Banyak Masalah Hidup? Ini Tips Agar Tidak Malas Beribadah dari Buya Yahya

Kamis 15 Juni 2023, 09:00 WIB
Banyak Masalah Hidup? Ini Tips Agar Tidak Malas Beribadah dari Buya Yahya | Foto: Istimewa

Banyak Masalah Hidup? Ini Tips Agar Tidak Malas Beribadah dari Buya Yahya | Foto: Istimewa

SUKABUMIUPDATE.com - Malas beribadah menjadi salah satu kebiasaan buruk yang hampir dirasakan oleh semua orang, tak terkecuali orang Muslim. Rasa malas beribadah turut membuat umat Muslim lalai akan segala perintah sang Maha Kuasa. 

Alih-alih beribadah, scroll sosial media di HP justru dianggap lebih menarik. Apalagi ketika sedang dirundung masalah hidup, seseorang kerap menjadikan perilaku negatif sebagai pelarian. 

Padahal, keputusasaan sebenarnya dapat datang kepada siapa saja, tak hanya kepada orang miskin atau kaya, dewasa atau belum dewasa, hingga menganggap dunia ini begitu kejam dan kehidupan sangatlah sulit.

Baca Juga: Sakit Hati Ditagih Uang Kas: Siswa SMP Dirampok, Disetubuhi dan Dicekik hingga Tewas

Terkait hal tersebut, Buya Yahya memberikan nasihat untuk mereka yang dilingkupi banyak persoalan kehidupan. Ia menyarankan agar ketika dilingkupi persoalan hidup untuk tidak jadi malas dalam beribadah.

Menurutnya, mestinya semangat dalam beribadah itu meninggi dan memuncak, jangan malah 'ngambek' atau pun malas untuk melakukan ibadah kepada Tuhan. 

Ia juga menegaskan bahwa jika ada seorang wanita semisalnya yang mempunyai masalah terhadap keuangan keluarga, lantas ia malah merajuk kepada suami dan Allah, maka ia harus segera mengoreksi diri.

Baca Juga: Kepala Bocor, Balita Tertimpa Timbangan Dacin di Posyandu Sukabumi

Pimpinan pondok pesantren Al Bahjah itu pula bahkan memberikan nasihat agar setiap permasalahan dari Allah hendaknya diadukan kepada Allah, jika orang tersebut mempunyai iman maka harus segera mengadukannya kepada Tuhannya.

Buya juga memberikan nasihat lain jika seorang yang ahli maksiat tertimpa masalah ia masih bisa ingat kepada Allah SWT.

"Ada benih iman di dalam hatinya, problem yang Allah datangkan kepadanya, membuat ia kembali kepada Allah," ungkap Buya, dikutip via SuaraBandungBarat -jaringan suara.com, Kamis (15/6/2023).

Namun, jika ditemukan seseorang yang tertimpa masalah kemudian menjauh dari Allah SWT maka itu merupakan tanda iman yang dimilikinya sedang melemah.

"Di saat ada masalah malas shalat, wah kebablasan betul, gak ada iman dari dasarnya," lanjut Buya Yahya.

Baca Juga: Jejak Pegasus, Alat Sadap Mematikan Pembungkam Suara Rakyat Indonesia

Lalu ia pun membandingkan jika orang yang dapat dikatakan ahli maksiat saja masih ingat dengan Allah, maka orang yang dianggap tidak ahli maksiat harusnya mengingat pula sang pencipta.

Di akhir, ia mewanti-wanti agar setiap Muslim untuk mencari solusi kepada Allah bahkan mungkin menafakuri diri sendiri karena barangkali musibah yang sedang menimpa adalah akibat dari dosa.

Sumber: Suara Bandung Barat

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Food & Travel22 November 2024, 08:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih21 November 2024, 22:29 WIB

Dukungan Istri, Dibalik Optimisme Asep Japar Menjemput Kemenangan Pilkada Sukabumi

Asep Japar, calon bupati Sukabumi nomor urut 2, melangkah dengan penuh semangat dalam menghadapi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Sukabumi
Asep Japar dan istri | Foto : Sukabumiupdate
Sehat21 November 2024, 21:00 WIB

7 Penyebab Gagal Jantung Sisi Kiri : Simak Diagnosis dan Cara Penanganannya

Gagal jantung sisi kiri terjadi ketika ventrikel kiri jantung tidak bisa memompa darah secara efektif ke seluruh tubuh.
Ilustrasi gagal jantung sebelah kiri (Sumber : Freepik/@wayhomestudio)
Jawa Barat21 November 2024, 20:40 WIB

Gempa Beruntun Guncang Cianjur, Sejumlah Gedung Sekolah Dilaporkan Rusak

Gempa tektonik terjadi secara beruntun, Kamis 21 November 2024. Warga yang merasakan getaran gempa itu pun terbatas wilayahnya yaitu Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
Gempabumi Cianjur, Kamis (21/11/2024) | Foto : Pixabay
Sukabumi21 November 2024, 20:18 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Ke Pondok Halimun dan Goalpara Sukabumi Kembali Normal

Dua bencana longsor terjadi dampak hujan deras di Kabupaten Sukabumi. Longsor dan pohon bambu tumbang di jalan menuju wisata Pondok Halimun di Kecamatan Sukabumi, dan longsor di jalan Cisarua - Goalpara, Kecamatan Sukaraja.
Longsor di Jalan Pondok Halimun, Kecamatan Sukabumi | Foto : Istimewa
Food & Travel21 November 2024, 20:00 WIB

Wisata Populer di Banten, Kamu Harus Kunjungi 5 Tempat Ini Saat Liburan!

Dengan beragam pilihan destinasi, mulai dari pantai yang eksotis hingga peninggalan sejarah yang kaya, Banten mampu memanjakan setiap wisatawan.
Pulau Peucang, Banten memang menyimpan segudang pesona wisata yang sayang untuk dilewatkan, terutama saat liburan. (Sumber : tnujungkulon.menlhk.go.id)