Mengenal Sifat Seseorang dari Hari Lahir Menurut Primbon Sunda

Selasa 09 Mei 2023, 10:30 WIB
Mengenal Sifat Seseorang dari Hari Lahir Menurut Primbon Sunda (Sumber : Istimewa)

Mengenal Sifat Seseorang dari Hari Lahir Menurut Primbon Sunda (Sumber : Istimewa)

SUKABUMIUPDATE.com - Primbon Sunda atau Paririmbon Sunda merupakan sebuah kumpulan catatan, perhitungan, serta ramalan yang sudah ada secara turun temurun.

Sama seperti Primbon Jawa, Primbon Sunda juga kerap kali digunakan untuk menentukan tanggal baik untuk pernikahan, memberikan nama anak, serta ramalan-ramalan lainnya. 

Isi dari Primbon Sunda ini banyak menggunakan angka sebagai media untuk menafsirkan berbagai situasi atau peristiwa, serta dapat menyelesaikan masalah.

Baca Juga: 2 Cara Menghitung Tanggal Pernikahan Sunda, Agar Rumah Tangga Penuh Berkah

Salah satu hal yang disebutkan dalam Primbon Sunda atau Paririmbon ini dapat mengenal sifat seseorang dari hari lahir. 

Nah, penasaran bagaimana sifat kamu berdasarkan hari lahir menurut Primbon Sunda? Simak selengkapnya di bawah ini seperti menghimpun dari berbagai sumber.

Sifat Seseorang dari Hari Lahir Menurut Primbon Sunda

1. Hari Senin

Dalam Primbon Sunda untuk kamu yang lahir di hari Senin atau memiliki wedalan Isnen dilambangkan dengan bunga. Yang mana bunga ini banyak disukai orang karena keindahan yang dimilikinya.

Baca Juga: Review Moisturizer Wardah Perfect Bright, Harga Cuma Rp 20 Ribuan! Bagus?

Orang yang lahir di hari Senin cenderung mementingkan penampilan. Maka tidak heran jika mereka akan selalu terlihat rapi sehingga disukai banyak orang karena enak untuk dipandang.

2. Hari Selasa

Lahir pada hari Selasa dilambangkan sebagai api dalam Primbon Sunda. Orang yang dilahirkan pada hari Selasa disebutkan memiliki jiwa sosial yang tinggi dan suka menolong tanpa membeda-bedakan. 

Selain itu, orang yang lahir hari Selasa juga biasanya setia dan sangat sulit untuk jatuh cinta. Tapi jika memiliki pasangan, kamu sebagai pasangannya jangan pernah mencoba untuk mengkhianati ya.

Karena orang yang lahir pada hari Selasa memiliki sifat yang berapi-api dan pemarah, kemudian suka membesar-besarkan sebuah masalah.

3. Hari Rabu

Lahir pada hari Rabu dilambangkan sebagai daun dalam Primbon Sunda. Biasanya orang ini memiliki sifat pendiam dan kepribadian tenang namun sangat berwibawa serta ramah.

Bahkan setelah mengenalnya lebih dekat, orang yang lahir di hari rabu adalah orang yang sangat menyenangkan.

Sayangnya, dia mudah terbawa arus dan mudah percaya pada omongan yang belum jelas kebenarannya.

4. Hari Kamis

Lahir pada hari Kamis dilambangkan sebagai angin dalam Primbon Sunda. Dirinya memiliki karakter yang kuat, tidak mudah putus asa, teguh, dan menggenggam sebuah komitmen.

Sayangnya, orang yang lahir hari Kamis sangat sangat pergi keluar tidak betah keluar, bahkan kadang mudah melupakan orang yang pernah membantunya.

5. HariJumat

Hari jumat dilabangkan dengan Air dalam Primbon Sunda. Orang yang lahir pada hari Jumat memiliki sifat yang tenang dan berwibawa, serta disukai banyak orang. Namun, terkadang mereka seperti ombak yang mengamuk.

6. Hari Sabtu

Hari Sabtu dilambangkan dengan tanah. Orang yang lahir pada hari tersebut memiliki pendirian yang sangat kokoh serta suka menolong.

7. Hari Minggu

Hari Minggu dilambangkan dengan langit. Dalam Primbon Sunda orang yang lahir pada hari ini memiliki sifta optimis dan memiliki pergaulan yang luas.

Sayangnya, karena berada diatas, orang yang lahir pada hari Minggu suka sombong, merasa paling pintar, cerdas, dan selalu ingin menang sendiri.

Itulah penjelasan tentang sifat seseorang berdasarkan hari lahir menurut Primbon Sunda, apakah kamu setuju?

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Nasional22 November 2024, 13:56 WIB

Kronologi Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Berawal dari Masalah Tambang

Berikut kronologi polisi tembak polisi di Solok Selatan menurut Kapolda Sumbar Irjen Suharyono.
Ilustrasi. Peristiwa polisi tembak polisi terjadi di Solok Sumbar. | Foto : Pixabay
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:50 WIB

Profil Teddy Lesmana, Panelis di Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Teddy Lesmana yang saat ini terpilih jadi panelis di Pilbup 2024 adalah sosok yang menginspirasi karena dedikasinya dalam dunia pendidikan dan hukum.
Teddy Lesmana saat ini berprofesi sebagai dosen di Fakultas Hukum Universitas Nusa Putra. (Sumber : Instagram/@teddyzeeous).
DPRD Kab. Sukabumi22 November 2024, 13:34 WIB

Apresiasi Kunjungan KPK, Ketua DPRD Sukabumi: Perkuat Komitmen Bersama Perangi Korupsi

Menurut Budi, kegiatan ini merupakan program rutin tahunan yang dilakukan oleh KPK untuk memberikan pendidikan antikorupsi kepada pemerintah daerah.
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Budi Azhar Mutawali. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi22 November 2024, 13:30 WIB

KPK Beri Penyuluhan Pencegahan Korupsi untuk Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi

Adapun penyuluhan yang diberikan yang pertama terkait pendidikan anti korupsi, kedua pencegahan dan ketiga penindakan.
Kepala Satuan Tugas Wilayah II Koordinasi dan Supervisi KPK RI, Arif Nurcahyo saat memberikan penyuluhan kepada 60 anggota DPRD Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:11 WIB

Dipandu Yasmin dan Agung, Daftar Panelis Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Debat antara paslon 01, Iyos - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas akan berlangsung Jumat (22/11/2024) di Hotel Sutan Raja Bandung, mulai pukul 14.00 WIB.
Presenter INews TV Yasmin Athania akan memandu (hots) debat publik II Pilkada Kabupaten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: akun medsos Yasmin Athania)
Food & Travel22 November 2024, 13:00 WIB

Kebun Teh Cipasung, HTMnya Rp10.000 Spot Menarik untuk Healing di Majalengka

Biaya masuk ke Kebun Teh Cipasung cukup terjangkau, sehingga Anda tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar untuk menikmati keindahan alam ini.
Dengan semua kelebihan yang dimiliki, Kebun Teh Cipasung memang layak untuk dijadikan tujuan wisata Anda. (Sumber : Screenshot YouTube/@Apri Subroto).
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga saat mengevakuasi babi hutan yang tercebur masuk ke dalam sumur di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)