Khusus Akhir Tahun! Hadiah Jutaan Rupiah dari Bancassurance dan Reksadana bjb

Selasa 27 Desember 2022, 15:57 WIB
bjb Saving For Wealth 2022, program khusus akhir tahun 2022, berupa hadiah langsung kepada nasabah bank bjb atas pembelian produk Wealth Management (Sumber: bjb)

bjb Saving For Wealth 2022, program khusus akhir tahun 2022, berupa hadiah langsung kepada nasabah bank bjb atas pembelian produk Wealth Management (Sumber: bjb)

SUKABUMIUPDATE.com - Euforia liburan akhir tahun tak hanya sekedar liburan. Merencanakan investasi masa depan, menata keuangan di tahun 2023 tak kalah penting.

Masih bimbang dalam pilihan berinvestasi? Penawaran yang satu ini cukup menjanjikan.

bank bjb menggelar program bjb Saving For Wealth 2022. Sebuah program khusus akhir tahun 2022, berupa hadiah langsung kepada nasabah bank bjb atas pembelian produk Wealth Management disertai penempatan dana fresh fund berupa Tabungan sesuai ketentuan program.

Ada nilai uang ratusan ribu hingga jutaan rupiah yang bisa langsung masuk rekening. Apalagi hadiah yang diberikan berlaku kelipatan, tergantung penempatan dana Anda.

Misalnya pada produk unit link dengan premi awal Rp50 juta dan tabungan Rp50 juta bisa bawa pulang hadiah Rp5,5 juta. Hadiah bisa diterima dalam bentuk cash, voucher, barang. Cukup menggiurkan untuk menambah dana liburan akhir tahun ini.

Program bjb Saving For Wealth 2022 sendiri berlaku sepanjang bulan Desember 2022 dan akan berakhir pada tanggal 31 mendatang. Program ini berlaku untuk produk bancassurance, reksadana, dan tabungan.

bank bjb memberi kesempatan seluas-luasnya kepada siapa saja, nasabah perorangan yang melakukan pembelian produk Wealth Management disertai penempatan dana Tabungan selama periode program.

Untuk mengikuti program ini, ada beberapa ketentuan program yang bisa menjadi acuan. Diantaranya, program berlaku bagi nasabah perorangan.

Jenis hadiah sesuai dengan permohonan dari Nasabah dengan nilai hadiah maksimal sesuai ketentuan program. Jika stok hadiah yang dipilih oleh nasabah tidak tersedia, maka hadiah dapat diganti dengan jenis hadiah yang lain, dengan nilai yang tidak melebihi ketentuan program.

Baca Juga: Catat Tanggalnya! Diskon Belanja Akhir Tahun bagi Pengguna DIGI dan DigiCash bjb

Hadiah berupa kendaraan bermotor diberikan dalam kondisi off the road. Bank tidak melayani pengembalian hadiah dan penukaran hadiah, oleh karenanya pada saat serah terima hadiah, nasabah wajib memeriksa kelengkapan dan kondisi hadiah serta membubuhkan tanda tangan pada dokumen.

bank bjb bukan pemberi garansi atas hadiah yang diberikan, segala kualitas dan keluhan ditujukan kepada masing-masing produsen barang. Pengajuan klaim hadiah oleh Nasabah kepada bank bjb harus diajukan selambatnya 30 hari kalender sejak program berakhir, setelah periode tersebut bank bjb tidak lagi berkewajiban melayani klaim atas hadiah Nasabah.

Hadiah yang diberikan kepada Nasabah dikenakan pajak penghasilan atas Hadiah Langsung sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Pajak atas hadiah dimaksud ditanggung oleh bank bjb dan telah diperhitungkan sebagai biaya program.

Apabila Nasabah mengundurkan diri dari keikutsertaan program sebagaimana ketentuan program, maka Nasabah dikenakan penalti sebesar 125% dari nilai hadiah yang diterima.

Selain ketentuan umum, juga ada ketentuan khusus untuk setiap paketnya. Untuk paket A (Bancassurance) diantaranya hanya berlaku untuk Polis Baru (tidak berlaku top up premi tambahan polis existing). Premi yang dibayarkan merupakan dana fresh fund atau dana baru.

Kemudian untuk reksadana, produk yang disertakan adalah seluruh produk reksadana yang dipasarkan di bank bjb. Program berlaku bagi Nasabah yang bersedia melakukan pembelian Unit Penyertaan produk Reksa Dana (subscription) dengan jumlah dana dan jangka waktu tertentu.

Minimal pembelian (subscription) Reksa Dana sebesar Rp. 50.000.000,- (lima puluh juta rupiah). Dana Subscription merupakan dana fresh fund / dana baru.

Kemudian ketentuan tabungan dengan produk yang berlaku adalah bjb Tandamata; bjb Tandamata Gold; bjb Tandamata Purnabakti; bjb Tandamata Bisnis; Simpeda; dan TabunganKu.

Untuk tabungan, syaratnya yaitu tidak diperkenankan untuk rekening Joint Account atau “QQ”. Nama rekening harus sama dengan rekening pembelian Reksa Dana (IFUA). Dana yang disetor (diblokir) merupakan dana fresh fund / dana baru, yang bukan dari pembatalan polis, pengalihan atau penarikan dana dari produk Bancassurance yang dipasarkan di bank bjb. Bukan berasal dari rekening bjb yang lain baik dari Tabungan, Giro, Deposito.

Bukan berasal dari penjualan/redemption Reksa Dana di bank bjb. Dana dikategorikan fresh fund maksimal 7 hari kalender dari tanggal dana masuk sampai tanggal pemblokiran. Jangka Waktu penempatan dana 2 bulan. Dana tabungan yang telah diikutsertakan program ini tidak dapat dijadikan agunan kredit.

Untuk informasi lebih lanjut terkait program dan ketentuan, Anda bisa masuk ke website bank bjb, yaitu www.bankbjb.co.id (http://infobjb.id/bjbSavingForWealth-2022).

Sumber: Rilis bjb (Advertorial)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi18 Januari 2025, 18:29 WIB

Dinkes Apresiasi Operasi Katarak Gratis Polres Sukabumi, Sasar 200 Pasien

Ratusan pasien mengidap katarak melaksanakan oprasi di Mako polres Sukabumi yang berada di raya Jajaway, Desa Citepus, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025).
Puluhan pasien sedang antri untuk melaksanakan oprasi katarak di Mako Polres Sukabumi, Minggu (18/1/2024)  |  Foto : Ilyas Supendi
Life18 Januari 2025, 18:00 WIB

Amalkan Doa Ini Insya Allah Rezeki datang dari Segala Penjuru!

Membaca doa rezeki adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon rezeki yang halal dan berkah.
Ilustrasi berdoa - Membaca doa rezeki adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon rezeki yang halal dan berkah.(Sumber : Foto: Pixabay.com)
Sukabumi18 Januari 2025, 17:55 WIB

Sidak Peternakan Sapi Tak Berizin Di Cicurug, Ini Arahan DPMPTSP Sukabumi

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Sukabumi melakukan inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai ternak sapi di Kampung Nangklak, RT 06/06, Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug
DPMPTSP Kabupaten Sukabumi inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai kandang sapi di Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug, Sabtu (18/1/2025) | Foto : Istimewa
Sukabumi18 Januari 2025, 17:34 WIB

Terdampak Gempa Magnitudo 4,3, Tembok Rumah Warga Ambruk Di Loji Sukabumi

Satu unit rumah warga di Kampung Babakan, RT 014/RW 010, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, mengalami kerusakan akibat gempa bumi yang terjadi pada Sabtu (18/1/2025).
Tembok rumah warga ambruk di Loji Sukabumi, akibat diguncang gempa magnitudo 4,3  | Foto : Ilyas
Sukabumi18 Januari 2025, 17:07 WIB

Longsor Gerus Rumpun Bambu, Satu Rumah Warga Di Benda Sukabumi Terdampak

Longsor terjadi di Kampung Bangkongreang RT 1/4, Desa Benda, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025) sekitar pukul 05.00 WIB
Longsor timpa teras rumah warga di Benda Cicurug Sukabumi | Foto : P2BK Cicurug
Musik18 Januari 2025, 17:00 WIB

Lirik Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ - Icha Yolanda dan Om Nirwana

Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral.
Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral. (Sumber : Screenshot YouTube/ iYon Nirwana).
Bola18 Januari 2025, 16:00 WIB

Prediksi Madura United vs Barito Putera: Duel Dua Tim Papan Bawah!

Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini.
Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini. (Sumber : Instagram).
Sukabumi18 Januari 2025, 15:45 WIB

Buruh dan Pelajar Collab Edarkan Hexymer-Tramadol di Sukabumi, Ditangkap saat Transaksi

Barang bukti yang disita adalah empat paket hexymer dan lima setrip tramadol.
Kedua terduga pelaku kasus obat keras terbatas yang ditangkap di Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Polsek Sagaranten
Sukabumi18 Januari 2025, 15:23 WIB

Lindas Material Longsor, Truk Terguling di Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi

Longsor ini sempat menutup Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua.
Truk terguling di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cisarakan, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Istimewa
Inspirasi18 Januari 2025, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik.com/@ASphotofamily)