Lirik Lagu Dunia Tipu-Tipu oleh Yura Yunita, Ceritakan Ungkapan Kebahagian

Rabu 08 Februari 2023, 15:15 WIB
Lirik Lagu Dunia Tipu-Tipu oleh Yura Yunita, Ceritakan Ungkapan Kebahagian. | (Sumber : Tangkapan layar Youtube/@YURA YUNITA).

Lirik Lagu Dunia Tipu-Tipu oleh Yura Yunita, Ceritakan Ungkapan Kebahagian. | (Sumber : Tangkapan layar Youtube/@YURA YUNITA).

SUKABUMIUPDATE.com - Dunia Tipu-Tipu adalah sebuah single yang dinyanyikan oleh wanita cantik Yura Yunita. Lagu ini dirilis pada 2021 dan termasuk kedalam album bertajuk Tutur Batin.

Lagu Dunia Tipu-Tipu pertama kali dirilis di kanal Youtube YURA YUNITA pada 24 Oktober 2021, Namun menjadi viral dan trending 1 saat dirilis di official music videonya pada 27 Juli 2022.

Hingga saat ini Rabu (8/2/2023) lagu Dunia Tipu-Tipu telah ditonton sebanyak 21 juta kali dan like 733 ribu pada official music videonya. Sementara pada official lyric videonya sudah ditonton 18 juta kali dan mendapat like 88 ribu.

Baca Juga: Profil Gitasav atau Gita Savitri, Influencer yang Bilang Childfree Bikin Awet Muda

Bahkan, tak hanya di Youtube saja Lagu Dunia Tipu-Tipu sempat trending juga di TikTok. Lagu ini bergenre Pop atau Indonesian Pop dan ditulis oleh Donne Maulana Yusuf dan Yunita Rachman (Yura Yunita).

Lagu ini mengisahkan tentang ungkapan kebahagian yang ditujukan kepada orang yang spesial di dalam hidupnya, namun dia sadar bahwa perasaannya di dunia nyata ini terkesan menipu.

Lagu Dunia Tipu-Tipu sangat relate sekali dengan kondisi orang-orang saat ini khususnya anak muda yang sering kali menyandarkan harapan serta kebahagiaannya pada seseorang meskipun dunia ini terkadang membuatnya merasa sedih hingga kecewa.

Berikut Lirik Lagu Dunia Tipu-Tipu dari Yura Yunita

Di dunia tipu, tipu, kamu tempat aku bertumpu
Baik, jahat, abu, abu, tapi warnamu putih untukku
Hanya kamu yang mengerti
Gelombang kepala ini

Baca Juga: Hukum dalam Islam Suami Menolak Ajakan Istri Berhubungan Intim kata Buya Yahya

Puja-puji tanpa kata, mata kita yang bicara
Selalu nyaman bersama, janji takkan ke mana, mana
Puja-puji tanpa kata, mata kita yang bicara
Selalu nyaman bersama, janji takkan ke mana, mana, ya

Di dunia tipu, tipu, 'ku bisa rasa nyata denganmu
Tanpa banyak una-inu, 'ku bisa rasa aman selalu
Hanya kamu yang mengerti
Gelombang kepala ini

Baca Juga: Siklon Tropis Freddy di Selatan Indonesia, Waspada Hujan Lebat dan Angin Kencang

Puja-puji tanpa kata, mata kita yang bicara
Selalu nyaman bersama, janji takkan ke mana, mana
Puja-puji tanpa kata, mata kita yang bicara
Selalu nyaman bersama, janji takkan ke mana, mana, ya

Lelucon aneh tiap hari
'Ku tertawa tanpa tapi
Tetaplah seperti ini

Puja-puji tanpa kata, mata kita yang bicara
Selalu nyaman bersama, janji takkan ke mana, mana

Baca Juga: Heboh! Gempa Turki Sudah Diprediksi oleh Peneliti 3 Hari Sebelum Terjadi!

(Puja-puji tanpa kata, mata kita yang bicara
Selalu nyaman bersama, janji takkan ke mana, mana
Puja-puji tanpa kata, mata kita yang bicara
Selalu nyaman bersama, janji takkan ke mana, mana, ya)

Janji takkan ke mana, mana
Janji takkan ke mana, mana
Janji, janji takkan ke mana, mana
Janji, janji takkan ke mana, mana

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Food & Travel22 November 2024, 08:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa