 09:29 WIB

Cerita Warga Cisaat Rela ke Parungkuda Buat Jogging di Tol Bocimi Sukabumi

Deni biasanya berangkat dari rumah sekira pukul 05.30 WIB.
Suasana olahraga dan jogging di pintu keluar Tol Bocimi Seksi 2 di Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Sehat19 September 2024, 09:00 WIB

5 Cara Hidup Sehat Usia 40 Tahun, Bahagia dan Tetap Fit Menjalani Aktivitas

Memasuki usia 40 tahun, gaya hidup sehat menjadi sangat penting untuk menjaga vitalitas dan mencegah berbagai penyakit.
Ilustrasi - Memasuki usia 40 tahun, gaya hidup sehat menjadi sangat penting untuk menjaga vitalitas dan mencegah berbagai penyakit. (Sumber : Freepik.com/@diana.grytsku)
Sukabumi19 September 2024, 08:50 WIB

Kota Sukabumi Raih Penghargaan Green Leadership Nirwasita Tantra 2023

Nirwasita Tantra merupakan bentuk apresiasi pemerintah pusat kepada kepala daerah.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji menerima penghargaan Green Leadership Nirwasita Tantra 2023 dari KLHK. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Inspirasi19 September 2024, 08:30 WIB

Lulusan Baru Jadi Pegawai Tetap? Cek Info Loker D3 Berikut!

Lulusan Baru Jadi Pegawai Tetap, Loker D3 Berikut dibuka hingga 17 November 2024 mendatang.
Ilustrasi Lowongan Kerja Indofood Lulusan SMA Sederajat (Sumber : Freepik)