Terjemahan Lagu Radio - Lana Del Rey yang Lagi Viral di TikTok, Penuh Makna!

Selasa 27 Juni 2023, 17:00 WIB
Terjemahan Lagu Radio - Lana Del Rey yang Lagi Viral di TikTok, Penuh Makna! (Sumber : Istimewa)

Terjemahan Lagu Radio - Lana Del Rey yang Lagi Viral di TikTok, Penuh Makna! (Sumber : Istimewa)

SUKABUMIUPDATE.com - Lagu Radio yang dinyanyikan oleh Lana Del Rey menjadi salah satu lagu viral dan populer di media sosial TikTok.

Bahkan sedikitnya lagu Radio Lana Del Rey ini sudah digunakan sebagai backsound sebanyak 151 ribu kali di media sosial berbasis video tersebut.

Tak heran, suara Lana Del Rey saat menyanyikan lagu Radio ini memang sangat easy listening membuat sebagian orang yang mendengarkannya akan langsung jatuh cinta pada lagu ini.

Baca Juga: Terjemahan Lagu Not You Alan Walker & Emma Steinbakken yang Viral di TikTok

Makna lagu Radio sendiri menceritakan tentang Lana yang tak pernah berhenti mewujudkan mimpinya menjadi seorang penyanyi walaupun dipandang sebelah mata oleh banyak orang.

Buah kesabarannya tersebut pun akhirnya berhasil dia petik, sekarang dirinya berhasil menjadi penyanyi populer yang mana lagu-lagunya diputar di radio dan didengarkan oleh semua orang.

Itulah sedikit cerita dari lagu Radio Lana Del Rey. Dan untuk kamu yang tidak mengerti arti lagu tersebut disini kami akan membagikan terjemahan bahasa Indonesianya.

Baca Juga: Terjemahan Lagu Just Say Hello Melo-D, Ceritakan Orang yang Butuh Kesempatan

Lirik dan Terjemahan Lagu Radio - Lana Del Rey

Lana del Rey: Noticias, Imágenes, Fotos, Vídeos, audios y más | Rpp Noticias

karena genre musiknya yang berbeda seseorang yang berhasil meraih mimpinya dan menjadi orang populer dimana walaupun sebelumnya dia dipandang sebelah mata

Not even they can stop me now
Bahkan mereka tak bisa menghentikanku sekarang
Boy, I'll be flying overhead
Boy, aku akan terbang tinggi
Their heavy words can't bring me down
Kata-kata mereka yang menyakitkan tak akan menjatuhkan ku
Boy, I've been raised from the dead
Boy, aku telah bangkit dari kematian

No one even knows how hard life was
Bahkan tak seorangpun tahu kerasnya kehidupan
I don't even think about it now because
Aku bahkan tidak memikirkan itu sekarang karena
I finally found you
Akhirnya aku menemukanmu
Oh, sing it to me
Oh, bernyanyilah untukku

Now my life is sweet like cinnamon
Sekarang hidupku manis seperti kayu manis
Like a fucking dream I'm living in
Seperti mimpi yang kujalani
Baby, love me 'cause I'm playing on the radio
Sayang, cintai aku karena laguku sedang diputar di radio
(How do you like me now?)
Bagaimana apakah kamu menyukaiku sekarang?

Lick me up and take me like a vitamin
Jilat dan ambil aku seperti vitamin
'Cause my body's sweet like sugar venom, oh yeah
Karena tubuhku manis seperti racun gula, oh yeah
Baby, love me 'cause I'm playing on the radio
Sayang, cintai aku karena laguku sedang diputar di radio
(How do you like me now?)
Bagaimana apakah kamu menyukaiku sekarang?

'Merican dreams came true somehow
Entah bagaimana impian Amerika ku terwujud
I swore I'd chase until I was dead
Aku bersumpah aku akan mengejarnya sampai mati
I heard the streets were paved with gold
Aku dengar jalanan di aspal dengan emas

That's what my father said
Itulah yang ayah ku katakan

No one even knows what life was like
Bahkan tak seorangpun tahu seperti apa hidup itu
Now I'm in LA and it's paradise
Sekarang aku berada di LA  dan inilah surga
I finally found you
Akhirnya aku menemukanmu
Oh, sing it to me
Oh, bernyanyilah untukku

Now my life is sweet like cinnamon
Sekarang hidupku manis seperti kayu manis
Like a fucking dream I'm living in
Seperti menjalani hidup yang aku impikan
Baby, love me 'cause I'm playing on the radio
Sayang, cintai aku karena laguku sedang diputar di radio
(How do you like me now?)
Bagaimana apakah kamu menyukaiku sekarang?

Lick me up and take me like a vitamin
Jilat dan ambil aku seperti vitamin
'Cause my body's sweet like sugar venom, oh yeah
Karena tubuhku manis seperti racun gula, oh yeah
Baby, love me 'cause I'm playing on the radio
Sayang, cintai aku karena laguku sedang diputar di radio
(How do you like me now?)
Bagaimana apakah kamu menyukaiku sekarang?

Now my life is sweet like cinnamon
Sekarang hidupku manis seperti kayu manis
Like a fucking dream I'm living in
Seperti menjalani hidup yang aku impikan
Baby, love me 'cause I'm playing on the radio
Sayang, cintai aku karena laguku sedang diputar di radio
(How do you like me now?)
Bagaimana apakah kamu menyukaiku sekarang?

Now my life is sweet like cinnamon
Sekarang hidupku manis seperti kayu manis
Like a fucking dream I'm living in
Seperti menjalani hidup yang aku impikan
I finally found you
Akhirnya aku menemukanmu
Oh, sing it to me
Oh, bernyanyilah untukku

Now my life is sweet like cinnamon
Sekarang hidupku manis seperti kayu manis
Like a fucking dream I'm living in
Seperti menjalani hidup yang aku impikan
Baby, love me 'cause I'm playing on the radio
Sayang, cintai aku karena laguku sedang diputar di radio
(How do you like me now?)
Bagaimana apakah kamu menyukaiku sekarang?

Lick me up and take me like a vitamin
Jilat dan ambil aku seperti vitamin
'Cause my body's sweet like sugar venom, oh yeah
Karena tubuhku manis seperti racun gula, oh yeah
Baby, love me 'cause I'm playing on the radio
Sayang, cintai aku karena laguku sedang diputar di radio
(How do you like me now?)
Bagaimana apakah kamu menyukaiku sekarang?

Now my life is sweet like cinnamon
Sekarang hidupku manis seperti kayu manis
Like a fucking dream I'm living in
Seperti menjalani hidup yang aku impikan
Baby, love me 'cause I'm playing on the radio
Sayang, cintai aku karena laguku sedang diputar di radio
(How do you like me now?)
Bagaimana apakah kamu menyukaiku sekarang?

Lick me up and take me like a vitamin
Jilat dan ambil aku seperti vitamin
'Cause my body's sweet like sugar venom, oh yeah
Karena tubuhku manis seperti racun gula, oh yeah
Baby, love me 'cause I'm playing on the radio
Sayang, cintai aku karena laguku sedang diputar di radio
(How do you like me now?)
Bagaimana apakah kamu menyukaiku sekarang?

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Food & Travel22 Februari 2025, 05:30 WIB

Serunya Wisata Rafting Sambil Menikmati Keindahan Alam di Caldera Adventure Cikidang Sukabumi

Selain resort dan rafting, Caldera Adventure Cikidang Sukabumi juga menawarkan berbagai aktivitas outdoor.
Keseruan berwisata arung jeram atau rafting di Sungai Citarik Sukabumi bersama Caldera Adventure. (Sumber Foto: Dok. Caldera Adventure)
Sukabumi21 Februari 2025, 22:28 WIB

Temani Warga yang Dipanggil Polisi Pasca Kematian Samson, Massa Geruduk Mapolres Sukabumi

Puluhan warga Cihurang Simpenan Sukabumi geruduk Mapolres Sukabumi pasca kematian Samson.
Puluhan warga Kampung Cihurang, Desa Cidadap, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi mendatangi Mapolres Sukabumi pasca kematian Samson. (Sumber : SU/Ilyas)
Sehat21 Februari 2025, 21:00 WIB

5 Cara Ampuh Mengatasi Gejala Kolesterol Tinggi pada Kulit

Kolesterol tinggi dapat meningkatkan risiko penyakit jantung dan stroke. Tanda-tandanya biasanya tidak kentara, namun terkadang, Anda dapat melihat gejala Kolesterol tinggi pada kulit.
Ilustrasi cara mengatasi gejala kolesterol tinggi pada kulit (Sumber: Freepik/@freepik)
Sukabumi21 Februari 2025, 20:48 WIB

Aksi Indonesia Gelap di Sukabumi, Mahasiswa Kritisi Efisiensi Anggaran hingga MBG

Wakil Ketua DPRD Kota Sukabumi Rojab Asyari menilai semua tuntutan yang disampaikan mahasiswa cukup realistis dan sesuai dengan keadaan di masyarakat.
Aksi Indonesia Gelap di Kota Sukabumi, ratusan mahasiswa berunjukrasa di depan Kantor DPRD, Jumat (21/2/2025). (Sumber Foto: SU/Asep Awaludin)
Inspirasi21 Februari 2025, 20:18 WIB

Integrasi AI di Newsroom Media Lokal Tingkatkan Efisiensi dan Kualitas Konten

Pemimpin Redaksi Suara.com, Suwarjono, menekankan pentingnya adaptasi teknologi, termasuk AI, bagi media lokal
LMC Talk
Sehat21 Februari 2025, 20:16 WIB

Kenali 6 Gejala Kolesterol Tinggi pada Kulit yang Bisa Menyebabkan Masalah Kesehatan

Gejala kolesterol tinggi pada kulit bukan hanya masalah kosmetik, tetapi juga dapat menjadi indikator masalah kardiovaskular.
Ilustrasi gejala kolesterol pada kulit (Sumber: Freepik/@krakenimages.com)
Film21 Februari 2025, 20:00 WIB

Sinopsis Drama Korea Undercover High School, Anggota NIS Menyamar Sebagai Siswa SMA

Drama korea Undercover High School memiliki cerita unik mengenai seorang agensi badan intelijen nasional yang harus menyamar sebagai siswa Sekolah Menengah Atas untuk menjalankan sebuah misi.
Sinopsis Drama Korea Undercover High School, Anggota NIS Menyamar Sebagai Siswa SMA (Sumber : Instagram/@mbcdrama_wow)
Sukabumi21 Februari 2025, 19:50 WIB

Hasil Kesepakatan Emak-emak dan Peternakan Ayam di Cidahu Sukabumi soal Wabah Lalat

Berikut hasil kesepakatan pasca emak-emak geruduk peternakan ayam di Cidahu Sukabumi karena resah dengan lalat yang mewabah.
Kapolsek Cidahu AKP Endang Slamet dan jajaran saat mendengar aspirasi puluhan emak-emak yang protes soal wabah lalat ke peternakan ayam. (Sumber Foto: Istimewa)
Sukabumi21 Februari 2025, 19:48 WIB

Sempat Duel, Samson Sang Preman Simpenan Sukabumi Tewas Diamuk Massa

Tubuh Samson tergeletak bersimbah darah penuh luka, tersiar kabar pria yang dijuluki preman ini dihabisi oleh massa.
Tubuh Suherlan alias Samson warga Simpenan Sukabumi tergeletak di pinggir jalan (Sumber: SU/Ilyas)
Kecantikan21 Februari 2025, 19:42 WIB

Terapkan 11 Tips Mudah untuk Membuat Kuku Tumbuh Cepat, Sehat dan Cantik

Wanita sering kali ingin memamerkan kuku panjang yang sehat dan cantik. Dengan memperhatikan kebersihan dan kesehatan kuku, Anda dapat memperoleh kuku yang panjang dan indah tanpa banyak usaha.
Ilustrasi cara mudah merawat kuku agar tumbuh cepat, sehat dan cantik (Sumber: pexels.com/@The Glorious Studio)