Dikendalikan Kartel Narkoba, Tentara Meksiko Serbu Kantor Polisi

Rabu 26 September 2018, 08:34 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Tentara marinir dan angkatan bersenjata Meksiko menyerbu kantor polisi di kota pelabuhan Acapulco karena dicurigai terkait dengan kartel narkoba. Petugas menangkap dua petugas kepolisian yang dituduh membunuh dan merebut senjata dan peralatan kepolisian Acapulco.

Acapulco terletak di negara bagian Guerrero selatan, yang dulu merupakan tempat peristirahatan mewah bagi orang-orang Hollywood yang kaya dan terkenal, telah jatuh pada masa-masa sulit karena kejahatan narkoba yang meluas dan mengubahnya menjadi salah satu kota paling mematikan di dunia, seperti dilansir dari Reuters, 26 September 2018.

Guerrero adalah pusat produksi opium dan di tempat ini sering terjadin bentrokan antara kartel narkoba yang berselisih.

Personel militer, bersama dengan polisi federal dan negara bagian serta kantor jaksa agung negara bagian Guerrero, melucuti seluruh petugas kepolisian kota Acapulco dan menangkap dua dari mereka karena diduga bertanggungjawab atas pembunuhan.

Polisi Acapulco lainnya sedang dalam penyelidikan, tanpa menyebutkan berapa banyak yang terlibat. Sementara senjata api, rompi antipeluru, amunisi dan radio disita.

Ada lebih dari 30.000 pembunuhan di seluruh Meksiko tahun lalu, rekor tertinggi pada tahun 1997, ketika geng-geng narkoba yang bersaing terpecah menjadi kelompok-kelompok yang lebih kecil dan haus darah setelah lebih dari satu dekade kampanye yang dipimpin militer untuk memerangi kartel.

Pemerintah negara bagian mengatakan mennggelar serbuan karena kecurigaan bahwa kepolisian Acapulco mungkin telah disusupi oleh kelompok-kelompok kriminal dan lambatnya polisi kota dalam memerangi kejahatan.

Pemerintah AS mengumumkan travel warning agar warga AS tidak bepergian di negara bagian Guerrero karena kelompok bersenjata di wilayah tersebut.

Dilansir dari Associated Press, tahun lalu, Acapulco memiliki tingkat pembunuhan 103 orang per 100.000 penduduk, salah satu yang tertinggi di Meksiko dan bahkan di dunia.

Polisi lokal di beberapa wilayah Meksiko telah dibubarkan karena mereka dirusak oleh kartel narkoba. Di Guerrero sendiri, polisi setempat telah dilucuti senjata di lebih dari selusin kota dan kota sejak 2014, meskipun tidak ada yang sebesar Acapulco.

Di negara bagian utara Tamaulipas, salah satu yang paling terpukul oleh kejahatan narkoba, hampir semua pasukan polisi lokal di seluruh negara bagian telah dibubarkan sejak 2011.

Dengan bayaran rendah dan sedikit pelatihan, polisi daerah di Meksiko adalah mangsa mudah bagi kartel narkoba, yang menawarkan uang kepada mereka jika mereka setuju untuk bekerjasama dengan kartel, atau mengancam akan membunuh mereka jika mereka menolak.

Di beberapa kota Meksiko seperti di Guerrero dan Veracruz, polisi daerah berada di bawah kendali kartel narkoba sehingga mereka akan menculik orang-orang yang diminta oleh kartel narkoba dan menyerahkannya kepada kelompok tersebut untuk diinterogasi dan dibunuh.

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:55 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Asep Japar - Andreas: Visi Misi

Ajang adu gagasan pasangan calon ini disiarkan secara langsung oleh stasiun tv nasional atau bisa diakses melalui kanal youtube sukabumiupdate.com.
Paslon 02 pilkada kabupaten sukabumi 2024, Asep Japar - Andreas (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)
Life22 November 2024, 14:39 WIB

Media Sosial: Senjata Baru dalam Kampanye Politik?

Media sosial mengubah kampanye politik: cepat, luas, dan interaktif. Namun, hoaks dan manipulasi jadi tantangan. Bagaimana memanfaatkan peluangnya tanpa terjebak risikonya? Simak ulasannya di sini!
Media sosial: alat kampanye politik yang efektif, tapi penuh tantangan. Bijaklah dalam menggunakan dan menerima informasi! (Sumber : freepik)