Sering Merasa Stres? Yuk Terapkan Tips Manajemen Stres ala Maudy Ayunda

Rabu 06 Desember 2023, 16:48 WIB
Sosok Maudy Ayunda. (Sumber : Instagram/ @Maudyayunda)

Sosok Maudy Ayunda. (Sumber : Instagram/ @Maudyayunda)

SUKABUMIUPDATE.com - Ayunda Faza Maudya atau biasa dikenal dengan nama Maudy Ayunda merupakan seorang aktris, penyanyi, aktivis, serta penulis yang lahir pada 19 Desember 1994. Ia disebut sebagai sosok inspirasi anak muda, bagaimana tidak? Mady Ayunda merupakan alumni dari kampus ternama di dunia yaitu Oxford dan Stanford, serta masuk dalam jajaran Forbes 30 Under 30 pada tahun 2021.

Dalam perjalanan karirnya, ia melakukan debut di dunia hiburan dengan membintangi film “Untuk Rena” pada 2005. Karirnya sebagai artis pun berlanjut, hingga akhirnya ia bisa membintangi beberapa film lain, salah satunya “Habibie & Ainun 3” di tahun 2019.

Maudy juga aktif di bidang tarik suara, melalui beberapa albumnya yaitu Panggil Aku, Moments, My Hidden Collection, dan The Hidden Tapes. Maudy berhasil masuk nominasi Anugrah Musik Indonesia sebanyak 13 kali.

Baca Juga: Maudy Ayunda Sempat Takut Menikah Karena Cerita Rumah Tangga Orang Terdekatnya

Tak hanya itu, putri sulung dari pasangan Didit Jasmedi dan Muren Murdjoko ini juga cukup aktif di platform Youtube. Maudy sering membagikan berbagai tips untuk hidup lebih baik melalui video yang ia unggah, salah satunya tips bagaimana ia mengelola stres. Berikut rangkumannya:

1. Identifikasi Sinyal-sinyal Stres Sebelum Burnout
Burnout merupakan istilah yang merujuk pada kondisi stres berlebihan yang menyebabkan lelah secara fisik, mental, maupun emosi. Pada poin ini, kita harus mencoba mengidentifikasi sinyal-sinyal stres sebelum itu semakin memburuk. Contoh sinyal stres adalah: merasa kehilangan energi untuk melakukan hal-hal positif, atau tiba-tiba kehilangan mood.

2. Carilah Aktivitas-aktivitas yang Memberikan “Flow”
Maudy mengatakan, salah satu cara dalam mengurangi stres adalah dengan melakukan aktivitas yang memberikan flow. Kegiatan flow ini berarti aktivitas yang membutuhkan fokus dan kedamaian, salah satunya adalah membaca buku.

3. Kurangi Scrolling pada Handphone
Scrolling pada handphone adalah aktivitas yang perlu dihindari. Maudy menegaskan, meski scrolling tersebut terlihat membutuhkan fokus, namun nyatanya seringkali pikiran kita justru memikirkan banyak hal.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa
Food & Travel21 November 2024, 20:00 WIB

Wisata Populer di Banten, Kamu Harus Kunjungi 5 Tempat Ini Saat Liburan!

Dengan beragam pilihan destinasi, mulai dari pantai yang eksotis hingga peninggalan sejarah yang kaya, Banten mampu memanjakan setiap wisatawan.
Pulau Peucang, Banten memang menyimpan segudang pesona wisata yang sayang untuk dilewatkan, terutama saat liburan. (Sumber : tnujungkulon.menlhk.go.id)
Sehat21 November 2024, 19:30 WIB

Gagal Jantung Sisi Kiri : Ketahui Jenis dan Gejalanya

Gagal jantung sisi kiri adalah kondisi di mana sisi kiri jantung tidak mampu memompa darah dengan efisien ke seluruh tubuh. Hal ini menyebabkan darah menumpuk di paru-paru dan menimbulkan gejala seperti sesak napas.
Ilustrasi gagal jantung sisi kiri (Sumber : Freepik/@msgrowth)
Food & Travel21 November 2024, 19:00 WIB

Pesona Sunset dan Pasir Putih, Wisata Pantai Santolo Garut HTM Cuma Rp10.000!

Pantai Santolo Garut memiliki pasir putih yang lembut dan bersih, yang sempurna untuk berjemur dan bermain air.
Sunset di Pantai Santolo Garut. Foto: IG/ummifatravelling
Sukabumi21 November 2024, 18:46 WIB

Kesurupan Massal Ratusan Karyawan PT GSI Cikembar Sukabumi

Peristiwa kesurupan massal menggemparkan PT Glostar Indonesia (GSI) I Cikembar, Kamis (21/11/2024) pagi. Ratusan karyawan di pabrik yang berlokasi di Jalan Raya Pelabuhan II, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi.
Ratusan karyawan GSI Cikembar Sukabumi kesurupan massal | Foto : Istimewa
Entertainment21 November 2024, 18:30 WIB

Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta

Girl grup asal YG Entertainment, 2NE1 akan menggelar konser di Indonesia bertajuk WELCOME BACK selama dua hari, pada 22 dan 23 November 2024 di Beach City International Stadium, Ancol, Jakarta.
Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta(Sumber : Instagram/@_minzy_mz)
Life21 November 2024, 18:00 WIB

Doa Selamat Perjalanan, Amalkan Saat Bepergian Keluar Rumah Agar Selamat Sampai Tujuan

Dengan membaca doa selamat perjalanan, kita memohon perlindungan Allah dari segala macam bahaya dan kesulitan yang mungkin kita hadapi selama aktivitas di luar rumah.
Bacaan Doa Selamat Perjalanan, Yuk Amalkan Sebelum Pergi Untuk Beraktivitas (Sumber : Freepik.com /@fanjianhua).
Entertainment21 November 2024, 17:30 WIB

Baim Wong Lega Dapat Serahkan Bukti di Sidang Perceraian dengan Paula Verhoeven

Dalam persidangan tersebut Baim Wong menyerahkan sejumlah bukti mengenai perselingkuhan yang dilakukan oleh Paula Verhoeven. Bahkan, begitu sidang cerai selesai ia tampak semringah.
Baim Wong Lega Dapat Serahkan Bukti di Sidang Perceraian dengan Paula Verhoeven (Sumber : Instagram/@baimwong)
Sukabumi21 November 2024, 17:25 WIB

Longsor dan Pohon Tumbang di Jalur Wisata Pondok Halimun Sukabumi

Jalan menuju spot wisata Pondok Halimun di Kecamatan/Kabupaten Sukabumi longsor, hingga menutup akses kendaraan.
Longsor di jalur wisata pondok halimun Sukabumi, Kamis (21/11/2024) (Sumber: istimewa/netizen)
Sukabumi21 November 2024, 17:12 WIB

Pelatihan Barista, Cara Diarpus Sukabumi Kuatkan Literasi Lewat Aroma Kopi

Diarpus Kabupaten Sukabumi sebut pelatihan barista kopi ini merupakan bagian dari transformasi perpustakaan berbasis inklusi sosial.
Pelatihan Barista Kopi yang diselenggarakan Diarpus Kabupaten Sukabumi. (Sumber : Istimewa)