Terjemahan Lagu Part of Your World, OST The Little Mermaid yang Penuh Makna

Minggu 28 Mei 2023, 19:00 WIB
Terjemahan Lagu Part of Your World, OST The Little Mermaid yang Penuh Makna. | (Sumber : Instagram/@disneylittlemermaid.)

Terjemahan Lagu Part of Your World, OST The Little Mermaid yang Penuh Makna. | (Sumber : Instagram/@disneylittlemermaid.)

SUKABUMIUPDATE.com - Lagu Part of You World dinyanyikan ulang oleh Halle Bailey yang merupakan pemeran utama film The Little Mermaid.

Film live action The Little Mermaid, Ariel diperankan oleh Halle Bailey yang telah tayang di bioskop Indonesia pada 24 Mei 2023. 

Lagu Part Of Your World pertama kali dinyanyikan oleh Jodi Benson yang merupakan sosok pengisi suara karakter Ariel pada tahun 1989. 

Part Of Your World mengisahkan keinginan dan rasa penasaran Ariel pada dunia daratana. Dimana Ariel melihat manusia dapat berjalan dengan bebas di daratan dengan kakinya.

Baca Juga: Link Nonton Film Sewu Dino Full Movie, Film Horor Tentang Santet yang Mematikan

Lirik dan Terjemahan Lagu Part of Your World OST Little Mermaid

Look at this stuff, isn't it neat?
Lihatlah benda ini, bukankah ini keren?
Wouldn't you think my collection's complete?
Tidakkah kau berpikir bahwa koleksiku lengkap?
Wouldn't you think I'm the girl
Tidakkah kau piker aku adalah gadis,
The girl who has everything?
Gadis yang memiliki segalanya?
Look at this trove, treasures untold
Lihatlah harta ini, harta yang berlimpah
How many wonders can one cavern hold?
Berapa banyak yang dapat ku simpan dalam satu lubang hartaku?
Looking around here you'd think
Melihat sekeliling dan kau akan berpikir
Sure, she's got everything
Tentu saja, dia memiliki segalanya
I've got gadgets and gizmo's a plenty
Aku punya banyak sekali perangkat dan alat-alat
I've got whozits and whatzits galore
Aku punya “barang-siapa” dan “barang-apa” melimpah
(You want thingamabobs? I've got 20)
(Kau ingin barang ini? Aku punya dua puluh)
But who cares? no big deal
Tapi siapa yang peduli? Bukan masalah besar
I want more
Aku ingin lebih banyak

Cuplikan film The Little Mermaid. |  Instagram/@disneylittlemermaidCuplikan film The Little Mermaid. | Instagram/@disneylittlemermaid.

I wanna be where the people are
Aku ingin berada dimana orang-orang berada
I wanna see wanna see 'em dancing
Aku ingin melihat, melihat mereka menari
Walking around on those
Berjalan-jalan menggunakan
(What do you call 'em? Oh, feet)
(Apa sebutannya? Oh, kaki)

Baca Juga: 7 Tempat Wisata Dekat Kota Sukabumi yang Indah dan Wajib Kamu Kunjungi

Flipping your fins you don't get to far
Membalikkan siripmu tak bisa terlalu jauh
Legs are required for jumping, dancing
Kaki dibutuhkan untuk melompat, menari
Strolling along down a
Berjalan-jalan melewati
(What's that word again?)
(Apa sebutannya?”
Street
Jalan

Baca Juga: 7 Rekomendasi Ayam Geprek Enak di Sukabumi, Harga Mulai Rp 13.000

Up where they walk, up where they run
Di tempat mereka berjalan, di tempat mereka berlari
Up where they stay all day in the sun
Di tempat mereka menghabiskan waktu di bawah matahari
Wandering free
Berkeliaran bebas
Wish I could be part of that world
Berharap aku bisa menjadi bagian dari dunia itu

Baca Juga: 7 Rekomendasi Nasi Goreng Enak di Sukabumi yang Wajib Kamu Coba!

What would I give if I could live
Apa yang akan ku beri jika aku bisa hidup
Out of these waters?
Keluar dari perairan ini
What would I pay to spend a day
Apa yang akan ku bayarkan untuk menghabiskan hari
Warm on the sand?
Di atas tanah yang hangat
Bet'cha on land, they understand
Ku tebak di daratan, mereka paham
Bet they don't reprimand their daughters
Ku tebak mereka tidak mencerca anak perempuannya
Bright young women, sick of swimming
Wanita muda yang ceria, muak akan berenang
Ready to stand
Siap untuk berdiri

Baca Juga: 5 Rekomendasi Tempat Makan Seblak Enak di Sukabumi, Harganya Mulai Rp 7 Ribuan

And ready to know what the people know
Dan siap ‘tuk tahu apa yang orang-orang tahu
Ask 'em my questions
Menanyakan pertanyaanku
And get some answers
Dan mendapatkan jawaban
What's a fire and why does it
Apa itu api dan kenapa itu
(What's the word?)
(Apa sebutannya?”)
Burn
Membakar

Baca Juga: Review 4 Facial Wash Terbaik dari Kahf, Skincare Andalan Pria

When's it my turn?
Kapankah giliranku?
Wouldn't I love love
Tidakkah aku akan suka
To explore that shore up above?
Mengarungi daratan di atas sana?
Out of the sea
Di luar laut ini
Wish I could be part of that world
Berharap aku bisa menjadi bagian dari dunia ini

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Food & Travel22 November 2024, 08:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa