6 Gaya Hidup Tidak Sehat yang Membuat Wajah Cepat Tua, Hindari Yuk!

Selasa 04 Juni 2024, 17:45 WIB
Ilustrasi Akibat gaya hidup tidak sehat yang membuat wajah terlihat lebih cepat tua (Sumber : Pexels.com/@Andreapiacquadio)

Ilustrasi Akibat gaya hidup tidak sehat yang membuat wajah terlihat lebih cepat tua (Sumber : Pexels.com/@Andreapiacquadio)

SUKABUMIUPDATE.com - Sejumlah gaya hidup tidak sehat rupanya tidak hanya berpengaruh terhadap kesehatan fisik, melainkan menjadi penyebab wajah bisa terlihat cepat tua.

Itu sebabnya, setiap orang harus menghindari gaya hidup tidak sehat agar wajah tidak cepat tua. Meski berat, tapi sebaiknya dilakukan dari sekarang secara perlahan-lahan dari mulai ganti pola makan lebih sehat, rutin berolahraga, serta melakukan perawatan dengan baik.

Lantas apa saja gaya hidup tidak sehat tersebut? Yuk simak merujuk dari berbagai sumber:

Baca Juga: Resep Rebusan Kayu Manis untuk Menurunkan Gula Darah, Cara Buatnya Simpel!

1. Sering Konsumsi Minuman Manis

Sering mengkonsumsi minuman yang manis-manis akan cepat mengalami penuaan bagi wajah seseorang. Sebab, gula di dalamnya akan membuat kerusakan pada kolagen dan elastin.

Jadi, ketika keseringan minum yang manis-manis, apalagi dalam bentuk kemasan akan membuat wajah mudah berkerut dan kendur. Ini merupakan suatu hal untuk diperhatikan agar tidak cepat tua.

2. Sering Merokok

Nikotin di dalam rokok akan memicu penyempitan pada pembuluh darah kulit, sehingga menyebabkan wajah mudah berkerut. Hal ini seperti diterangkan dalam keterangan Maral K. Skelsey, MD, dokter kulit dan Direktur Pusat Bedah Dermatologi, Washington.

Baca Juga: 9 Cara Efektif Mencegah Asam Urat Secara Alami Tanpa Obat, Cukup Di Rumah!

3. Jarang Olahraga

Sudah menjadi rahasia umum bahwa jarang melakukan olahraga merupakan salah satu kebiasaan yang bisa menjadi sebab penuaan pada wajah. Sedangkan kebiasaan berolahraga secara rutin adalah cara untuk bisa mencegah penuaan, bahkan menjadi rekomendasi bagi yang ingin terlihat awet muda.

4. Konsumsi Alkohol

Kebiasaan minum minuman beralkohol rupanya juga menjadi pemicu penuaan cepat pada wajah. Sebab, alkohol memiliki dampak besar karena di dalamnya tidak ada vitamin dan nutrisi yang berfungsi untuk kesehatan otak serta jantung.

5. Kecanduan Gorengan

Hal yang jarang orang sadari pada kebiasaan mengkonsumsi gorengan, di mana hal ini merupakan pemicu wajah mudah kendur dan berkerut. Sebab, dalam gorengan mengandung lemak jenuh yang mengganggu produksi kolagen pada kulit.

Jadi, jangan terlena dengan status gorengan hanya cemilan. Meski hanya menjadi cemilan, namun dapat berperan banyak pada penuaan dini.

Baca Juga: Asam Urat Gak Sembuh Tapi Tambah Parah! Kenali 9 Makanan yang Wajib Dihindari

6. Sering Begadang

Menurut studi, kebiasaan begadang juga bisa menyebabkan wajah cepat tua. Sebab, kualitas kesehatan akan menurun ketika minim istirahat. Oleh sebab itu, setiap orang harus cukup istirahat agar menghindari penuaan dini.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Life22 November 2024, 18:00 WIB

Amalkan Doa Imam Al-Ghazali Saat Menghadapi Masalah Hidup

Doa dari Imam Al-Ghazali ini dianjurkan diamalkan saat sedang dirundung maslaah kehidupan.
Ilustrasi - Doa ini dibaca saat sedang dirundung masalah kehidupan (Sumber : Pexels.com/@Pavel Danilyuk)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:49 WIB

Iyos-Zainul Janji Hilangkan Pungli Tenaga Kerja di Sukabumi

Debat kedua Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi 2024 yang digelar di Hotel Sultan Raja, Bandung, Jumat (22/11/2024), berlangsung meriah. Pendukung dari masing-masing pasangan calon memadati area sekitar hotel
Iyos-Zaenul janji hilangkan pungli tenaga kerja di Kabupaten Sukabumi (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)