30 Ucapan Selamat Hari Santri Nasional 2023 untuk di Media Sosial

Minggu 22 Oktober 2023, 07:00 WIB
Santriwan di salah satu Pesantren Sukabumi | Ucapan Selamat Hari Santri Nasional 2023 untuk di Media Sosial (Sumber : Instagram/@officialsantrina_)

Santriwan di salah satu Pesantren Sukabumi | Ucapan Selamat Hari Santri Nasional 2023 untuk di Media Sosial (Sumber : Instagram/@officialsantrina_)

SUKABUMIUPDATE.com - Hari Santri Nasional diperingati tanggal 22 Oktober setiap tahunnya, artinya Minggu, 22 Oktober 2023 hari ini adalah Hari Santri Nasional 2023. 

Tujuan Peringatan Hari Santri Nasional adalah untuk mengingat, menghargai, serta mengapresiasi peran para santri dalam memperjuangkan dan menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). 

Untuk memeriahkan momentum Hari Santri Nasional 2023, Updaters dapat mengirimkan ucapan di media sosial, baik itu status maupun pesan pribadi di aplikasi WhatsApp, Facebook hingga Instagram.

Baca Juga: 11 Ciri-Ciri Orang Kecewa Pada Kita, Terlihat dari Sikapnya

Menghimpun via suara.com, berikut Ucapan Hari Santri Nasional 2023 untuk status di media sosial:

Ucapan Selamat Hari Santri Nasional 2023

  1. Selamat Hari Santri untuk para santri di seluruh pelosok Tanah Air, semoga kalian dapat membanggakan bagi orang tua, keluarga, agama, dan negeri ini.
  2. Menjadi santri, harapannya adalah bisa meneladani para kiai dan alim ulama yang juga meneladani akhlak Rasulullah SAW. Selamat Hari Santri Nasional 2023.
  3. Jadilah santri yang agamis, intelektual, dan nasionalis, karena sejatinya 3 sifat inilah yang akan mengantar para santri untuk turut serta dalam membangun bangsa. Selamat Hari Santri Nasional 2023.
  4. Selamat Hari Santri 2023, tetaplah menjadi pribadi yang tawadhu, rendah hati, terpelajar, dan bangga jadi orang Indonesia. Banggalah menjadi sosok santri yang mencintai tanah airnya, karena cinta tanah air adalah bagian dari iman. Selamat Hari Santri Nasional!
  5. Santri adalah harapan keluarga dan harapan bangsa, semoga para santri di seluruh penjuru Tanah Air dapat terus menjadi pelopor kemajuan dan transformasi progresif bangsa. Selamat Hari Santri!
  6. Selamat Hari Santri Nasional 2023. Jadilah santri yang selalu bisa menjaga harkat martabat kemanusiaan, karena ini berarti ia juga bisa menjaga Indonesia.
  7. Menjadi santri adalah sebuah upaya dalam meneladani akhlak Rasulullah SAW. Selamat Hari Santri 2023 untuk seluruh santri di Indonesia.
  8. Santri yang bijak adalah mereka yang bisa menjadi penyejuk iman dan cahaya mutiara kehidupan di hati setiap orang yang ditemuinya. Selamat Hari Santri Nasional 2023!
  9. Selamat Hari Santri Nasional, semoga para santri bisa mendedikasikan setiap ilmu yang dipelajarinya di dunia dan akhirat.
  10. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2023, semangat untuk terus menjadi generasi santri muda yang berakhlak dan mampu bersaing sesuai dengan perkembangan zaman.
  11. Selamat Hari Santri, santri Indonesia Rukun, Harmonis, Hebat!
  12. Selamat Hari Santri 22 Oktober, Betapa Bangganya Menjadi Santri Indonesia!
  13. Selamat Hari Santri Nasional 2023, Santri Bertumbuh, Berdaya, dan juga Berkarya.
  14. Selamat Hari Santri 2023, Berkarakter, Berdedikasi, Mewujudkan Santri untuk Tanah Air Indonesia.
  15. Selamat Memperingati Hari Santri Nasional 2023, Ayo Maju Terus Santri Indonesia.
  16. Selamat Hari Santri 2023! Mari Berdaya Menjaga Martabat Kemanusiaan Indonesia.
  17. Selamat Hari Santri Nasional 2023! Semangat Santri untuk NKRI!
  18. Selamat Hari Santri Nasional, jadilah insan qurani yang menjadi teladan bagi negeri ini.
  19. Selamat Hari Santri Nasional, semoga momen ini akan memperkuat jiwa religius keislaman sekaligus jiwa nasionalisme kebangsaan.
  20. Menjadi santri adalah suatu upaya memperbaiki diri dan bangsa ini. Selamat Hari Santri Nasional 22 Oktober 2023.
  21. Selamat Hari Santri Nasional, banggalah menjadi santri yang bisa memberikan kontribusi nyata kepada negeri.
  22. Selamat Hari Santri Nasional 2023, para santri di seluruh penjuru Indonesia. Semoga ilmu yang didapatkan akan bermanfaat di dunia dan juga di akhirat.
  23. Selamat Hari Santri Nasional 2023, teruslah menjadi penjaga tradisi keutuhan NKRI yang bertoleransi.
  24. Santri yang mandiri adalah masa depan penggerak peradaban nusantara, Selamat Hari Santri Nasional.
  25. Dalam banyak hal, santri telah membuktikan turut serta dalam membangun bangsa ini. Selamat Hari Santri Nasional 2023.
  26. Tak bisa membayangkan, apa jadinya Indonesia tanpa santri? Selamat Hari Santri Nasional 2023.
  27. Pesantren bak benteng, kiai adalah komandan, sementara santri adalah prajuritnya. Melawan kebatilan, jadikan bangsa Indonesia raih kemenangan batin dan moral. Selamat Hari Santri Nasional 2023.
  28. Santri, berbekal Islam, mereka akan membawa Indonesia menjadi bangsa besar yang bermartabat. Selamat Hari Santri Nasional 2023.
  29. Tradisi santri adalah menghormati dan juga menghargai hubungan sesama manusia. Marilah dijunjung tinggi, selamat Hari Santri Nasional 2022.
  30. Selamat Hari Santri 2023, tetaplah menjadi penjaga tradisi keutuhan bangsa Indonesia yang bertoleransi.

Baca Juga: 9 Gejala ADHD pada Anak Laki-laki yang Mudah Dikenali Orang Tua

Itulah 30 Ucapan Selamat Hari Santri Nasional 2023 yang bisa menjadi inspirasi untuk status di media sosial. Selamat merayakan Hari Santri Nasional 22 Oktober 2023, bagi santriwan dan santriwati seluruh Indonesia!

Sumber: Suara.com/Rishna Maulina Pratama

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa
Food & Travel21 November 2024, 20:00 WIB

Wisata Populer di Banten, Kamu Harus Kunjungi 5 Tempat Ini Saat Liburan!

Dengan beragam pilihan destinasi, mulai dari pantai yang eksotis hingga peninggalan sejarah yang kaya, Banten mampu memanjakan setiap wisatawan.
Pulau Peucang, Banten memang menyimpan segudang pesona wisata yang sayang untuk dilewatkan, terutama saat liburan. (Sumber : tnujungkulon.menlhk.go.id)
Sehat21 November 2024, 19:30 WIB

Gagal Jantung Sisi Kiri : Ketahui Jenis dan Gejalanya

Gagal jantung sisi kiri adalah kondisi di mana sisi kiri jantung tidak mampu memompa darah dengan efisien ke seluruh tubuh. Hal ini menyebabkan darah menumpuk di paru-paru dan menimbulkan gejala seperti sesak napas.
Ilustrasi gagal jantung sisi kiri (Sumber : Freepik/@msgrowth)
Food & Travel21 November 2024, 19:00 WIB

Pesona Sunset dan Pasir Putih, Wisata Pantai Santolo Garut HTM Cuma Rp10.000!

Pantai Santolo Garut memiliki pasir putih yang lembut dan bersih, yang sempurna untuk berjemur dan bermain air.
Sunset di Pantai Santolo Garut. Foto: IG/ummifatravelling
Sukabumi21 November 2024, 18:46 WIB

Kesurupan Massal Ratusan Karyawan PT GSI Cikembar Sukabumi

Peristiwa kesurupan massal menggemparkan PT Glostar Indonesia (GSI) I Cikembar, Kamis (21/11/2024) pagi. Ratusan karyawan di pabrik yang berlokasi di Jalan Raya Pelabuhan II, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi.
Ratusan karyawan GSI Cikembar Sukabumi kesurupan massal | Foto : Istimewa
Entertainment21 November 2024, 18:30 WIB

Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta

Girl grup asal YG Entertainment, 2NE1 akan menggelar konser di Indonesia bertajuk WELCOME BACK selama dua hari, pada 22 dan 23 November 2024 di Beach City International Stadium, Ancol, Jakarta.
Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta(Sumber : Instagram/@_minzy_mz)