Doa-doa Pendek yang Memiliki Pahala Luar Biasa Apabila Diamalkan

Sabtu 24 Agustus 2024, 18:00 WIB
Kumpulan Doa-doa Pendek Harian yang Dapat Diamalkan Setiap Hari. (Sumber : Freepik.com)

Kumpulan Doa-doa Pendek Harian yang Dapat Diamalkan Setiap Hari. (Sumber : Freepik.com)

SUKABUMIUPDATE.com - Berdoa bagi setiap muslim bisa dikatakan sebagai bentuk komunikasi langsung dengan Allah SWT. Melalui doa, kita bisa mengungkapkan segala perasaan dan harapan, mulai dari rasa syukur hingga permohonan ampunan.

Doa juga merupakan sarana untuk meminta segala kebutuhan dunia dan akhirat. Banyak doa pendek yang bisa kita amalkan sehari-hari, dan pahalanya sungguh luar besar.

Oleh karenanya, sayang sekali apabila kita sebagai umat Muslim sama sekali tidak mengamalkannya.

Berikut bacaan Doa pendek yang bisa umat Muslim panjatkan dan mudah dihafal.

1. اللهم اِنّي أَسْئَلُكَ الجَنّةُ الفِردَوْس، وأعُوْذْوبِكَ مِنَ النَّار

“Allahumma Inni As `Aluka Al Jannatul Firdous wa a'udhu bika minnan-naar”

Artinya: Ya Allah, aku memohon kepada-Mu surga, dan aku berlindung kepada-Mu dari Neraka.

Dengan membaca Doa ini, Surga seolah-olah mendoakan kamu agar bisa memasukinya. (Tirmidzi 2572).


Anas bin Malik radhiyallahu 'anhu meriwayatkan bahwa Rasulullah bersabda: “Barangsiapa yang meminta Jannah kepada Allah sebanyak tiga kali, maka surga akan berkata, “Ya Allah, masukkan dia ke dalam Jannah. Barangsiapa memohon perlindungan kepada Allah dari Neraka sebanyak tiga kali, Jahanim berkata, “Ya Allah lindungi dia dari Neraka.”

2. اللهُمَّ أَجِرْنِي مِنَ النّار

“Allahumma Ajirni Min An-Naar.”


Artinya: Ya Allah, selamatkan dari adzab neraka

Baca doa ini selepas sholat subuh dan maghrib sebanyak 7 kali, maka kita akan terhindar dari api neraka. (HR. Ahmad & Abu Daud).

3. سُبْحَانَ اللَّهِ وَبِحَمْدِهِ

“Subhanallahi Wabihamdihi.”

Artinya: "Maha Suci Allah dengan segala puji bagi-Nya”

Bacalah Doa ini sebanyak 100 kali setiap harinya, maka semua dosa-dosamu akan dihapus walaupun sebanyak buih di lautan. (HR. Bukhari).


4. سُبْحَانَ ٱللَّٰهِ

“Subhanallah.”

Artinya: “Maha Suci Allah”

Apabila membaca Doa ini sebanyak 100 kali maka 1000 perbuatan baik akan dicatat dan 1000 dosa akan dihapuskan (Dari Saad Abi Waqqas).

5. Al-Ikhlas

قُلْ هُوَ اللّٰهُ اَحَدٌۚ

Qul huwallahu ahad

Katakanlah (Nabi Muhammad), “Dialah Allah Yang Maha Esa.

اَللّٰهُ الصَّمَدُۚ


Allahu samad

Allah tempat meminta segala sesuatu.

لَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُوْلَدْۙ


Lam yalid wa lam yulad

Dia tidak beranak dan tidak pula diperanakkan

وَلَمْ يَكُنْ لَّهٗ كُفُوًا اَحَدٌ ࣖ


Walam yakul lahµ kufuwan ahad

“Serta tidak ada sesuatu pun yang setara dengan-Nya.”

Siapa saja yang membaca Surah Al-Ikhlas sebanyak 10 kali dalam sehari maka Allah SWT akan bangunkan dia rumah di Surga. (HR. Ahmad).

6. Setiap selesai Shalat baca doa ini:

سُبْحَانَ ٱللَّٰهِ

“Subhanallah.” Sebanyak 33 Kali


اَلْحَمْدُ للَّهِ

“Alhamdulillah.” Sebanyak 33 Kali

ٱللَّٰهُ أَكْبَرُ


“Allahu Akbar.” Sebanyak 33 kali

لَا إِلَهَ إِلَّا اللهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيكَ لَهُ، لَهُ الْمُلْكُ وَلَهُ الْحَمْدُ وَهُوَ عَلَى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيرٌ

“Laa Ilaha Illallahu Wahdahu Laa Syarika Lahu, Lahul-Mulku Wa Lahul-Hamdu Wa Huwa ‘Ala Kulli Syai’In Qadir.”


Niscaya semua dosa dosamu akan terhapus bahkan sebanyak buih di lautan. (HR. Muslim)

7. رَضِيْتُ بِاللهِ رَبًّا، وَبِالإِسْلَامِ دِيْنًا، وَبِمُحَمَّدٍ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ نَبِيًّا وَرَسُوْلًا

Rodhitu billahi rabba, wa bil-islami dina, wa bi Muhammadin shallallahu ‘alaihi wa sallama nabiyyan wa rasula

Artinya: “Kekasihku, aku sunggu rida Engkau sebagai Rabb-ku. Aku sungguh rida Islam sebagai agamaku, dan aaku sungguh ikhlas Muhammad Rasulullah sebagai nabi dan rasul panutanku.” (HR. Ahmad).

Barangsiapa yang mengucapkan ini maka Surga untuknya (Dari Abu Said Al-Khudriy).

8. لاَ إِلَهَ إِلاَّ أَنْتَ سُبْحَانَكَ إِنِّى كُنْتُ مِنَ الظَّالِمِينَ


“La Ilaha Illa Anta Subhanaka Inni kuntu Minadzolimin.”

Ayat ini dipercaya mampu untuk menghilangkan kesulitan, kesedihan, dan membuat hati menjadi tenang. Baca selama 40 hari maka Doamu Insya Allah diIjabah Allah SWT.

 

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Bola18 September 2024, 12:00 WIB

Final Sepakbola Putra PON 2024: Jawa Barat vs Jawa Timur, Klik Disini untuk Link Streamingnya!

Sepakbola PON putra 2024 akan mempertemukan Jawa Barat dan Jawa Timur di Final.
Sepakbola PON putra 2024 akan mempertemukan Jawa Barat dan Jawa Timur di Final. | (Sumber : Instagram/@pssi.jabar/@pssijatim).
Sukabumi Memilih18 September 2024, 11:43 WIB

ASN Sukabumi Hati-hati! Bakal Diberhentikan Sementara Jika Tak Netral di Pilkada 2024

Netralitas ini harus dijaga dari mulai proses kampanye.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji (kiri) dan Pj Sekda Kota Sukabumi Hasan Asari (kanan) di Ecovention Ancol Jakarta, Selasa, 17 September 2024. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Jawa Barat18 September 2024, 11:27 WIB

Geliat Sesar Garsela, BMKG Ungkap Pemicu Gempa Darat Dangkal M5.0 di Bandung

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika atau BMKG mengungkap pemicu gempa dangkal berkekuatan M5.0 yang mengguncang Bandung dan sekitarnya, Rabu pagi (18/9/2024) pukul 09.41 WIB.
Parameter gempa darat M5.0 di Bandung (18/9/2024) (Sumber: dok BMKG)
Sukabumi Memilih18 September 2024, 10:53 WIB

Bawaslu Ingatkan Hukuman Pidana Jika Calon Kepala Daerah Libatkan ASN dan Kades

Anggota Bawaslu RI Puadi mengingatkan ada ancaman pidana bagi yang melanggar.
(Foto Ilustrasi) Bawaslu RI mengimbau calon kepala daerah tidak melibatkan ASN dan Kades selama Pilkada 2024. | Foto: Menpan.go.id
Sukabumi18 September 2024, 10:43 WIB

Terapung di Laut, Jenazah Pelajar yang Terseret Ombak Pantai Cipatuguran Sukabumi

Suryo menjelaskan penemuan korban bermula dari laporan nelayan.
Proses evakuasi jenazah Lang Lang Buana (17 tahun) dari perairan Pantai Cipatuguran, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Rabu (18/9/2024). | Foto: Istimewa
Jawa Barat18 September 2024, 10:37 WIB

Gempa Darat M5.0 Guncang Bandung: Kedalaman 10 KM, Cek Episentrumnya

BMKG mencatat, gempa ini berlokasi di darat 24 KM tenggara Kabupaten Bandung Jawa Barat, dengan kekuatan M5.0 dan kedalaman 10 KM
BMKG mencatat, gempa ini berlokasi di darat 24 KM tenggara Kabupaten Bandung Jawa Barat, dengan kekuatan M5.0 dan kedalaman 10 KM. (Sumber: bmkg - google maps)
Life18 September 2024, 10:28 WIB

5 Fakta Saki Tamogami, Wanita Jepang yang Hidup Hemat Ekstrem Demi Beli Rumah 7M

Wanita Jepang Hidup Hemat Ekstrem untuk Beli Rumah 7M, Saki Tamogami memiliki motto hidup anti beli barang tidak obral alias pecinta diskon.
Saki Tamogami, Wanita Jepang yang Hidup Hemat Ekstrem Demi Beli Rumah 7M (Sumber : Istimewa)
Sukabumi18 September 2024, 10:14 WIB

Pengerjaan Pelat Beton di Pabuaran Sukabumi Disorot Warga, UPTD PU Jelaskan Begini

Pengerjaan pelat beton untuk menutup saluran air ini dilaksanakan pihak ketiga.
Pelat beton di jalan kabupaten ruas Ancaen-Bojonghaur, tepatnya di Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Life18 September 2024, 10:00 WIB

6 Cara Menjodohkan Teman Agar Bisa Jadi Sepasang Kekasih

Menjodohkan teman agar bisa menjadi sepasang kekasih membutuhkan strategi yang hati-hati, agar tidak menimbulkan rasa canggung atau tekanan di antara mereka.
Ilustrasi. Menjalin hubungan asmara antara dua orang teman membutuhkan pendekatan yang cermat agar tidak menimbulkan tekanan psikologis. (Sumber : pixabay.com)
Sukabumi18 September 2024, 09:55 WIB

Tiga Pelajar Ditangkap, Pelaku Pembacokan Siswa STM di Surade Sukabumi

Korban mendapatkan penanganan medis di rumah sakit setelah mengalami luka.
(Foto Ilustrasi) Polisi menangkap terduga pelaku pembacokan siswa STM di Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa