Jawa Barat Sabet 6 Medali di Cabor Gantole PON XXI Aceh Sumut 2024

Rabu 18 September 2024, 13:30 WIB
Peraih Medali Cabor Gantole PON 2024. Perak: Muhammad Abdul Muhid - Jawa Timur (kiri), Emas: Ayat Supriatna - Jawa Barat (tengah), Perunggu: TB. Husni Mubarak - Banten (kanan). Foto: Instagram/@ponxxiaceh

Peraih Medali Cabor Gantole PON 2024. Perak: Muhammad Abdul Muhid - Jawa Timur (kiri), Emas: Ayat Supriatna - Jawa Barat (tengah), Perunggu: TB. Husni Mubarak - Banten (kanan). Foto: Instagram/@ponxxiaceh

SUKABUMIUPDATE.com - Gantole, atau hang gliding, adalah olahraga udara di mana peserta menggunakan glider atau sayap gantung (gantole) yang tidak bermesin untuk terbang melayang di udara.

Gantole termasuk dalam olahraga dirgantara, di mana atlet mengandalkan angin dan termal (kolom udara hangat yang naik) untuk tetap terbang lebih lama dan melakukan manuver di udara.

Melansir PPID Bener Meriah, Ketua Panitia Pelaksana Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 Kabupaten Bener Meriah sekaligus Ketua Federasi Aerosport Indonesia (FASI) kabupaten setempat, Ir. Nurisman mengatakan, Gontole menjadi salah satu cabang olahraga (Cabor) Dirgantara di ajang PON XXI Aceh Sumut 2024.

Baca Juga: Jati Diri Sunda, 3 Makna Si Cepot Wayang Golek Menurut Millenial Gen Z

Cabang olahraga gantole di PON XXI Aceh-Sumut 2024 telah sukses menyelesaikan enam nomor pertandingan pada Minggu (15/09/2024) di Venue Bandara Rembele, Bener Meriah lalu. Bangga! Jawa Barat menjadi kontingen dengan peraih medali terbanyak yang mendominasi ajang Cabang Olahraga Gantole ini, bersama dengan Kontingen Jawa Timur di berbagai kategori.

Jawa Barat dan Jawa Timur berhasil menunjukkan kekuatannya di Olahraga Gantole sehingga memperkuat posisi Kalasemen Sementara PON XXI Aceh Sumut 2024. Merujuk ponxxi.acehprov.go.id, berikut rincian para peraih medali Cabang Olahraga Gantole di PON XXI Aceh Sumut 2024:

Perolehan Medali Jawa Barat di Cabor Gantole PON XXI Aceh Sumut 2024

Kategori Ketepatan Mendarat Kelas A:

  • Medali Emas: Ayat Supriatna (Jawa Barat)
  • Medali Perak: Muhammad Abdul Muhid (Jawa Timur)
  • Medali Perunggu: TB. Husni Mubarak (Banten)

Kategori Ketepatan Mendarat Kelas B:

  • Emas: Ariiq Sufyan Gantha Nreswara (Jawa Timur)
  • Perak: Dede Junaedi (Jawa Barat)
  • Perunggu: Supardi (Jawa Tengah)

Kategori Lintas Alam Perorangan Kelas A:

  • Medali Emas: Abdul Mustopa (Jawa Timur)
  • Medali Perak: Riko Bahiuddin Saputra (Jawa Barat)
  • Medali Perunggu: Muhammad Abdul Muhid (Jawa Timur)

Kategori Lintas Alam Perorangan Kelas B:

  • Medali Emas: Ariiq Sufyan Gantha Nreswara (Jawa Timur)
  • Medali Perak: Supardi (Jawa Tengah)
  • Medali Perunggu: Irham Muhammad Fauzi (Jawa Barat)

Baca Juga: 5 Fakta Saki Tamogami, Wanita Jepang yang Hidup Hemat Ekstrem Demi Beli Rumah 7M

Kategori Lintas Alam Beregu Kelas A:

  • Medali Emas: Abdul Mustopa & Muhammad Abdul Muhid (Jawa Timur)
  • Medali Perak: Andreas Hermas Kartowisastro & Ersy Nuzul Firman (DKI Jakarta)
  • Medali Perunggu: Riko Bahiuddin Saputra & Ayat Supriatna (Jawa Barat)

Kategori Lintas Alam Beregu Kelas B:

  • Medali Emas: Supardi & Ayyas Yahya (Jawa Tengah)
  • Medali Perak: Ariiq Sufyan Gantha Nreswara & Achmad Teguh Wibowo (Jawa Timur)
  • Medali Perunggu: Irham Muhammad Fauzi & Dede Junaedi (Jawa Barat)

Sumber: PON XXI

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
DPRD Kab. Sukabumi19 September 2024, 17:40 WIB

Resmi Ditetapkan, Ini 4 Calon Pimpinan DPRD Kabupaten Sukabumi 2024-2029

Berikut daftar nama 4 calon Pimpinan DPRD Kabupaten Sukabumi 2024-2029 yang resmi ditetapkan dalam rapat paripurna Ke-5, Kamis (19/9/2024).
Penandatanganan Keputusan DPRD dan Berita Acara terkait calon Pimpinan DPRD Kabupaten Sukabumi 2024-2029 yang ditandatangani oleh Pimpinan Sementara dan Sekretaris Dewan. (Sumber : SU/Ilyas)
Entertainment19 September 2024, 17:30 WIB

IShowSpeed Bingung Saat Fans Kasih Batik yang Disebut Berasal dari Malaysia

Namun, siaran langsung IShowSpeed sempat membuat media sosial heboh ketika merekam momen saat ia menerima kemeja batik dari seorang penggemar Malaysia dan mengklaim kalau batik merupakan pakaian tradisional asal Negeri Jiran itu.
IShowSpeed Bingung Saat Fans Kasih Batik yang Disebut Berasal dari Malaysia (Sumber : Instagram/@ishowspeed)
Sukabumi Memilih19 September 2024, 17:19 WIB

Bawaslu Masih Temukan Data Warga Meninggal Masuk dalam Daftar Pemilih di Kota Sukabumi

Dengan adanya catatan ke KPU Kota Sukabumi ini, Bawaslu sebut ada potensi Pleno ulang dalam Penetapan Daftar Pemilih Tetap atau DPT Pilkada 2024.
(Foto Ilustrasi) Bawaslu Kota Sukabumi beri catatan untuk KPU dalam proses penetapan DPT Pilkada 2024. | Foto: Istimewa
Sehat19 September 2024, 17:15 WIB

Mengenal Phantosmia, Mencium Bau Melati Pertanda Kuntilanak?

Menurut cerita mitos yang beredar, bunga melati adalah bunga beraroma wangi yang amat disukai Nyi Roro Kidul. Apakah Itu Phantosmia?
Ilustrasi. Bunga Melati. Halusinasi mencium bau sesuatu disebut dengan Phantosmia. (Sumber : Freepik/freepik)
Sukabumi19 September 2024, 17:02 WIB

Kandang di Citepus Sukabumi Ludes Terbakar, Ratusan Ekor Ayam Mati Terpanggang

Berikut kronologi kebakaran kandang ayam di Citepus Palabuhanratu Sukabumi. Akibat kejadian ini ratusan ekor ayam mati terpanggang.
Petugas Damkar saat proses pendinginan kandang ayam yang ludes terbakar di Citepus Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Musik19 September 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Symphony Clean Bandit feat Zara Larsson

Salah satu penggalan Lirik Lagu Symphony Clean Bandit feat Zara Larsson yang membekas di ingatan adalah "I just wanna be part of your symphony. Will you hold me tight and not let go?", sehingga banyak dicari warganet.
Official Audio Lagu Symphony Clean Bandit feat Zara Larsson. Foto: Ist
Sukabumi19 September 2024, 16:43 WIB

Pemimpin yang Bijaksana, Sosok Almarhum M Solihin di Mata Ketua PGRI Kabupaten Sukabumi

Almarhum M Solihin di Mata Ketua PGRI Kabupaten Sukabumi Tubagus Wahid Ansor adalah pemimpin yang bijaksana.
Sosok almarhum Muhammad Solihin, mantan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi. (Sumber : istimewa)
Entertainment19 September 2024, 16:30 WIB

Agensi Jennie BLACKPINK Klarifikasi Terkait Nama Fandom dan Rumor Kencan

Hal ini menimbulkan berbagai spekulasi di kalangan penggemar bahwa Rubies mungkin adalah nama fandom resmi Jennie. Tentu saja mereka senang mendengar panggilan yang akan disematkan pada mereka.
Agensi Jennie BLACKPINK Klarifikasi Terkait Nama Fandom dan Rumor Kencan (Sumber : Instagram.com/jennierubyjane)
Entertainment19 September 2024, 16:15 WIB

Usai Dijemput, Nikita Mirzani Akan Bawa Lolly ke Polres Metro Jakarta Selatan

Nikita Mirzani akan membawa putrinya, Laura Meizani Mawardi atau Lolly ke Polres Metro Jakarta Selatan usai dijemput di apartemennya tadi siang.
Usai Dijemput, Nikita Mirzani Akan Bawa Lolly ke Polres Metro Jakarta Selatan (Sumber : Instagram/@yosepsinudarsono)
Keuangan19 September 2024, 16:13 WIB

DPR Sahkan UU APBN 2025 Tahun Pertama Pemerintahan Prabowo, Ini Rinciannya

Berikut rincian postur anggaran UU APBN 2025 yang disahkan DPR RI untuk tahun pertama pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.
Suasana Rapat Paripurna DPR RI terkait UU APBN 2025. (Sumber Foto: Youtube TV Parlemen)