6 Manfaat Affiliate Marketing Sebagai Sumber Passive Income, Bisa Dapat Cuan!

Sabtu 02 November 2024, 08:00 WIB
Ilustrasi. Marketing Online (Sumber : Pexels/Jakub Zerdzicki)

Ilustrasi. Marketing Online (Sumber : Pexels/Jakub Zerdzicki)

SUKABUMIUPDATE.com - Affiliate marketing bisa menjadi sumber passive income yang menarik dengan beberapa manfaat utama.

Dengan menjadi afiliasi produk atau layanan, Anda bisa mendapatkan komisi dari setiap penjualan yang dihasilkan melalui tautan afiliasi Anda.

Beberapa program referral juga memberikan komisi dari setiap orang yang mendaftar atau bertransaksi melalui referensi Anda. Caranya yaitu dengan klik tautan atau menginput Kode Referal khusus yang terkoneksi dengan affiliate Anda.

Baca Juga: Hubungan Penyakit Jantung & Kolesterol: Faktor Resiko dan Cara Mencegahnya

Berikut beberapa alasan mengapa Affiliate marketing populer sebagai pilihan passive income. Dirangkum dari berbagai sumber, yuk simak!

Affiliate Marketing Sebagai Sumber Passive Income

  • Modal Awal Rendah

Tidak membutuhkan produk sendiri atau investasi besar untuk memulai. Anda hanya perlu bergabung dengan program afiliasi dan mempromosikan produk melalui media seperti blog, media sosial, atau situs web.

  • Waktu Kerja Fleksibel

Setelah konten yang memuat tautan afiliasi diterbitkan, tautan tersebut bisa terus menghasilkan pendapatan selama konten tersebut tetap relevan dan dapat ditemukan audiens. Anda tidak harus aktif setiap saat untuk tetap mendapatkan penghasilan, sumber Passive Income menjanjikan bukan?

  • Potensi Penghasilan yang Berkelanjutan

Affiliate marketing dapat terus menghasilkan pendapatan pasif selama produk atau jasa yang dipromosikan tetap diminati. Bahkan dengan satu posting yang tepat sasaran, Anda bisa memperoleh komisi secara berkelanjutan.

Baca Juga: Ada dari Ciwidey Bandung, 6 Jenis Sanggul Nusantara yang Jadi Simbol Adat

  • Potensi jangkauan

Affiliate marketing mudah ditingkatkan seiring waktu. Anda bisa memperluas jangkauan dengan menjangkau produk dan pasar yang lebih luas, atau mengembangkan lebih banyak konten dengan tautan afiliasi untuk meningkatkan peluang penjualan.

  • Risiko Rendah dan Minim Biaya Pemeliharaan

Karena tidak bertanggung jawab atas stok produk, pengiriman, atau layanan pelanggan, risiko menjadi Affiliate marketing relatif rendah. Anda hanya fokus pada promosi dan menghasilkan lalu lintas.

  • Pilihan Produk yang Fleksibel

Seorang Affiliate marketing bebas memilih produk atau layanan yang sesuai dengan niche dan audiens Anda, sehingga memudahkan untuk menarik audiens yang tepat dan meningkatkan peluang konversi.

Baca Juga: Gamelan Sunda, Ansambel Musik Tradisional Jawa Barat dalam Upacara Adat

Jika dikelola dengan baik, affiliate marketing dapat menjadi sumber pendapatan pasif yang konsisten. Meski membutuhkan waktu untuk membangun audiens dan mendapatkan hasil yang optimal, namun hasilnya sepadan dalam jangka panjang.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Food & Travel02 November 2024, 13:00 WIB

3 Rekomendasi Pantai Pasir Putih di Jawa Barat yang Sangat Instagramable

Dengan keindahan alam yang dimilikinya, Pantai Pasir Putih di Jawa Barat sangat layak untuk dikunjungi.
Pantai Pasir Putih di Jawa Barat adalah destinasi yang sempurna bagi kamu yang ingin mendapatkan foto-foto Instagram yang menarik. (Sumber : Instagram/@ninanurainiii).
Sukabumi02 November 2024, 12:01 WIB

Kembangkan Pertanian di Sukabumi, Drh Slamet Bagikan Bibit untuk Kelompok Tani

Masyarakat yang diwakili kelompok tani mengucapkan terima kasih.
Anggota Komisi IV DPR RI Fraksi PKS drh Slamet membagikan bibit kepada perwakilan kelompok tani. | Foto: Istimewa
Bola02 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya di Liga 1: H2H Hingga Susunan Pemain

PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya akan tersaji hari ini mulai pukul 15.30 WIB.
PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya akan tersaji hari ini mulai pukul 15.30 WIB. (Sumber : X@persebayaupdate/@psisfcofficial).
Sukabumi02 November 2024, 11:37 WIB

Gunawan Sadbor Jadi Tersangka! Kasus Judi Online di Balik Joget Viral dari Sukabumi

Rincian kronologi kasus dan bukti-bukti lainnya belum dipublikasikan.
Aktivitas pembuatan konten Joget Sadbor di Kampung Babakan Baru, Desa Bojongkembar, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Turangga Anom
Sukabumi02 November 2024, 11:10 WIB

Kabur-kaburan, Polisi Ultimatum Pelaku Penyerangan Komunitas Vespa di Kota Sukabumi

Dua pelaku utama berpindah-pindah lokasi dan diduga disembunyikan keluarga.
Kasatreskrim Polres Sukabumi Kota AKP Bagus Panuntun. | Foto: SU/Asep Awaludin
Sehat02 November 2024, 11:03 WIB

Waspadai 6 Jenis Penyakit Jantung Paling Umum Terjadi Berikut Gejala yang Dirasakan

Jantung merupakan salah satu organ penting pada tubuh yang bertugas memompa dan mengalirkan darah ke seluruh tubuh. Sehingga menjaga kesehatan jantung sangat penting agar terhindar dari penyakit jantung.
Ilustrasi jenis penyakit jantung beserta gejala yang dirasakan (Sumber : Freepik/@freepik)
Bola02 November 2024, 11:00 WIB

Persib Bandung Gagal Raih 3 Poin, Bojan Hodak: Ada Rasa Meremehkan Lawan!

Kegagalan meraih tiga poin melawan Semen Padang menjadi pelajaran berharga bagi Persib.
Bojan Hodak kecewa Persib gagal raih 3 poin di kandang. | X@persib (Sumber : X@persib).
Sukabumi Memilih02 November 2024, 10:32 WIB

535.434 Lembar Surat Suara Pilkada Tiba di Kota Sukabumi, 100 Orang Siap Melipat

Ada 2.000 lembar surat suara cadangan untuk mengantisipasi pemilihan ulang.
Pengangkutan surat suara Pilkada 2024 di Gedung Logistik KPU Kota Sukabumi. | Foto: Website Kota Sukabumi
Inspirasi02 November 2024, 10:20 WIB

Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi PPPK Kota Sukabumi 2024

Pengumuman Seleksi Administrasi PPPK Kota Sukabumi sudah dapat diakses di web resmi Pemkot pada Jumat, 1 November 2024.
Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi PPPK Kota Sukabumi 2024 (Sumber : Instagram/@bkpsdmkotasukabumi)
Inspirasi02 November 2024, 10:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Kasir dengan Penempatan di Kota Sukabumi, Cek Kualifikasinya

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini segera daftarkan diri sekarang juga!
Lowongan Kerja Sebagai Kasir dengan Penempatan di Kota Sukabumi, Cek Kualifikasinya (Sumber : Freepik/pressfoto)