Viral di Media Sosial, Ini Lirik dan Terjemahan Lagu Runtah dari Doel Sumbang

Jumat 07 Oktober 2022, 16:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Lagu berjudul Runtah karya musisi Sunda Doel Sumbang akhir-akhir ini kembali naik daun setelah dinyanyikan ulang oleh Azmy Z dan Difarina Indra.

Sebelum viral di media sosial TikTok, sebenarnya lagu Runtah pernah populer tahun 2007 an.

Lagu ini merupakan salah satu karya penyanyi Doel Sumbang asal Bandung, Jawa Barat. Kata Runtah sendiri merupakan bahasa Sunda yang memiliki arti sampah

Lagu Runtah menceritakan tentang rasa heran seseorang pada perempuan cantik yang kerap bergonta-ganti pasangan.

Sehingga banyak yang menilai jika lagu Runtah memiliki makna orang yang tidak setia dan terlihat murahan adalah orang buangan atau sampah masyarakat.

Baca Juga :

Iwan Fals Rilis Lagu ‘Kanjuruhan’, Inilah Lirik dan Maknanya

Namun, makna lagu Runtah itu sendiri bisa saja keliru, pasalnya, lagu Runtah memiliki makna ganda.

Berikut lirik lagu Runtah lengkap dengan terjemahannya

photoDoel Sumbang - (Instagram/@doelsumbang_official)</span

Runtah - Doel Sumbang

Panonna alus, irung alus, biwir alus 

Matanya bagus, hidung bagus, bibir bagus

Ditempo ti hareup ti gigir mani mulus

Dilihat dari depan, dari samping, sangat mulus

Ngan hanjakal pisan kalakuan siga sétan

Namun sayang sekali tingkah lakunya seperti setan

Gunta-ganti jalu teu sirikna unggal minggu 

Gonta-ganti pria bahkan hampir setiap minggu

Naha kunaon nu geulis loba nu bangor? 

Kenapa yang cantik kebanyakan yang nakal?

Naha kunaon nu bangor loba nu geulis? 

Kenapa yang nakal kebanyakan yang cantik?

Sigana mah ngarasa asa aing hadé rupa, Jang Oman 

Sepertinya merasa wajahnya paling sempurna, Jang Oman

Bisa payu ka sasaha tungtungna jadi cilaka 

Bisa laku ke siapapun dan akhirnya jadi celaka 

Kulit kelir konéng cangkang cau 

Kulitnya mulus berwarna kuning seperti pisang 

Huntuna bodas tipung tarigu 

Giginya putih seperti tepung terigu

Biwir beureum-beureum jawér hayam 

Bibir merah merona seperti jawer ayam

Panon coklat kopi susu 

Mata coklat seperti kopi susu

Ngan naha atuh beut dimumurah? 

Tapi kenapa malah jadi murahan?

Géblég hirup daék jadi runtah 

Mau-maunya hidup jadi sampah

Ulah bangga bisa gunta-ganti jalu 

Jangan bangga bisa gonta-ganti pria 

Komo jeung poho dibaju 

Apalagi sampai lupa pakai baju

Baca Juga :

Lirik Lagu Pengecut dari Fiersa Besari yang Simpan Makna Mendalam

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa
Food & Travel21 November 2024, 20:00 WIB

Wisata Populer di Banten, Kamu Harus Kunjungi 5 Tempat Ini Saat Liburan!

Dengan beragam pilihan destinasi, mulai dari pantai yang eksotis hingga peninggalan sejarah yang kaya, Banten mampu memanjakan setiap wisatawan.
Pulau Peucang, Banten memang menyimpan segudang pesona wisata yang sayang untuk dilewatkan, terutama saat liburan. (Sumber : tnujungkulon.menlhk.go.id)
Sehat21 November 2024, 19:30 WIB

Gagal Jantung Sisi Kiri : Ketahui Jenis dan Gejalanya

Gagal jantung sisi kiri adalah kondisi di mana sisi kiri jantung tidak mampu memompa darah dengan efisien ke seluruh tubuh. Hal ini menyebabkan darah menumpuk di paru-paru dan menimbulkan gejala seperti sesak napas.
Ilustrasi gagal jantung sisi kiri (Sumber : Freepik/@msgrowth)
Food & Travel21 November 2024, 19:00 WIB

Pesona Sunset dan Pasir Putih, Wisata Pantai Santolo Garut HTM Cuma Rp10.000!

Pantai Santolo Garut memiliki pasir putih yang lembut dan bersih, yang sempurna untuk berjemur dan bermain air.
Sunset di Pantai Santolo Garut. Foto: IG/ummifatravelling
Sukabumi21 November 2024, 18:46 WIB

Kesurupan Massal Ratusan Karyawan PT GSI Cikembar Sukabumi

Peristiwa kesurupan massal menggemparkan PT Glostar Indonesia (GSI) I Cikembar, Kamis (21/11/2024) pagi. Ratusan karyawan di pabrik yang berlokasi di Jalan Raya Pelabuhan II, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi.
Ratusan karyawan GSI Cikembar Sukabumi kesurupan massal | Foto : Istimewa