Polusi India Memburuk, Warga Terpaksa Rayakan Natal di Rumah

Rabu 26 Desember 2018, 06:57 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Penduduk New Delhi India terpaksa mearayakan Hari Natal di dalam rumah karena buruknya kualitas udara dan tingkat polusi udara yang semakin parah selama 4 hari terakhir.

Menurut laporan Reuters, 26 Desember 2018, pejabat India memprediksi tingkat polusi akan masuk berlangsung selama tiga hari ke depan. Guna mengendalikan hal ini pemerintah menutup pabrik selama mulai Senin kemarin dan melarang proyek konstruksi.

"Kami lebih baik tinggal di dalam rumah karena polusi meski ada perayaan Natal dan libur nasional," kata seorang warga, Amit Azad, yang bahkan harus membeli alat penyaring udara karena asap polusi.

Pejabat kota New Delhi menyalahakan polusi membuat lalu lintas kota sangat sepi dibanding biasanya, sementara pejabat bandara mengatakan sejumlah penerbangan dalam negeri dan luar negeri terpaksa ditunda selama dua jam akibat jarak pandang pendek karena asap.

Pada Selasa pagi, indeks kualitas hudara tercatat antara 420, meskipun indeks ini lebih baik dari dua hari sebelumnya yang mencapai angka 449-450, yang merupakan angka indeks terburuk tahun ini, menurut data Pusat Pengendalian Polusi India. Sebagai catatan indeks polusi di atas 100 termasuk kategori tidak sehat.

New Delhi dikenal di antara salah satu kota-kota dengan kualitas udara paling buruk di dunia seiring pertumbuhan penjualan kendaraan bermotor dan penggunaan pembangkit listrik batu bara.

Pakar lingkungan hidup mengatakan pemerintah kota dan pusat hanya fokus pada tanggapan darurat sementara, mengenyampingkan langkah efektif jangka panjang seperti kurangnya tindakan pada sumber polusi dan mempromosikan bahan bakar bersih.

"Kurangnya kehendak politik untuk mengambil langkah serius untuk sumber yang menyebabkan buruknya tingkat polusi," tutur Sunil Dahiya, aktivis lingkungan dari Greenpeace India. Dia menuntut penaikan tarif parkir dan melepas ketergantungan terhadap pembangkit listrik tenaga batu bara.

Aktivis juga meminta pemerintah India segera menutup sekolah dan orang-orang untuk mengurangi aktivitas luar ruangan untuk mencegah gangguan kesehatan akibat polusi udara yang sedemikian buruk, meskipun perayaan Natal dan libur nasional berlangsung.

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)