Lirik Lagu ‘Dan’ Sheila On 7, Hits Legend yang Gampang Bikin Baper

Sukabumiupdate.com
Senin 30 Jan 2023, 17:30 WIB
Lagu 'Dan' dari Sheila On 7 menjadi salah satu hits yang membawa nama band asal Yogyakarta tersebut melambung di industri musik Indonesia | Foto: Instagram/@sheilaon7

Lagu 'Dan' dari Sheila On 7 menjadi salah satu hits yang membawa nama band asal Yogyakarta tersebut melambung di industri musik Indonesia | Foto: Instagram/@sheilaon7

SUKABUMIUPDATE.com - Lagu ‘Dan’ dari band legendaris Indonesia Sheila On 7 kini kembali ramai diperbincangkan. Lagu ‘Dan’ kembali ramai di media sosial setelah grup band asal Yogyakarta tersebut melakukan konser tunggal bertajuk “Tunggu Aku di Jakarta” Sabtu (28/1/2023).

Lagu yang diciptakan Eross Candra dirilis tahun 1999 yang masuk dalam album Sheila On 7. Lagu ‘Dan sendiri menceritakan tentang sebuah penyesalan seseorang atas kesalahan yang ia lakukan hingga menghancurkan hati orang yang dicintainya.

Berikut lirik lagu ‘Dan’ dari Sheila on 7 yang fenomenal dikutip dari channel YouTube Sony Music Entertainment Indonesia.

Baca Juga: Terjemahan Lirik Lagu Somewhere Only We Know dari Keane, Bisa Bawa Kamu Bernostalgia

Dan

Dan, bila esok, datang kembali
Seperti sedia kala dimana kau bisa bercanda

Dan, perlahan kaupun lupakan aku
Mimpi burukmu, dimana t'lah ku tancapkan duri tajam
Kaupun menangis, menangis sedih
Maafkan aku

Baca Juga: 8 Bahasa Tubuh Perempuan Tanda Dia Jatuh Cinta Padamu, Pemuda Sukabumi Sudah Tahu?

Dan, bukan maksudku, bukan inginku
Melukaimu sadarkan kau di sini kupun terluka
Melupakanmu, menepikanmu
Maafkan aku.

Lupakan saja diriku
Bila itu bisa membuatmu
Kembali bersinar dan berpijar
Seperti dulu kala

Baca Juga: 5 Tempat Ngopi di Sukabumi, Cocok Buat Kumpul Santai Pas Weekend

Caci maki saja diriku
Bila itu bisa membuatmu
Kembali bersinar dan berpijar
Seperti dulu kala

Dan, bukan maksudku, bukan inginku
Melukaimu sadarkan kau di sini kupun terluka
Melupakanmu menepikanmu
Maafkan aku

Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini