Sekretaris Komisi III DPRD Jabar Hasim Adnan Soal Keuangan Daerah dan BUMD Sehat

Minggu 23 Juni 2024, 20:25 WIB
Sekretaris Komisi III DPRD Jabar, Hasim Adnan saat memimpin rombongan studi banding pengelolaan keuangan daerah ke DI Yogyakarta (Sumber: dok humas DPRD Jabar)

Sekretaris Komisi III DPRD Jabar, Hasim Adnan saat memimpin rombongan studi banding pengelolaan keuangan daerah ke DI Yogyakarta (Sumber: dok humas DPRD Jabar)

SUKABUMIUPDATE.com - Kinerja Badan Pengelolaan Keuangan Daerah (BPKAD) dan BUMD (Badan Usaha Milik Daerah) pemda provinsi Jawa Barat menjadi salah satu fokus dari Komisi III DPRD Jabar. Keduanya berdampak sangat signifikan pada program kerja pemerintah daerah provinsi Jawa Barat untuk mensejahterakan warganya.

Hal ini diungkap sekretaris Komisi III DPRD Jabar, Hasim Adnan usai melakukan kunjungan kerja ke daerah istimewa Yogyakarta, pada 20 dan 21 Juni 2024. Pimpinan dan anggota Komisi III melakukan studi banding ke Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset pemda D.I Yogyakarta dan ke PT. Taru Martani, salah satu BUMD milik pemda D.I Yogyakarta.

“Keduanya harus sama-sama sehat. Pengelolaan keuangan daerah maupun BUMD. Kita banyak belajar dari bagaimana Pemerintah D. I Yogyakarta punya komitmen kuat untuk meningkatkan kesejahteraan warganya melalui program kerja pemda, dengan dukungan kinerja pengelolaan keuangan yang sehat dan BUMD yang tidak sakit,” ungkap politisi Partai Kebangkitan Bangsa ini kepada sukabumiupdate.com, lewat sambungan telepon.

Baca Juga: Solusi Qurban! Tahara Idul Adha: Produk Tabungan Hari Raya Terbaru Perumda BPR Sukabumi

BUMD lanjut Hasim adalah badan usaha yang sepantasnya, minimal tidak membebani keuangan daerah, bahkan diwajibkan memberikan kontribusi besar kepada keuangan daerah melalui unit-unit usahanya. Diketahui pemda Jawa Barat punya lebih dari 40 BUMD yang tersebar, dan ini harus dirawat dengan baik, sehingga memberikan sumbangsi penuh bagi kesejahteran warga di tatar pasundan.

“BUMD sehat akan berdampak pada pengelolaan keuangan daerah yang baik. Simpelnya BUMD itu harus berkontribusi pada daerah bukan malah membebani keuangan daerah. Dari sini kita harus ketat, Komisi III konsen untuk mendorong perbaikan terus menerus untuk pengelolaan keuangan daerah dan kinerja BUMD,” beber Hasim. (Adv)

AYO! main games di Sukabumi Update Games
Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life08 Juli 2024, 21:00 WIB

5 Tanda Seorang Wanita Sedang Jatuh Cinta Kepadamu, Gampang Dikenali!

Memahami perasaan wanita yang sedang jatuh cinta membutuhkan kesabaran, pengertian, dan komunikasi yang terbuka.
Ilustrasi - Memahami perasaan wanita yang sedang jatuh cinta membutuhkan kesabaran, pengertian, dan komunikasi yang terbuka. (Sumber : Freepik.com/@master1305).
Internasional08 Juli 2024, 20:54 WIB

Setiba di Tanah Air, Jemaah Haji Indonesia Diminta Lapor ke Puskesmas Setempat

Kemenag RI juga mengimbau jemaah haji untuk tetap menerapkan Perilaku Hidup Bersih Sehat (PHBS) setibanya di kampung halaman.
Petugas sedang memeriksa kesehatan jemaah haji. (Sumber : Kemenag RI)
Sukabumi Memilih08 Juli 2024, 20:41 WIB

Kader Golkar Makin Solid Dukung Asep Japar Jadi Calon Bupati Sukabumi di Pilkada 2024

Asep Japar menjadi salah satu calon terkuat yang diusung Golkar untuk maju sebagai Calon Bupati Sukabumi di Pilkada 2024 mendatang.
Momen Asep Japar bersama pengurus DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi08 Juli 2024, 20:07 WIB

Berisi Data Penting, Tas Pinggang Milik Satpol PP Surade Hilang Diduga Digondol Maling

Tas pinggang merk Eiger milik Solih Sunarya, Kanit Pol-PP Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi, hilang diduga digondol maling pada Kamis, 4 Juli 2024 lalu.
Ruang kerja Pol PP Kecamatan Surade Kabupaten Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Arena08 Juli 2024, 20:00 WIB

Petinju Ryan Garcia Dipecat WBC Usai Hina Islam dan Ras Kulit Hitam

Petinju sensasional Ryan Garcia dipecat dari WBC usai lontaran bernada rasis di media sosial.
Petinju sensasional Ryan Garcia dipecat dari WBC usai lontaran bernada rasis di media sosial. (Sumber : Instagram/@kingryan).
Sukabumi08 Juli 2024, 19:51 WIB

Perumdam TJM Perbaiki Pipa Bocor di Warungkiara Sukabumi, Ini Wilayah Terdampak

Berikut wilayah terdampak gangguan air akibat adanya perbaikan pipa utama yang bocor oleh Perumdam TJM Cabang Cikembar di Warungkiara Sukabumi.
Petugas Perumdam TJM Sukabumi Cabang Cikembar saat memperbaiki pipa utama yang bocor di Warungkiara. (Sumber : Istimewa)
Life08 Juli 2024, 19:30 WIB

10 Cara Mengatasi Sulit Tidur di Malam Hari, Tak Hanya dari Kafein dan Relaksasi Ya!

Cara Mengatasi Sulit Tidur di Malam Hari: Tidur dan bangun pada waktu yang sama setiap hari, termasuk akhir pekan, untuk mengatur ritme sirkadian tubuh.
Ilustrasi Tidur dan bangun pada waktu yang sama setiap hari, termasuk akhir pekan, untuk mengatur ritme sirkadian tubuh. Wanita sedang tidur | Foto : istockphoto.com
Sukabumi08 Juli 2024, 19:15 WIB

Cerita Anak Sebelum Ayahnya Ditemukan Tak Bernyawa di Saung Cibadak Sukabumi

Berikut cerita anak Odit (74 tahun) pria lansia yang ditemukan tak bernyawa di Saung Cibadak Sukabumi. Korban dilaporkan sempat hilang sebulan.
Anak korban, Azis (36 tahun) saat diwawancara di pemakaman belakang RSUD Sekarwangi, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Senin (8/7/2024). (Sumber : Istimewa)
Sukabumi08 Juli 2024, 19:14 WIB

Tingkatkan Kenyamanan, Dinas PU Sukabumi Perbaiki Jalan Pelita Palabuhanratu

Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi melakukan perbaikan jalan di ruas jalan Pelita tepatnya di Desa Jayanti, Kecamatan Palabuhanratu.
Perbaikan di ruas jalan raya Pelita tepatnya di Desa Jayanti, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupatem Sukabumi | Foto : Dok. PU / Ilyas Supendi
Sehat08 Juli 2024, 19:00 WIB

5 Cara Mudah dan Murah Atasi Rambut Rontok dengan Bahan Alami di Rumah

Ada beberapa cara mengatasi rambut rontok secara alami.
Ilustrasi - Ada beberapa cara mengatasi rambut rontok secara alami. (Sumber : Freepik.com/@master1305).