Daftar 15 Bank Digital yang Ada di Indonesia, Bebas Biaya Admin

Kamis 27 Juli 2023, 12:00 WIB
Ilustrasi. Mobile | Daftar 15 Bank Digital yang Ada di Indonesia, Bebas Biaya Admin (Sumber : pixabay.com/@MarkusWinkler)

Ilustrasi. Mobile | Daftar 15 Bank Digital yang Ada di Indonesia, Bebas Biaya Admin (Sumber : pixabay.com/@MarkusWinkler)

SUKABUMIUPDATE.com - Bank Digital berdasarkan POJK No.12/POJK.03/2021 adalah bank berbadan hukum Indonesia yang menyediakan dan menjalankan kegiatan usaha terutama melalui saluran elektronik.

Bank Digital, merujuk laman resmi Kemenkeu, tidak memiliki kantor fisik selain kantor pusat atau menggunakan kantor fisik yang terbatas.Regulasi Bank Digital di Indonesia belum diatur secara khusus sehingga sama dengan bank umum lain, yaitu menggunakan POJK No.12/POJK.03/2021 tentang Bank Umum.

Baca Juga: 6 Kebiasaan Orang Sukses yang Patut Ditiru, Yuk Lakukan!

Lantas, ada berapa Bank Digital di Indonesia? Berikut informasinya sebagaimana dirangkum via Suara.com

Daftar Bank Digital yang Ada di Indonesia

  1. Bank Jago
  2. Jenius
  3. Livin
  4. Neo Bank
  5. Allo Bank
  6. Blu
  7. Line Bank
  8. Motion Banking
  9. Bank Raya
  10. D-Save
  11. Wokee
  12. BNC Digital
  13. TMRW by UOB
  14. PermataME
  15. DigiBank

Itulah daftar 15 bank digital yang ada di Indonesia pada tahun 2023. Updaters, bisa memanfaatkan bank tersebut untuk menyimpan uang atau melakukan kegiatan perbankan digital lain.

Bank Jago

Kamu mungkin sudah tidak asing dengan Bank Jago. Pengguna Gojek pasti pernah diminta untuk menyambungkan akun mereka dengan Bank Jago untuk kemudahan.

Bank Jago sendiri merupakan bank digital produk dari PT Bank Jago Tbk. Yang berdiri pada 1 Mei 1992. Bank jago mendapatkan izin operasi pada 10 Juli 1992.

Jenius

Bank Jenius juga punya cukup nama di Indonesia. Banyak orang menggunakan bank ini untuk menyimpan uang dan transaksi berbasis digital.

Meski beberapa waktu lalu viral jika Bank Jenius mengalami masalah soal pelayanan, namun ini adalah salah satu bank digital terbaik dan terbesar di Indonesia yang bisa kamu pertimbangkan.

Livin

Pengguna bank Mandiri mungkin sudah tak asing dengan Livin. Ternyata, Livin adalah bank digital yang berdiri di bawah bank Mandiri.

Munculnya Livin memudahkan nasabah melakukan transaksi.

Baca Juga: 9 Ciri Seseorang Mengalami Gangguan Kepribadian, Impulsif dan Emosian

Selain itu, nasabah dapat menyimpan uang dan menabung deposito dalam satu tempat. Kamu bisa memanfaatkan Livin Mandiri untuk melakukan transaksi digital apapun.

Neo Bank

Neo Bank juga cukup punya nama di Indonesia. Pada awal-awal kemunculannya, bank ini sempat membuat layanan untuk menarik nasabah.

Salah satunya adalah kamu bisa mendapatkan Rp50 ribu secara cuma-cuma hanya dengan mengajak teman kamu membuat rekening di Neo Bank.

Allo Bank

Selain Neo Bank, Allo Bank juga cukup sering terdengar. Allo Bank dari PT Allo Bank Indonesia Tbk adalah bank digital yang rilis pada tahun 2022.

Dahulu, Allo Bank masih bernama Bank Harda Indonesia sebelum diakuisisi Chairul Tanjung.

Selain bank digital di atas, ada pula beberapa bank digital di Indonesia yang bisa kamu pertimbangkan untuk melakukan transaksi digital.

Baca Juga: 5 Alasan Wanita Rentan Mengalami Gangguan Kesehatan Mental Dibanding Pria

Seperti diketahui, bank konvensional saat ini juga mulai merambah ke digital. Misalnya BCA, BRI, BNI yang seluruhnya mulai menerapkan layanan digital untuk mempermudah aktivitas nasabah.

Berbeda dengan Bank Digital asli yang memang menghadirkan fitur perbankan digital. Nasabah semakin mudah untuk melakukan transaksi, tarik tunai dan memudahkan pengecekan keuangan.

Registrasi bank digital dapat dilakukan di mana pun, bebas biaya admin, dan dapat menarik uang tanpa kartu. Namun, tetap membutuhkan koneksi internet agar dapat menggunakan bank digital.

Sumber: deli.suara.com/Damai Lestari

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life22 November 2024, 18:00 WIB

Amalkan Doa Imam Al-Ghazali Saat Menghadapi Masalah Hidup

Doa dari Imam Al-Ghazali ini dianjurkan diamalkan saat sedang dirundung maslaah kehidupan.
Ilustrasi - Doa ini dibaca saat sedang dirundung masalah kehidupan (Sumber : Pexels.com/@Pavel Danilyuk)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:49 WIB

Iyos-Zainul Janji Hilangkan Pungli Tenaga Kerja di Sukabumi

Debat kedua Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi 2024 yang digelar di Hotel Sultan Raja, Bandung, Jumat (22/11/2024), berlangsung meriah. Pendukung dari masing-masing pasangan calon memadati area sekitar hotel
Iyos-Zaenul janji hilangkan pungli tenaga kerja di Kabupaten Sukabumi (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)