Jangan Tunggu Rusak, Ini Waktu Ideal Ganti Oli Transmisi Mobil Manual

Senin 26 Desember 2022, 20:45 WIB
(Ilustrasi) Selain oli mesin, pada mobil juga terdapat oli transmisi yang harus diganti secara berkala (Sumber : iStock)

(Ilustrasi) Selain oli mesin, pada mobil juga terdapat oli transmisi yang harus diganti secara berkala (Sumber : iStock)

SUKABUMIUPDATE.com - Oli menjadi bagian penting pada kendaraan seperti mobil. Pada mobil sendiri ada beberapa oli yang digunakan selain oli mesin, salah satunya yaitu oli transmisi.

Oli transmisi ini memiliki peran penting dalam mengoptimalkan kinerja sistem perpindahan gigi.
Sama halnya dengan oli mesin, oli transmisi juga perlu diganti secara berkala, khususnya pada mobil dengan sistem transmisi manual.

Melansir dari Tempo.co, menurut Technical Specialist PT Pertamina Lubricants (PTPL) Brahma Putra Mahayana, anjuran waktu ganti oli transmisi dapat dilihat langsung pada buku panduan pemilik. Umumnya, mobil manual disarankan mengganti oli transmisi setiap 40.000 km.

Baca Juga: 9 Peristiwa di Indonesia yang Menyedot Perhatian Publik Sepanjang Tahun 2022

“Tapi durasi tersebut tidak berlaku mutlak. Seiring masa pakai, terlebih jika mobil dipakai untuk harian dan dengan jarak tempuh jauh, penggantian oli transmisi mobil manual sebaiknya dipercepat. Bisa 20.000 km atau 25.000 km,” kata Brahma dalam keterangan resminya hari ini, Senin, 26 Desember 2022.

Interval ganti oli transmisi manual dapat dilakukan jika kondisi transmisi dalam keadaan baik. Oleh sebab itu, pemilik kendaraan perlu mengetahui ciri-ciri transmisi manual tidak dalam kondisi optimal.

“Salah satu cirinya tampak ketika perpindahan gigi terasa keras dan susah. Ada dua kemungkinan, pertama kampas kopling sudah tipis atau kedua, dikarenakan kondisi oli transmisi manual sudah jelek,” katanya.

Baca Juga: Terungkap? Tanggal Rilis HP Redmi Note 12 Pro Speed Edition, Simak Spesifikasinya

Selain itu, pengecekan kondisi transmisi manual juga bisa dilihat dari kondisi oli transmisi menggunakan dipstick.

Kemudian apabila terdengar bunyi mendengung dari bagian bawah mobil, maka itu bisa menjadi pertanda adanya masalah pada bagian transmisi.

“Suara itu biasanya terjadi karena adanya kontak antar gir, tanda kalau kualitas oli transmisi sudah menurun. Begitu juga saat muncul getaran saat mobil sedang idle, segera cek kondisi oli transmisi,” kata Brahma.

Baca Juga: Loker! Tersedia 49.549 Formasi PPPK Kemenag, Simak Kriteria Pelamar dan Cara Daftarnya

Brahma menyarankan penggantian oli transmisi mobil manual dilakukan secara rutin untuk melindungi komponen transmisi. Oli transmisi berfungsi menjaga komponen di dalamnya tetap ideal.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa
Food & Travel21 November 2024, 20:00 WIB

Wisata Populer di Banten, Kamu Harus Kunjungi 5 Tempat Ini Saat Liburan!

Dengan beragam pilihan destinasi, mulai dari pantai yang eksotis hingga peninggalan sejarah yang kaya, Banten mampu memanjakan setiap wisatawan.
Pulau Peucang, Banten memang menyimpan segudang pesona wisata yang sayang untuk dilewatkan, terutama saat liburan. (Sumber : tnujungkulon.menlhk.go.id)
Sehat21 November 2024, 19:30 WIB

Gagal Jantung Sisi Kiri : Ketahui Jenis dan Gejalanya

Gagal jantung sisi kiri adalah kondisi di mana sisi kiri jantung tidak mampu memompa darah dengan efisien ke seluruh tubuh. Hal ini menyebabkan darah menumpuk di paru-paru dan menimbulkan gejala seperti sesak napas.
Ilustrasi gagal jantung sisi kiri (Sumber : Freepik/@msgrowth)
Food & Travel21 November 2024, 19:00 WIB

Pesona Sunset dan Pasir Putih, Wisata Pantai Santolo Garut HTM Cuma Rp10.000!

Pantai Santolo Garut memiliki pasir putih yang lembut dan bersih, yang sempurna untuk berjemur dan bermain air.
Sunset di Pantai Santolo Garut. Foto: IG/ummifatravelling
Sukabumi21 November 2024, 18:46 WIB

Kesurupan Massal Ratusan Karyawan PT GSI Cikembar Sukabumi

Peristiwa kesurupan massal menggemparkan PT Glostar Indonesia (GSI) I Cikembar, Kamis (21/11/2024) pagi. Ratusan karyawan di pabrik yang berlokasi di Jalan Raya Pelabuhan II, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi.
Ratusan karyawan GSI Cikembar Sukabumi kesurupan massal | Foto : Istimewa
Entertainment21 November 2024, 18:30 WIB

Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta

Girl grup asal YG Entertainment, 2NE1 akan menggelar konser di Indonesia bertajuk WELCOME BACK selama dua hari, pada 22 dan 23 November 2024 di Beach City International Stadium, Ancol, Jakarta.
Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta(Sumber : Instagram/@_minzy_mz)