Daftar 4 Nama Pahlawan yang Diusulkan Jawa Barat Jadi Pahlawan Nasional 2023

Senin 03 April 2023, 21:30 WIB
Ilustrasi. Jawa Barat resmi mengusulkan empat nama pahlawan untuk dianugerahi gelar Pahlawan Nasional tahun 2023 | Foto: bandung.go.id

Ilustrasi. Jawa Barat resmi mengusulkan empat nama pahlawan untuk dianugerahi gelar Pahlawan Nasional tahun 2023 | Foto: bandung.go.id

SUKABUMIUPDATE.com - Pemerintah Jawa Barat resmi mengusulkan empat nama pahlawan untuk dapat dianugerahi sebagai Pahlawan Nasio­nal pada peringatan Hari Pahlawan 2023.

Keempat nama itu diajukan melalui Dinas Sosial Jawa Barat dan Tim Peneliti dan Pengkaji Gelar Daerah (TP2GD).

Keempat nama pahlawan yang diusulkan kepada Kementerian Sosial (Kemensos) itu adalah;

  1. Inggit Garnasih (Kota Bandung)
  2. KH Ma'mun Nawawi (Kota Bekasi)
  3. Sholeh Iskandar (Kota Bogor)
  4. Mochtar Kusumaatmadja (Kota Bandung)

Baca Juga: 5 Tokoh Pahlawan Asal Jawa Barat, Dua Diantaranya dari Sukabumi

Sebelumnya, nama Ing­git Garnasih juga pernah di­usulkan ke Kemensos untuk dianugrahi gelar Pahlawan Nasional pada 2008 dan 2012 lalu.

Lalu ada nama Mochtar Ku­sumaatadja yang juga pernah diusulkan Pem­prov Ja­bar pada tahun 2022 lalu.

Namun, keduanya di­nilai belum la­yak menyandang Pahlawan Nasional oleh Dewan Gelar, Tanda Jasa. dan Tanda Kehormat­an.

Dan di tahun 2023 ini kedua nama tersebut kembali diusulkan unyuk dapat dianugerahi gelar pahlawan nasional.

Mengutip dari laman media sosial pemerintah Provinsi Jawa Barat @jabarprovgoid diketahui jika dokumen persyaratan keempat nama pahlawan asal Jawa Barat itu telah diserahkan pada Kementerian Sosial pada Kamis, 30 Maret 2023.

Baca Juga: KH Ahmad Sanusi Pahlawan Nasional, Ketua DPRD Sukabumi: Anak Muda Melanjutkan

“Kamis, 30 Maret 2023, Kepala Dinas Sosial Provinsi Jawa Barat selaku Wakil Direktur Tim Peneliti dan Peneliti Gelar Daerah (TP2GD) Jawa Barat bersama Biro Kesejahteraan Rakyat Setda Jabar Provinsi, menyerahkan dokumen persyaratan administrasi pencalonan Calon Pahlawan Nasional tahun 2023 dari Jawa Barat kepada Kementerian Sosial melalui Dirjen Pemberdayaan Masyarakat, untuk selanjutnya diserahkan kepada Tim Peneliti dan Peneliti Tingkat Pusat (TP2GP),” tulis keterangan dalam unggahan akun @jabarprovgoid.

Jasa Empat Pahlawan yang Disusulkan Jadi Pahlawan Nasional

Berikut jasa-jasa yang dilakukan keempat nama pahlawan dari Jawa Barat untuk bangsa Indonesia yang diusulkan untuk dianugerahi gelar pahlawan nasional.

Baca Juga: KH Ahmad Sanusi Jadikan Hari Pahlawan di Kota Sukabumi Istimewa

Inggit Garnasih (Kota Bandung)

  • Jasa dan pengabdian dalam proses pendirian Perserikatan Nasional Indonesia (PNI) tahun 1927.
  • Menguatkan semangat perjuangan Soekarno saat Soekarno menjalani masa penahanan
    di penjara Banceuy dan Sukamiskin (1929-1931) serta masa pengasingan di Ende (1934-1938) dan Bengkulu (1938-1942)
  • Jasa dan Pengabdian dalam memberi akses informasi kepada Soekarno mengenai situasi politik di luar penjara dan dalam menyiapkan pidato pembelaan yang berjudul Indonesie Klaagt Ann atau Indonesia Menggugat
  • Jasa dan pengabdian dalam membantu perjuangan gerakan politik Soekarno pada masa 1923-1929 dan 1932-1933

Baca Juga: Lahir Bulan Desember, Profil Lengkap Pahlawan Jawa Barat Dewi Sartika

KH Ma'mun Nawawi (Kota Bekasi)

  • Komandan pembinaan mental pada pelatihan laskar Hizbullah di Cibarusah Bekasi (2 Februari sampai 15 Mei 1945)
  • Peredam gerakan DI/TII di sekitar wilayah Jawa Barat
  • Pendiri pesantren Albaqiyatussholihat Cibogo pada 1937
  • Kontributor dalam penerapan ilmu falak

Baca Juga: 68 Makam Tanpa Nama! Ada Pahlawan Sukabumi, Korban Algojo Belanda di Cianjur

Sholeh Iskandar (Kota Bogor)

  • Komandan Batalyon Hizbullah Bogor tahun 1945
  • Danyon TNI VI brigade Tirtayasa Divisi Siliwangi tahun 1947
  • Dandim 0306 Lebak tahun 1948
  • Pendiri Legiun Veteran Republik Indonesia tahun (LVRI) 1956
  • Pendiri Pesantren Pertanian Darul Falah tahun 1960
  • Pendiri Universitas Ibnu Khaldun tahun 1961
  • Inisiator pendiri Badan Kerjasama Pondok Pesantren tahun 1972
  • Pendiri Rumah Sakit Islam Bogor tahun 1982
  • Pelopor Bank Syariah tahun 1992

Mochtar Kusumaatmadja (Kota Bandung)

  • Anggota panitia interdepartemental urusan rancangan UU Laut tahun 1957
  • Wakil Ketua Delegasi Hukum Laut tahun 1972
  • Ketua Delegasi Hukum Laut UNCLOS III tahun 1982
  • Rektor Universitas Padjajaran tahun 1973 sampai 1974
  • Menteri Kehakiman Kabinet Pembangunan II tahun 1974 sampai 1978
  • Menteri Luar Negeri Kabinet Pembangunan III tahun 1978 sampai 1988
  • Dewan Pertimbangan Agung tahun 1988 sampai 1998
Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi18 Januari 2025, 17:34 WIB

Terdampak Gempa Magnitudo 4,3, Tembok Rumah Warga Ambruk Di Loji Sukabumi

Satu unit rumah warga di Kampung Babakan, RT 014/RW 010, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, mengalami kerusakan akibat gempa bumi yang terjadi pada Sabtu (18/1/2025).
Tembok rumah warga ambruk di Loji Sukabumi, akibat diguncang gempa magnitudo 4,3  | Foto : Ilyas
Sukabumi18 Januari 2025, 17:07 WIB

Longsor Gerus Rumpun Bambu, Satu Rumah Warga Di Benda Sukabumi Terdampak

Longsor terjadi di Kampung Bangkongreang RT 1/4, Desa Benda, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025) sekitar pukul 05.00 WIB
Longsor timpa teras rumah warga di Benda Cicurug Sukabumi | Foto : P2BK Cicurug
Musik18 Januari 2025, 17:00 WIB

Lirik Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ - Icha Yolanda dan Om Nirwana

Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral.
Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral. (Sumber : Screenshot YouTube/ iYon Nirwana).
Bola18 Januari 2025, 16:00 WIB

Prediksi Madura United vs Barito Putera: Duel Dua Tim Papan Bawah!

Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini.
Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini. (Sumber : Instagram).
Sukabumi18 Januari 2025, 15:45 WIB

Buruh dan Pelajar Collab Edarkan Hexymer-Tramadol di Sukabumi, Ditangkap saat Transaksi

Barang bukti yang disita adalah empat paket hexymer dan lima setrip tramadol.
Kedua terduga pelaku kasus obat keras terbatas yang ditangkap di Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Polsek Sagaranten
Sukabumi18 Januari 2025, 15:23 WIB

Lindas Material Longsor, Truk Terguling di Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi

Longsor ini sempat menutup Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua.
Truk terguling di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cisarakan, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Istimewa
Inspirasi18 Januari 2025, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik.com/@ASphotofamily)
Sukabumi18 Januari 2025, 14:58 WIB

Pengendara Terjebak Berjam-jam, Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi Buka Tutup Pasca Longsor

Saat ini jalan sudah dibuka, tetapi dengan sistem buka tutup.
Antrean kendaraan di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cimapag, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Dokumen Pengendara
Sukabumi18 Januari 2025, 14:13 WIB

Pulihkan Ekosistem Pasca Bencana, Penanaman Pohon di DAS Sungai Cikaso Sukabumi

Kegiatan ini untuk mencegah bencana serupa di masa depan.
Penanaman pohon di DAS Cikaso, Desa Cibadak dan Desa Pabuaran, Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Dokumentasi Panitia
Food & Travel18 Januari 2025, 14:00 WIB

Menikmati Deburan Ombak di Pantai Karang Tawulan, Wisata Eksotis Mirip Tanah Lot di Tasikmalaya

Tersembunyi di wilayah selatan kabupaten, pantai Karang Tawulan menawarkan keindahan alam yang masih asri dan jauh dari hiruk pikuk kota.
Pantai Karang Tawulan adalah sebuah destinasi wisata pantai yang menarik di Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. (Sumber : Instagram/@riskardr/@dadanwardana99).