Jaga Kebugaran dan Kecantikan, Ini Tips dari Artis Asal Sukabumi Desy Ratnasari

Selasa 17 Oktober 2023, 16:00 WIB
Jaga Kebugaran dan Kecantikan, Ini Tips dari Artis Asal Sukabumi Desy Ratnasari (Sumber : Instagram @desyratnasariterdepan)

Jaga Kebugaran dan Kecantikan, Ini Tips dari Artis Asal Sukabumi Desy Ratnasari (Sumber : Instagram @desyratnasariterdepan)

SUKABUMIUPDATE.com - Artis cantik Desy Ratnasari dikenal sebagai selebritis Indonesia yang awet muda. Artis asal Sukabumi ini akan genap berusia 50 tahun pada 12 Desember 2023.

Lalu apa sih rahasia Artis, politisi sekaligus mantan model itu dalam menjaga fisiknya tetap terlihat muda?

Melansir dari Tempo.co, Desy Ratnasari pun membagikan rahasia awet muda, termasuk kiat menjaga kebugaran tubuh dan kecantikan wajah. Ia mengaku selalu menjaga kesehatan tubuh, salah satunya pola makan.

Baca Juga: 7 Manfaat Teh Hijau Untuk Kecantikan, Melembabkan Hingga Mencegah Penuaan Dini

“Aku sekarang tidak lagi makan tepung-tepungan, termasuk gorengan,” katanya.

Menghindari segala jenis gorengan dan makanan dari tepung telah ia lakukan selama satu tahun terakhir. Sebelumnya, ia kerap mengalami gastritis, peradangan pada dinding lambung yang ditandai nyeri di ulu hati atau lambung.

Namun, setelah berhenti mengonsumsi makanan tinggi kalori tersebut, gejala penyakit lambung itu tak lagi ia alami dan tubuhnya jadi lebih sehat.

“Setelah berhenti makan gorengan dan tepung, tidak ada lagi gastritis. Perut tidak terasa kembung, lebih ringan. Karena sudah mau umur 50, jadi menurut saya banyak pilihan yang lebih sehat untuk dikonsumsi,” ujar Desy.

Baca Juga: 5 Manfaat Buah Nanas untuk Kecantikan Wajah, Bisa Cegah Jerawatan!

Selain itu, ia juga selalu tidur teratur dan sering berolahraga untuk memperkuat otot tubuh. Di pagi hari, ia biasa berjalan di sekitar kompleks rumahnya.

“Olahraga itu harus untuk jaga kesehatan. Berolahraga itu salah satu bentuk perasaan syukur dan menjaga apapun yang Allah berikan dengan sempurna, makanan juga dijaga,” jelasnya. “Sederhana saja, berjalan keliling kompleks supaya dapat udara segar dan sinar matahari, sekalian bersosialisasi dengan tetangga.”

Dolphin skin treatment

Untuk perawatan kulit, anggota DPR-RI dari PAN itu mengaku rutin memakai skincare dan melakukan perawatan lain, seperti dolphin skin treatment.

Baca Juga: Sinopsis Hati Suhita Film Menguras Air Mata yang Dibintangi Desy Ratnasari

Ini adalah serangkaian perawatan yang bertujuan membuat kulit menjadi bersih, berkilau, semakin lembut seperti kulit lumba-lumba. Selain itu, perawatan ini juga akan memperbaiki tekstur kulit menjadi lebih kenyal.

“Yang jelas, satu bulan sekali saya pasti perawatan dolphin, itu sudah pasti karena kolagen kita yang sudah tua ini sudah berkurang, sisanya skincare biasa saja,” ujarnya.

Perawatan kulit yang ia lakukan sendiri di rumah cukup sederhana. Biasanya, ibu satu anak itu hanya memakai krim mata dan pelembab pada pagi dan malam hari.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi18 Januari 2025, 18:29 WIB

Dinkes Apresiasi Operasi Katarak Gratis Polres Sukabumi, Sasar 200 Pasien

Ratusan pasien mengidap katarak melaksanakan oprasi di Mako polres Sukabumi yang berada di raya Jajaway, Desa Citepus, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025).
Puluhan pasien sedang antri untuk melaksanakan oprasi katarak di Mako Polres Sukabumi, Minggu (18/1/2024)  |  Foto : Ilyas Supendi
Life18 Januari 2025, 18:00 WIB

Amalkan Doa Ini Insya Allah Rezeki datang dari Segala Penjuru!

Membaca doa rezeki adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon rezeki yang halal dan berkah.
Ilustrasi berdoa - Membaca doa rezeki adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon rezeki yang halal dan berkah.(Sumber : Foto: Pixabay.com)
Sukabumi18 Januari 2025, 17:55 WIB

Sidak Peternakan Sapi Tak Berizin Di Cicurug, Ini Arahan DPMPTSP Sukabumi

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Sukabumi melakukan inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai ternak sapi di Kampung Nangklak, RT 06/06, Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug
DPMPTSP Kabupaten Sukabumi inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai kandang sapi di Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug, Sabtu (18/1/2025) | Foto : Istimewa
Sukabumi18 Januari 2025, 17:34 WIB

Terdampak Gempa Magnitudo 4,3, Tembok Rumah Warga Ambruk Di Loji Sukabumi

Satu unit rumah warga di Kampung Babakan, RT 014/RW 010, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, mengalami kerusakan akibat gempa bumi yang terjadi pada Sabtu (18/1/2025).
Tembok rumah warga ambruk di Loji Sukabumi, akibat diguncang gempa magnitudo 4,3  | Foto : Ilyas
Sukabumi18 Januari 2025, 17:07 WIB

Longsor Gerus Rumpun Bambu, Satu Rumah Warga Di Benda Sukabumi Terdampak

Longsor terjadi di Kampung Bangkongreang RT 1/4, Desa Benda, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025) sekitar pukul 05.00 WIB
Longsor timpa teras rumah warga di Benda Cicurug Sukabumi | Foto : P2BK Cicurug
Musik18 Januari 2025, 17:00 WIB

Lirik Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ - Icha Yolanda dan Om Nirwana

Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral.
Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral. (Sumber : Screenshot YouTube/ iYon Nirwana).
Bola18 Januari 2025, 16:00 WIB

Prediksi Madura United vs Barito Putera: Duel Dua Tim Papan Bawah!

Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini.
Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini. (Sumber : Instagram).
Sukabumi18 Januari 2025, 15:45 WIB

Buruh dan Pelajar Collab Edarkan Hexymer-Tramadol di Sukabumi, Ditangkap saat Transaksi

Barang bukti yang disita adalah empat paket hexymer dan lima setrip tramadol.
Kedua terduga pelaku kasus obat keras terbatas yang ditangkap di Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Polsek Sagaranten
Sukabumi18 Januari 2025, 15:23 WIB

Lindas Material Longsor, Truk Terguling di Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi

Longsor ini sempat menutup Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua.
Truk terguling di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cisarakan, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Istimewa
Inspirasi18 Januari 2025, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik.com/@ASphotofamily)