Baum Test 10 Menit: Tips Lolos Menjawab Soal Psikotes Gambar Pohon

Kamis 15 Juni 2023, 12:30 WIB
Ilustrasi. Job Seeker | Baum Test: Jenis Soal Psikotes Gambar Pohon Lengkap Tips Lolos Menjawabnya (Sumber : Freepik)

Ilustrasi. Job Seeker | Baum Test: Jenis Soal Psikotes Gambar Pohon Lengkap Tips Lolos Menjawabnya (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - Psikotes gambar pohon merupakan satu tes grafis yang digunakan untuk menganalisis diri dari segi emosi dan kepribadian penggambar. Tes gambar pohon pada psikotes sering disebut sebagai dengan Baum Test (Tree Test) atau Koch Tree Test.

Mengutip modul yang dibagikan oleh kanal YouTube Fandy AP, berikut informasi lengkap tentang Baum Test, Jenis Soal Psikotes yang biasa diujikan pada pencari kerja.

Mulai dari penjelasan, waktu pengerjaan, jenis soal hingga tips lolos Psikotes Gambar Pohon di uji Baum Test (Tree Test). Yuk, Simak!

Tes Baum (Tree Test)

Petunjuk Mengerjakan Soal Psikotes Gambar Pohon

Gambarlah pohon berkayu. Tidak diperbolehkan menggambar pohon kelapa, pohon pisang, bambu, semak belukar, dan jenis tanaman monokotil. Setelah Anda selesai menggambar, tuliskan mama pohon tersebut di halaman kertas sebaliknya!

Baca Juga: Kepala Bocor, Balita Tertimpa Timbangan Dacin di Posyandu Sukabumi

Waktu Pengerjaan Baum Test: 10 menit

Test ini berisi tugas untuk menggambar pohon dengan kriteria-kriteria khusus. Ada dua versi tes yang diujikan dalam Baum Test (Tree Test).

Versi pertama, calon karyawan diminta menggambar pohon berkambium (dikotil), bercabang, dan berbuah. Peserta Psikotes tidak diperbolehkan menggambar pohon jenis bambu, pisang, semak belukar, ataupun jenis tanaman Monokotil lainnya.

Versi kedua, peserta diharuskan menggambar jenis pohon berkayu (seperti pada soal depan) tanpa kriteria yang jelas, namun merujuk pada jenis tanaman dikotil. Versi kedua miliki pengecualian sama dengan versi pertama yakni pohon jenis bambu, pisang, dan semak belukar.

Baca Juga: Sakit Hati Ditagih Uang Kas: Siswa SMP Dirampok, Disetubuhi dan Dicekik hingga Tewas

Baum Test dikenal juga sebagai Tree Test (Tes Pohon). Model tes ini dikembangkan oleh Kari Koch. Para psikolog atau psikiatri yang ditunjuk kemudian akan mengevalusi aspek-aspek yang berbeda pada gambar yang sudah dibuat tersebut untuk menggali kepribadian karakter orang.

Ada 59 aspek dari tes ini yang akan dievaluasi. Termasuk di antaranya akar,
batang, abang-cabang pohon, pucuk, daun-daun, lubang dalam sebuah pohon, dll.

Tips Rahasia Lolos Psikotes Gambar Pohon - Baum Test (Tree Test)

Rahasia ini bukan untuk meloloskan Anda 100% dalam Jenis Soal Psikotes tipe ini. Namun lebih banyak membantu Anda untuk mempersiapkan diri dengan lebih baik.

Meskipun Anda sama sekali tidak pandai menggambar, tapi khusus untuk tes ini, Anda bisa berlatih menggambar. Supaya hasil lebih optimal, sebelum tes, sebaiknya Anda mencari tahu jenis pohon yang akan Anda gambar, pelajari karakternya, kemudian latih kemampuan menggambar dengan mengacu pada referensi foto atau hasil pengamatan Anda.

Baca Juga: Banyak Masalah Hidup? Ini Tips Agar Tidak Malas Beribadah dari Buya Yahya

Awas! Pencari kerja juga jangan pernah "mempercayai kemampuan dan kecepatan tangan" Anda sebelum Anda benar-benar mencoba menggambar. Paling tidak, ketika sudah pernah mencoba berlatih menggambar, Anda tidak grogi saat menghadapi tes sebenarnya.

Bagus tidaknya gambar bukanlah kriteria lolos tes karena Tree Test bukanlah tes kemampuan menggambar. Sebagai salah satu alat menggali kepribadian, setiap tarikan garis dan tebal-tipis garis pun akan dievaluasi dengan cermat oleh psikolog.

Jadi, yang bisa dipersiapkan hanya berlatih menggambar semirip mungkin dengan pohon yang dimaksud agar bisa menyelesaikan gambar tepat waktu.

Sumber: YouTube/FandyAP | lokerdirektori.com | sentraloker.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Science24 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 24 November 2024, Pagi Berawan dan Siang Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan beberapa diantaranya hujan deras disertai petir saat siang hari pada 24 November 2024.
Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan saat siang hari pada 24 November 2024.(Sumber : Pixabay.com/@Horacio30).
Sukabumi23 November 2024, 23:52 WIB

Puluhan Rumah di Cidadap Sukabumi Terendam Banjir, Warga Berupaya Selamatkan Barang

Hingga kini warga masih berupaya menyelamatkan barang-barang.
Situasi banjir di Kampung Ciyocok, Desa Cidadap, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu malam (23/11/2024). | Foto: Istimewa
Sukabumi23 November 2024, 23:37 WIB

Tiga Rumah di Simpenan Sukabumi Rusak Tertimpa Longsor, Penghuni Mengungsi

Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini.
Rumah yang tertimpa longsor di Kampung Cisaat, Desa Sangrawayang, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (23/11/2024). | Foto: P2BK Simpenan
Sukabumi23 November 2024, 23:21 WIB

Jejak Ibu Soed di Sukabumi: Pendidikan, Musik, dan Lagu Tanah Airku yang Melegenda

Selain usaha kapal nelayan, Mohamad Niung juga membuka usaha kerajinan tangan.
Potret Ibu Soed. | Foto: aktualid.net
Sukabumi23 November 2024, 22:08 WIB

Kronologi Tabrakan Truk Molen Tol Bocimi dengan Mobil di Cibadak Sukabumi

Sopir mobil Honda CR-V menjalani perawatan di rumah sakit.
Truk molen proyek Tol Bocimi Seksi 3 yang terlibat kecelakaan di depan kantor Kelurahan Cibadak, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (23/11/2024). | Foto: Istimewa
Sukabumi23 November 2024, 21:21 WIB

Truk Molen Belum Dievakuasi! Kecelakaan di Cibadak Sukabumi Bikin Macet

Kemacetan panjang terjadi di kawasan ini.
Truk molen yang terlibat kecelakaan di depan kantor Kelurahan Cibadak, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (23/11/2024). | Foto: Istimewa
Sukabumi23 November 2024, 20:03 WIB

Sungai dan Gorong-gorong Meluap, Jalan Geopark Ciletuh Sukabumi Terendam Banjir

Erus menyebut ketinggian air kurang lebih 40 sampai 50 sentimeter.
Tangkapan layar jalan provinsi ruas Loji-Balewer-Puncak Darma di kawasan CPUGGp Kabupaten Sukabumi, terendam banjir pada Sabtu (23/11/2024). | Foto: Istimewa
Life23 November 2024, 20:00 WIB

7 Ciri Kamu adalah Seorang yang Fomo, Takut Ketinggalan Informasi dan Gila Medsos!

FOMO (Fear of Missing Out) adalah istilah yang merujuk pada perasaan cemas atau takut ketinggalan sesuatu yang penting atau menarik yang sedang terjadi, biasanya di lingkungan sosial atau media.
Ilustrasi - Tanda Kamu Orang yang FOMO Tapi Mungkin Tidak Menyadarinya (Sumber : Freepik/freepik)
Sukabumi23 November 2024, 19:49 WIB

Banjir Rendam Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua Sukabumi, Lalu Lintas Sempat Macet

Bencana banjir ini sempat menyebabkan kemacetan panjang.
Kondisi banjir di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu sore (23/11/2024). | Foto: P2BK Simpenan
Sukabumi23 November 2024, 19:33 WIB

Dinding Rumah Warga di Ciemas Sukabumi Jebol Dihantam TPT Ambruk

Tidak ada korban luka maupun jiwa dalam kejadian ini.
Kondisi rumah Mulyadi yang jebol di Kampung Bakanjati RT 03/04 Desa Girimukti, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa