Daftar Harga Jeep Rubicon Bekas dan Baru 2023, Mobil yang Viral di Media Sosial

Senin 27 Februari 2023, 21:45 WIB
Jeep Rubicon akhir-akhir ini menjadi perbincangan hangat publik terutama di media sosial | Foto: Pixabay/scozzy

Jeep Rubicon akhir-akhir ini menjadi perbincangan hangat publik terutama di media sosial | Foto: Pixabay/scozzy

SUKABUMIUPDATE.com - Mobil Rubicon akhir-akhir ini menjadi perbincangan hangat di media sosial menyusul kasus penganiayaan yang dilakukan Mario Dandi Satrio terhadap David anak salah satu pengurus GP Ansor.

Jeep Rubicon yang digunakan Dandi diketahui merupakan mobil milik ayahnya yang berprofesi sebagai pejabat Dirjen Pajak.

Yang membuat mobil tersebut semakin jadi sorotan yaitu kendaraan mewah itu dikabarkan menggunakan plat nomor palsu dan belum membayar pajak kendaraan.

Mungkin banyak yang penasaran dengan harga Jeep Rubicon apalagi mobil itu dikenal sebagai salah satu kendaraan mewah yang memiliki harga selangit.

Baca Juga: Pemotor Lewat Sini! Jembatan Cikereteg Longsor, Jalan Nasional Sukabumi Bogor Ditutup

Mengutip dari Suara.com, mobil ini merupakan produk dari salah satu pabrikan otomotif asal Amerika Serikat yakni Jeep. Jeep Rubicon sendiri di Indonesia hingga kini dikenal dalam empat jenis dengan harga yang berbeda.

Mobil Rubicon memulai debutnya pada tahun 2003 silam dengan model Jeep Wrangler. Di Indonesia, Jeep Wrangler dikenal dalam empat model antara lain Jeep Wrangler Rubicon 2-Door, Jeep Wrangler Rubicon 4-Door Unlimited, Jeep Wrangler Rubicon 4 Doors Sky One-Touch Power Roof dan juga Jeep Gladiator Rubicon.

Pemberian nama “Rubicon” pada empat model mobil Jeep di atas terinspirasi dari bentang gunung yang ada di benua Amerika dan dikelilingi hutan, danau, sungai, serta bebatuan.

Oleh karena itu, Jeep Rubicon didesain sebagai kendaraan roda empat yang tangguh sehingga sanggup untuk melibas medan berat seperti berlumpur, bebatuan hingga menerjang banjir.

Baca Juga: Cerita Guling Munding dan Anak Berbaju Merah di Jalan Raya Bojonggaling Sukabumi

Spesifikasi, Harga Bekas dan Baru Jeep Wrangler Rubicon 2-Door

Harga baru mobil Jeep Wrangler Rubicon jenis 2-Door dibanderol Rp 1,755 miliar. Sedangkan, harga bekas Wrangler Rubicon 2-Door tahun 2013 sekitar Rp 935 juta.

Melansir website Jeep Indonesia, berikut spesifikasi pada Jeep Wrangler Rubicon 2-Door:

  • Engine 2.0 I Turbo
  • Displacement 19995 cc
  • Torque 400 NM @ 3000 rpm
  • Horsepower 270 HP @ 5250 rpm
  • Transmission 8 Speed Automatic
  • 4 x 4 system Command-Trac

Baca Juga: Merugi Ratusan Juta, Kronologi DJ Cantik Sukabumi Tertipu Investasi Bisnis Pasutri

Spesifikasi, Harga Bekas dan Baru Jeep Wrangler Rubicon 4-Door Unlimited

Harga baru Jeep Wrangler Rubicon jenis 4-Door Unlimited senilai Rp1,83 miliar. Sementara harga bekas Jeep Wrangler Rubicon 4-Door Unlimited keluaran tahun 2018 mencapai kisaran Rp1 miliar.

Berikut spesifikasi Jeep Wrangler Rubicon 4-Door Unlimited:

  • Engine 2.0 I Turbo
  • Displacement 19995 cc
  • Torque 400 NM @ 3000 rpm
  • Horsepower 270 HP @ 5250 rpm
  • Transmission 8 Speed Automatic
  • 4 x 4 system Command-Trac

Baca Juga: Bocoran Jam Tayang Sinetron Preman Pensiun 8 di Bulan Ramadan, Durasi 1 Jam

Spesifikasi, Harga Baru dan Bekas Jeep Wrangler Rubicon 4 Doors Sky One-Touch Power Roof

Diketahui, harga baru Jeep Wrangler Rubicon jenis 4 Doors Sky One-Touch Power Roof senilai Rp 1,85 miliar. Sementara harga bekasnya mencapai kisaran Rp 1,68 miliar untuk keluaran tahun 2019.

Berikut ini spesifikasi Jeep Wrangler Rubicon 4 Doors Sky One-Touch Power Roof:

  • Engine 2.0 I Turbo
  • Displacement 19995 cc
  • Torque 400 NM @ 3000 rpm
  • Horsepower 270 HP @ 5250 rpm
  • Transmission 8 Speed Automatic
  • 4 x 4 system Command-Trac

Baca Juga: Persib dan Persija Gagal Raih 3 Angka di Pekan ke-27, PSM Makassar Full Senyum

Spesifikasi, Harga Bekas dan Baru Jeep Gladiator Rubicon

Harga baru mobil Jeep Gladiator Rubicon dibanderol Rp2,16 miliar. Sementara harga bekas Jeep Gladiator Rubicon keluaran tahun 2021 dihargai kisaran Rp2,12 miliar. Berikut ini sejumlah spesifikasi Jeep Gladiator Rubicon:

  • Engine 3.6 L PENTASTAR V6
  • Towing Capacity 4500 lbs
  • Torque 260 NM @ 4400 rpm
  • Horsepower 285 HP @ 6400 rpm
  • Transmission 8 Speed Automatic
  • 4 x 4 system Rock-Trac

Demikian tadi daftar harga Rubicon bekas dan baru lengkap dengan spesifikasinya. Bagaimana apakah Anda tertarik membelinya?

Sumber: Suara.com/Putri Ayu Nanda Sari

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga evakuasi babi hutan yang masuk ke sumur sedalam 7 meter di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)
Sukabumi22 November 2024, 11:02 WIB

Warga Jampangtengah Sukabumi Dibacok OTK hingga Luka Parah di Kepala dan Dagu

Seorang pria di Jampangtengah Sukabumi mengalami luka parah di kepala dan dagu usai dibacok sajam oleh orang tak dikenal (OTK).
Ilustrasi. Seorang pria warga Jampangtengah Sukabumi dibacok OTK hingga luka parah. (Sumber Foto: Istockphoto/ Zoka74)
Inspirasi22 November 2024, 11:00 WIB

Sarjana dengan IPK 3,00 Cari Kerja? Cek Info Loker Jawa Barat Berikut!

Lulusan S1 masih nganggur? Berikut Info Loker Jawa Barat untuk Anda!
Ilustrasi. Karyawan Tetap. Info Loker Jawa Barat Lulusan Sarjana dengan IPK 3,00 (Sumber : Freepik/@katemangostar)
Sehat22 November 2024, 10:46 WIB

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan

Musim penghujan memang membawa udara sejuk dan nyaman, namun juga dapat menjadi tantangan bagi kebugaran tubuh. Artikel ini memberikan beberapa tips untuk tetap aktif meski cuaca tidak mendukung.
Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan (Sumber : Freepik/@pvproductions)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 10:15 WIB

Ustaz Totong Ungkap Alasan Dukung Ayep Zaki-Bobby di Pilkada Kota Sukabumi: Insyaallah Menang

Dalam berbagai kesempatan Ustaz Totong menyampaikan alasannya mendukung Ayep Zaki-Bobby Maulana di Pilkada Kota Sukabumi 2024.
Mantan Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi, Totong Suparman. (Sumber : Istimewa)
Sehat22 November 2024, 10:00 WIB

7 Khasiat Belimbing untuk Kesehatan, Salah Satunya Atasi Maag

Belimbing memang menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan. Buah yang satu ini memiliki rasa yang segar dan kandungan nutrisi yang cukup lengkap.
Ilustrasi - Belimbing, selain enak ternyata memiliki sejumlah manfaat kesehatan. | (Sumber : Pixabay.com/sarangib)
Internasional22 November 2024, 09:57 WIB

Prabowo Perpanjang Kunjungan Luar Negeri, Setelah dari Inggris ke Uni Emirat Arab

Awalnya, Inggris menjadi negara terakhir dalam rangkaian kunjungan luar negeri Presiden Prabowo Subianto yang dilakukan sejak 8 November 2024.
Presiden Prabowo Subianto saat menghadiri KTT G20 yang berlangsung di Museum of Modern Art (MAM), Rio de Janeiro, Brasil, pada Senin, 18 November 2024. (Sumber : Setneg RI)