Mengenal Kekurangan dan Kelebihan Rangka eSAF Motor Honda yang Sedang Viral

Senin 28 Agustus 2023, 15:30 WIB
Simak Ya! Cara Klaim Garansi Motor Honda yang Rangka eSAFnya Berkarat | Foto: Istimewa.

Simak Ya! Cara Klaim Garansi Motor Honda yang Rangka eSAFnya Berkarat | Foto: Istimewa.

SUKABUMIUPDATE.com - Rangka eSAF kini tengah menjadi perbincangan hangat publik di media sosial terkait rangka yang keropos atau karatan. Hingga saat ini kasus rangka yang keropos ini belum menemui titik terang.

Sebelumnya viral di media sosial, banyak berseliweran foto-foto dan juga video yang memperlihatkan rangka eSAF dari motor Honda yang keropos atau karatan.

Kejadian tersebut menjadi kabar yang bikin was-was untuk para pemilik kendaraan bermotor khususnya Honda Genio, Honda BeAT Honda Scoopy dan Honda Vario 160.

Baca Juga: 8 Sikap Agar Tetap Bahagia Meski Banyak yang Tidak Suka, Jangan Lemah!

Lalu apa seperti apa rangka eSAF di Motor Honda?

eSAF sendiri adalah singkatan dari Enhanced Smart Architecture Frame yang merupakan versi terbaru dari rangka underbone.

Rangka eSAF ini dibuat dengan teknologi dan metode yang berbeda dengan pembuatan rangka motor lainnya. Rangka eSAF dibuat dari bahan lembaran baja yang di press untuk dibentuk sedemikian rupa.

eSAF tidak memiliki banyak tekukan seperti rangka motor lainnya yang dibuat dari pipa lalu dipotong. Sehingga yang membedakan eSAF dengan rangka lain adalah tidak memiliki banyak tekukan.

Baca Juga: 10 Cara Membahagiakan Diri Sendiri dan Tidak Tergantung Kepada Orang Lain

Lalu untuk menyambungkan beberapa lembaran baja yang di press, pengelasannya pun dengan cara berbeda. Pengelasan rangka eSAF menggunakan alat laser yang diklaim mengurangi deformasi.

Rangka eSAF diperkenalkan oleh Honda pada motornya sejak tahun 2019. Motor yang pertama kali menggunakan rangka ini adalah Honda Genio 110.

Sejak saat itu, penggunaan rangka eSAF diaplikasikan kepada motor matic entry level Honda lainnya. Hal ini juga mungkin karena Honda melihat respon pasar yang baik dengan rangka eSAF tersebut.

Baca Juga: 40 Kata-Kata Inspirasi Untuk Meredakan Rasa Stress, Kembali Bersemangat!

Nah, berikut ini adalah kekurangan dan kelebihan rangka eSAF pada motor Honda yang kini sedang viral dan menjadi topik pembicaraan yang hangat, dihimpun dari berbagai sumber.

Kekurangan Rangka eSAF

1. Mahal

Karena menggunakan teknologi dan bahan yang lebih canggih dari sebelumnya, membuat rangka eSAF memiliki biaya produksi lebih besar. Hal ini juga berdampak pada harga motor yang dipasarkan mungkin lebih mahal dari rangka sebelumnya.

Harga mahal itu tentunya membuat biaya perawatan dan penggantian rangka akan lebih tinggi apabila terjadi kerusakan.

Baca Juga: 12 Cara Menjadi Perempuan Elegan yang Disukai Banyak Orang, Yuk Dicoba

2. Terbatas

Baru diterapkan di beberapa tahun terakhir, membuat rangka eSAF ketersediaannya masih terbatas. Salah satu yang bikin ketersediaannya terbatas adalah apabila terjadi kerusakan atau kehilangan.

Akan tetapi, rangka bukan komponen sepeda motor yang cepat rusak, bahkan kasus penggantian rangka motor memang jarang terjadi.

3. Rentan Karat atau Keropos

Rangka eSAF yang tengah menjadi sorotan saat ini adalah tentang kualitasnya. eSAF memiliki kerentanan karat daripada rangka konvensional.

Baca Juga: 12 Tips Bahagia Meskipun Hidup Sendirian, Dijamin Tak Kesepian!

Kualitas atau ketebalan cat pada rangka eSAF bukan yang terbaik, terutama ada di bagian sambungan rangka yang kerap kali mudah terkelupas.

Kerentanan terhadap karat ini juga membuat rangka eSAF mudah berkarat apabila terkena air, udara atau zat kimia.

Terlebih bagi pemilik kendaraan yang tidak mengecek kendaraan secara rutin dan sudah ada tanda-tanda karat, maka memperbaikinya akan membutuhkan usaha lebih keras.

Baca Juga: 30 Fakta Unik dan Menarik Dunia yang Jarang Diketahui, Bikin Takjub!

Nah, apabila Anda adalah pemilik kendaraan motor Honda dengan rangka eSAF, disarankan untuk mengecek secara rutin pada bagian rangka.

Kelebihan Rangka eSAF

1. Rangka Ringan

eSAF membuat rangka pada motor Honda menjadi lebih ringan, hal ini dapat dirasakan pada motor Honda Genio yang memiliki beban seberat 11 kg. Bobot yang ringan itu membuat motor lebih mudah dikendalikan dan nyaman saat berkendara.

2. Irit BBM

Rangka yang lebih ringan dibanding dengan rangka konvensional, membuat motor lebih irit bensin. Tentunya hal ini juga berdasarkan pembuktian dari tes internal Honda yang menunjukan Honda Genio memiliki konsumsi bahan bakar hingga 59,1 km/liter.

Baca Juga: Doa Lamaran dalam Islam yang Dianjurkan Dibaca Oleh Calon Pengantin Wanita

3. Bagasi Lebih Besar

Kelebihan rangka eSAF yang terakhir adalah bagasi motor yang besar atau lebih lega. Pasalnya, rangka ini didesain lebih simpel dan minim tekukan. Selain itu, rangka eSAF ini juga membuat ukuran tangki bahan bakar lebih maksimal.

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat22 November 2024, 10:00 WIB

7 Khasiat Belimbing untuk Kesehatan, Salah Satunya Atasi Maag

Belimbing memang menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan. Buah yang satu ini memiliki rasa yang segar dan kandungan nutrisi yang cukup lengkap.
Ilustrasi - Belimbing, selain enak ternyata memiliki sejumlah manfaat kesehatan. | (Sumber : Pixabay.com/sarangib)
Internasional22 November 2024, 09:57 WIB

Prabowo Perpanjang Kunjungan Luar Negeri, Setelah dari Inggris ke Uni Emirat Arab

Awalnya, Inggris menjadi negara terakhir dalam rangkaian kunjungan luar negeri Presiden Prabowo Subianto yang dilakukan sejak 8 November 2024.
Presiden Prabowo Subianto saat menghadiri KTT G20 yang berlangsung di Museum of Modern Art (MAM), Rio de Janeiro, Brasil, pada Senin, 18 November 2024. (Sumber : Setneg RI)
Food & Travel22 November 2024, 09:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)