Banyak Disukai Siswa, Inilah 5 Gaya Belajar yang Paling Kekinian

Rabu 01 Februari 2023, 05:45 WIB
Ilustrasi gaya belajar siswa paling kekinian. | (Sumber : Freepik.com).

Ilustrasi gaya belajar siswa paling kekinian. | (Sumber : Freepik.com).

SUKABUMIUPDATE.com - Perkembangan zaman yang semakin pesat, membuat sistem gaya belajar telah mengalami perubahan. Gaya belajar siswa masa kini tentunya berbeda dengan yang dialami oleh orangtua zaman sekarang.

Siswa zaman sekarang kebanyakan menginginkan gaya belajar yang praktis dengan memanfaat perkembangan teknologi.

Gaya belajar tersebut dianggap dapat membantu siswa masa kini untuk lebih cepat mengerti dan memahami isi materi pelajaran.

Baca Juga: Pengerjaan Tol Bocimi Seksi 3 Cibadak-Cibolang Mulai Disiapkan, Tunggu Rampung Seksi 2

Tipe gaya belajar ini tak hanya penting dipahami oleh siswa, namun juga untuk guru. Tujuannya tentu agar guru mampu melakukan pembelajaran dengan pendekatan yang sesuai dengan siswa.

Menghimpun Akurat.co yang melansir dari laman BPK Penabur, ada beberapa gaya belajar yang memanfaatkan teknologi dan digemari oleh anak-anak zaman sekarang

Berikut gaya belajar yang mungkin dilakukan di rumah.

Gaya Belajar Masa Kini

1. Lebih tertarik dengan visual

Melihat pesatnya perkembangan zaman, anak-anak juga bisa dengan mudah mengakses informasi. Salah satu informasi yang dikemas dalam bentuk visual.

Sesuatu yang dikemas menarik secara visual lebih mudah menempel di memori. Pembelajaran menggunakan visual juga bisa membuat anka-anak ini bosan dengan penyampaian materi tekstual yang begitu-begitu saja.

Baca Juga: Minta Dua Kali, Pembunuh Wanita di Sungai Cipelang Sukabumi Ditangkap di Sasagaran

Materi belajar bisa didengarkan layaknya buku teks berbicara, juga bisa melihat ilustrasi-ilustrasi yang sesuai dengan materi.

2. Belajar sembari mendengarkan musik

Bagi sebagian orang, saat belajar dan ada suara musik justru dinilai merusak konsentrasi. Namun bagi kebanyakan anak zaman sekarang, ada yang justru suka belajar sembari mendengarkan musik.

Orang yang suka belajar sambil mendengarkan musik cenderung lebih mudah memproses informasi dengan baik dari berbagai sumber.

Baca Juga: Direkam Warga, Penampakan Buaya Besar Penunggu Situ Cikalapa di Surade Sukabumi

Orang dengan gaya belajar ini juga memiliki kecenderungan untuk sukses di bidang musik, karena mempunyai sense yang baik terhadap nada dan ritme.

3. Belajar lebih suka dengan praktik

Siswa yang suka dengan gaya belajar ini biasanya ditandai dengan pesatnya menerima dan mengolah informasi dari hal-hal fisik. Misalnya dengan sentuhan, kehadiran alat peraga, dan partisipasi diri sendiri dalam proses belajar.

Siswa cenderung merasa perlu untuk mengalami sesuatu secara langsung untuk benar-benar memahami suatu hal. Selain itu juga mempunyai sense yang baik tentang tekstur atau bentuk.

4. Belajar sambil berdiskusi

Gaya belajar yang disenangi siswa sekarang adalah belajar dengan berdiskusi. Siswa akan lebih nyaman berkonsentrasi dan diskusi pelajaran bersama guru, maupun teman sekelas.

Baca Juga: Prediksi PSIS Semarang vs Persib Bandung: Misi Maung Bandung Jaga Tren Positif

Siswa dengan gaya belajar seperti ini suka mengutarakan ide dan mendiskusikan materi pelajaran terkait. Membentuk grup belajar adalah salah satu cara yang bisa dilakukan.

5. Nyaman belajar sendiri

Kini, siswa lebih cenderung nyaman untuk belajar sendiri. Dengan mengerjakan semuanya sendiri, siswa bisa membuat dan mengetahui personal interest atau goals. Biasanya siswa lebih senang membaca buku atau belajar dari laptop.

Baca Juga: Mengenal Perbedaan Arema FC dan Arema Indonesia, Klub yang Alami Dualisme

Demikian lima gaya belajar anak-anak masa kini.

Sumber: Akurat.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga evakuasi babi hutan yang masuk ke sumur sedalam 7 meter di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)
Sukabumi22 November 2024, 11:02 WIB

Warga Jampangtengah Sukabumi Dibacok OTK hingga Luka Parah di Kepala dan Dagu

Seorang pria di Jampangtengah Sukabumi mengalami luka parah di kepala dan dagu usai dibacok sajam oleh orang tak dikenal (OTK).
Ilustrasi. Seorang pria warga Jampangtengah Sukabumi dibacok OTK hingga luka parah. (Sumber Foto: Istockphoto/ Zoka74)
Inspirasi22 November 2024, 11:00 WIB

Sarjana dengan IPK 3,00 Cari Kerja? Cek Info Loker Jawa Barat Berikut!

Lulusan S1 masih nganggur? Berikut Info Loker Jawa Barat untuk Anda!
Ilustrasi. Karyawan Tetap. Info Loker Jawa Barat Lulusan Sarjana dengan IPK 3,00 (Sumber : Freepik/@katemangostar)
Sehat22 November 2024, 10:46 WIB

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan

Musim penghujan memang membawa udara sejuk dan nyaman, namun juga dapat menjadi tantangan bagi kebugaran tubuh. Artikel ini memberikan beberapa tips untuk tetap aktif meski cuaca tidak mendukung.
Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan (Sumber : Freepik/@pvproductions)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 10:15 WIB

Ustaz Totong Ungkap Alasan Dukung Ayep Zaki-Bobby di Pilkada Kota Sukabumi: Insyaallah Menang

Dalam berbagai kesempatan Ustaz Totong menyampaikan alasannya mendukung Ayep Zaki-Bobby Maulana di Pilkada Kota Sukabumi 2024.
Mantan Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi, Totong Suparman. (Sumber : Istimewa)
Sehat22 November 2024, 10:00 WIB

7 Khasiat Belimbing untuk Kesehatan, Salah Satunya Atasi Maag

Belimbing memang menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan. Buah yang satu ini memiliki rasa yang segar dan kandungan nutrisi yang cukup lengkap.
Ilustrasi - Belimbing, selain enak ternyata memiliki sejumlah manfaat kesehatan. | (Sumber : Pixabay.com/sarangib)
Internasional22 November 2024, 09:57 WIB

Prabowo Perpanjang Kunjungan Luar Negeri, Setelah dari Inggris ke Uni Emirat Arab

Awalnya, Inggris menjadi negara terakhir dalam rangkaian kunjungan luar negeri Presiden Prabowo Subianto yang dilakukan sejak 8 November 2024.
Presiden Prabowo Subianto saat menghadiri KTT G20 yang berlangsung di Museum of Modern Art (MAM), Rio de Janeiro, Brasil, pada Senin, 18 November 2024. (Sumber : Setneg RI)
Food & Travel22 November 2024, 09:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak