Lirik Lagu Baggy Jeans dari NCT U, Beserta Terjemahan Bahasa Indonesia

Kamis 31 Agustus 2023, 17:00 WIB
Lirik Lagu Baggy Jeans dari NCT U, Beserta Terjemahan Bahasa Indonesia. (Sumber : Instagram/@nct.)

Lirik Lagu Baggy Jeans dari NCT U, Beserta Terjemahan Bahasa Indonesia. (Sumber : Instagram/@nct.)

SUKABUMIUPDATE.com - Boy grup dari SM Entertaimnet yaitu NCT U, telah merilis lagu terbarunya berjudul Baggy Jeans pada Selasa, 29 Agustus 2023 lalu. 

Baggy Jeans merupakan lagu utama dari album terbaru NCT yang bertajuk Golden Age. Lirik dalam single tersebut memiliki makna setiap orang bebas mengekspresikan dirinya dalam bergaya pakaian.

Di dalam video musiknya, kelima member NCT U yaitu Taeyong, Ten, Doyoung, Jaehyun, dan Mark, terlihat bebas mengekspresi penampilan mereka dengan menggunakan celana baggy jeans. 

Baca Juga: 8 Ciri Seseorang Mengalami Gangguan Kepribadian, Apa Kamu Punya Salah Satunya?

Video musik Baggy Jeans yang dirilis bersamaan dengan lagunya telah ditonton sebanyak 15 juta kali dan menempati posisi kelima di trending Youtube musik Indonesia. 

Biar semakin enak mendengar lagunya bisa simak lirik lagu Baggy Jeans dari NCT U, beserta terjemahan bahasa indonesia di bawah ini. 

 

Baggy Jeans - NCT U

 

Baggy baggy baggy baggy baggy baggy jeans

Baggy baggy baggy baggy baggy jeans (Oop!)

 

Mugen naerigo Sky high attitude
Go with ma crew

Singkirkan bebanmu, sikap yang penuh semangat
Bergabunglah dengan kru-ku

Baca Juga: 12 Sikap Agar Hidup Bahagia dan Tidak Terpengaruh dengan Omongan Orang Lain

Kkeureoolliji nae bajichum
Boom boom boom
Seutebeul Doom doom doom

Aku menarik celanaku dan menari
Aku melangkah, Doom doom doom

Ppalli nae apeseo bikyeo
Vroom vroom vroom
Feel this heat bul imoji

Cepat, menyingkirlah dari hadapanku
Rasakan panas ini, emoji api

Baca Juga: 8 Sikap Agar Tetap Bahagia Meski Banyak yang Tidak Suka, Jangan Lemah!

Bass nae bajil kkeureo naeryeo Drip
Nan jigeum mwosideun haenael geot gateun gibuniya

Suara bass menarik turun celanaku
Itu adalah perasaan dimana saat ini aku merasa aku bisa melakukan apa saja

Lose it or spend it yeah
Kehilangannya atau menghabiskannya, yeah

Urin 1, 2, 3 georiro Surfin’
And I jump jump jump

Kita berselancar di jalanan 1, 2, 3
Dan aku melompat, melompat, melompat

Baca Juga: 10 Cara Membahagiakan Diri Sendiri dan Tidak Tergantung Kepada Orang Lain

Haneure dakil
Bring it down down down

Aku berharap bisa menyentuh langit
Turunkan, turunkan, turunkan

Mugereul naeryeodwo
Modeun seontaegeun maebeon Stereo

Lepaskan bebanmu
Semua pilihan selalu stereo

You ain't know know know what's in ma pocket
Nae jumeoni soge

Kau tak tahu, tahu, tahu apa yang ada di sakuku
Di dalam sakuku

Baca Juga: 12 Cara Berdamai Dengan Diri Sendiri Agar Hidup Lebih Bahagia, Yuk Lakukan

Naega mwol deo gajyeonneunji
So watch me drippin’ that

Apa lagi yang aku miliki
Karna itu, saksikanlah aku menunjukkannya

Heulleonaeryeo Slay
Itu mengalir dengan gemulai 

In my baggy baggy baggy baggy baggy baggy jeans
In my baggy baggy baggy baggy baggy baggy jeans
In my baggy baggy baggy baggy baggy baggy jeans

Urin heulleonaeriji
U know what I mean

Kita terus mengalir
Kau tahu apa maksudku

Baca Juga: 13 Cara Membangun Citra Positif Agar Tidak Direndahkan Orang Lain

In my baggy baggy baggy baggy baggy baggy jeans
In my baggy baggy baggy baggy baggy baggy jeans
In my baggy baggy baggy baggy baggy baggy jeans

Baby you ain't know what is in ma pocket
Taedo daechung geochilgo

Sayang, kau tak tahu apa yang ada di sakuku
Sikapku kasar dan santai

Naega geonneun City
Kkwae neolbeun Octagon

Kota yang aku susuri
Bentuknya cukup lebar seperti oktagon

Baca Juga: 10 Tanda Diam-diam Dia Menyukaimu Tapi Malu untuk Mengungkap Perasaannya

Lay back dwiro kkeureojwo
Ppareugiboda nae Flow,

Baringkan dirimu, tariklah ke belakang
Aliranku lebih cepat,

Keep it 24
I go with ma team

Aku menjaganya 24 jam
Aku pergi bersama timku

Modu da Freeze, outta way
Urin modu gachi geonneoji

Semuanya membeku, minggirlah
Kami semua menyeberang bersama

Baca Juga: 10 Sikap Menjadi Diri Sendiri Agar Hidup Lebih Bahagia, Yuk Cobain!

 

Booby trap
Bag it bag it bag it bag it up

Perangkap mematikan
Bungkus itu, bungkus itu, bungkus itu, bungkus itu

Damanae
Mugeowojiji

Tampunglah
Itu jadi semakin berat

Nae jumeoni Bout’ to bang
Disaku ku, itu hampir meledak

Want more
Urin deo baraji

Ingin lebih
Kita menginginkan lebih

Want more
Kkeutkkaji dakil nan

Ingin lebih
Aku berharap bisa meraih akhirnya

1, 2, 3

Gabyeopge nan momeul Swing
None to here

Baca Juga: Wisata Baru di Sukabumi Ini Suguhkan Panorama Sunset, Cocok Untuk Introvert!

Aku menggoyangkan tubuhku dengan ringan
Tak ada siapapun di sini

Eodiro deo ikkeulji
We got no ceiling, that’s why

Kemana lagi kita akan pergi?
Kita tak punya batas, itulah sebabnya

Bicheoreom naeryeo We drop
Watch me drippin’ that

Seperti hujan, kita datang
Lihatlah aku menunjukkannya

Baca Juga: 10 Tips Mengobati Mental Anak yang Sering Dimarahi, Yuk Bunda Lakukan!

Heulleonaeryeo Slay
Itu mengalir dengan gemulai

Itulah lirik lagu Baggy Jeans NCT U, beserta terjemahan bahasa Indonesia. 

 

Writer: Okta

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat22 November 2024, 10:46 WIB

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan

Musim penghujan memang membawa udara sejuk dan nyaman, namun juga dapat menjadi tantangan bagi kebugaran tubuh. Artikel ini memberikan beberapa tips untuk tetap aktif meski cuaca tidak mendukung.
Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan (Sumber : Freepik/@pvproductions)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 10:15 WIB

Ustaz Totong Ungkap Alasan Dukung Ayep Zaki-Bobby di Pilkada Kota Sukabumi: Insyaallah Menang

Dalam berbagai kesempatan Ustaz Totong menyampaikan alasannya mendukung Ayep Zaki-Bobby Maulana di Pilkada Kota Sukabumi 2024.
Mantan Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi, Totong Suparman. (Sumber : Istimewa)
Sehat22 November 2024, 10:00 WIB

7 Khasiat Belimbing untuk Kesehatan, Salah Satunya Atasi Maag

Belimbing memang menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan. Buah yang satu ini memiliki rasa yang segar dan kandungan nutrisi yang cukup lengkap.
Ilustrasi - Belimbing, selain enak ternyata memiliki sejumlah manfaat kesehatan. | (Sumber : Pixabay.com/sarangib)
Internasional22 November 2024, 09:57 WIB

Prabowo Perpanjang Kunjungan Luar Negeri, Setelah dari Inggris ke Uni Emirat Arab

Awalnya, Inggris menjadi negara terakhir dalam rangkaian kunjungan luar negeri Presiden Prabowo Subianto yang dilakukan sejak 8 November 2024.
Presiden Prabowo Subianto saat menghadiri KTT G20 yang berlangsung di Museum of Modern Art (MAM), Rio de Janeiro, Brasil, pada Senin, 18 November 2024. (Sumber : Setneg RI)
Food & Travel22 November 2024, 09:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)