Jelang Tahun Baru Imlek 2023, Berikut 20 Ucapan Mandarin Selain Gong Xi Fa Cai!

Kamis 12 Januari 2023, 07:15 WIB
Ilustrasi Ucapan Tahun Baru Imlek 2023 Mandarin Selain Gong Xi Fa Cai (Sumber : Freepik)

Ilustrasi Ucapan Tahun Baru Imlek 2023 Mandarin Selain Gong Xi Fa Cai (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - Bulan Januari tercatat memiliki peringatan penting di tanggal tertentu, salah satunya Tahun Baru Imlek atau Festival Musim Semi.

Tahun Baru Imlek 2023 yang jatuh pada 22 Januari 2023 mendatang kerap dirayakan oleh seluruh masyarakat Tionghoa tak terkecuali Indonesia.

Ucapan Tahun Baru Imlek pun mulai disiapkan jauh-jauh hari agar tak ketinggalan momen perayaan dengan orang terkasih.

Baca Juga: Buat Tangyuan Yuk, Makanan Khas Imlek yang Sekilas Mirip Wedang Ronde

Berikut 20 Ucapan Imlek 2023 Mandarin yang Cocok Jadi Caption Medsos, seperti dikutip dari suara.com!

1. Xi nián kuài lè artinya Selamat merayakan tahun baru

2. Gong xi fa cái artinya Semoga Andamendapatkan kaya dan makmur (dalam bahasa Cina)

3. Gong Hei Fa Choi artinya Selamat Tahun Baru (dalam bahasa Kanton )

4. Cái yuán gn gn artinya Semoga kekayaan mengalir dengan deras

5. Nián nián yu yú artinya Semoga kamu mempunyai kelimpahan setiap tahunnya

6. Xn xing shì chéng artinya Semoga semua keinginanmu bisa menjadi kenyataan

7. Wn shì rú yì artinya Semoga semua urusan bisa berjalan sesuai keinginan

Baca Juga: Pesta Tahun Baru Bikin Jari Hilang, Kronologi Kembang Api Meledak di Tangan Wabup Kaur

8. H nián dà jí artinya Semoga kamu mendapatkan beruntung di Tahun Macan

9. Niú qi chng tin artinya Semoga kamu mendapatkan kekuatan dan vitalitas untuk hari-harimau

10. Gong, dia xin xi artinya Semoga kamu beruntung di tahun depan

11. Wàn shì rú yì artinya Semoga semua urusan bisa berjalan dengan baik untukmu

12. Xiao ku Chiang Kai artinya Semoga dipenuhi dengan kelimpahan senyum dan tawa di tahun ini

13. W Fu Lin Men artinya Semoga lima berkat (umur panjang, kekayaan, kesehatan, kebajikan, dan kematian alami) datang kepadamu.

14. Shen t Jian Kang artinya Semoga kamu mendapatkan kesehatan yang baik

15. Long ma jing shen artinya Semoga kamu dilimpahi banyak energi dan semangat yang baik

Baca Juga: 3 Cara Mudah Membuat Kartu Ucapan Selamat Tahun Baru 2023, Awal Tahun Lebih Meriah

16. Chu Ru Ping An artinya Semoga keamanan dan kedamaian menyertai kamu dimanapun kamu berada

17. Fu Shou Shuang quan artinya Semoga kamu menikmati umur panjang dan berkah

18. Yi Fan Feng Shun artinya Semoga semua yang kamu harapkan berjalan lancar

19. Hé Jia Xing fú artinya Semoga seluruh keluarga kamu dipenuhi dengan kebahagiaan

20. Sì Ji Ping An Guo Wang Nian artinya Semoga kamu mendapatkan empat musim yang penuh kedamaianl dan tahun yang penuh perberkembangan.

Seperti diketahui, perayaan Tahun Baru Imlek biasanya ditandai dengan berbagai kegiatan khas nuansa Tionghoa yang diyakini dapat memberikan kesejahteraan di tahun baru dan yang akan datang.

Sumber : Suara.com/Ulil Azmi

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat22 November 2024, 10:46 WIB

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan

Musim penghujan memang membawa udara sejuk dan nyaman, namun juga dapat menjadi tantangan bagi kebugaran tubuh. Artikel ini memberikan beberapa tips untuk tetap aktif meski cuaca tidak mendukung.
Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan (Sumber : Freepik/@pvproductions)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 10:15 WIB

Ustaz Totong Ungkap Alasan Dukung Ayep Zaki-Bobby di Pilkada Kota Sukabumi: Insyaallah Menang

Dalam berbagai kesempatan Ustaz Totong menyampaikan alasannya mendukung Ayep Zaki-Bobby Maulana di Pilkada Kota Sukabumi 2024.
Mantan Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi, Totong Suparman. (Sumber : Istimewa)
Sehat22 November 2024, 10:00 WIB

7 Khasiat Belimbing untuk Kesehatan, Salah Satunya Atasi Maag

Belimbing memang menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan. Buah yang satu ini memiliki rasa yang segar dan kandungan nutrisi yang cukup lengkap.
Ilustrasi - Belimbing, selain enak ternyata memiliki sejumlah manfaat kesehatan. | (Sumber : Pixabay.com/sarangib)
Internasional22 November 2024, 09:57 WIB

Prabowo Perpanjang Kunjungan Luar Negeri, Setelah dari Inggris ke Uni Emirat Arab

Awalnya, Inggris menjadi negara terakhir dalam rangkaian kunjungan luar negeri Presiden Prabowo Subianto yang dilakukan sejak 8 November 2024.
Presiden Prabowo Subianto saat menghadiri KTT G20 yang berlangsung di Museum of Modern Art (MAM), Rio de Janeiro, Brasil, pada Senin, 18 November 2024. (Sumber : Setneg RI)
Food & Travel22 November 2024, 09:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)
Sukabumi22 November 2024, 07:56 WIB

Sekda Ade Suryaman Hadiri Rapat Banggar DPRD Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, menghadiri Rapat Kerja Gabungan Badan Anggaran (Banggar) DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten Sukabumi
Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali | Foto : Dokpim
Sukabumi Memilih22 November 2024, 06:55 WIB

Adu Kekayaan Pasangan Cabup Cawabup Sukabumi, Siapa Paling Kaya?

Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi akan diikuti oleh dua pasangan calon, mereka adalah Iyos Somantri - Zainul yang diusulkan oleh koalisi 11 partai politik dan Asep Japar - Andreas yang diusulkan oleh koalisi 5 partai politik.
Pasangan calon Pilkada Kabupaten Sukabumi: Iyos Somantri-Zainul dan Asep Japar-Andreas | Foto : sukabumiupdate
Science22 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 22 November 2024, Siang Hari Turun Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024.
Ilustrasi Hujan. Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan berawan pada 22 November 2024. (Sumber : Pixabay)