Lowongan Kerja di Bank Penempatan Jakarta untuk S1 Semua Jurusan

Kamis 02 Maret 2023, 13:00 WIB
Lowongan Kerja di Bank Penempatan Jakarta untuk S1 Semua Jurusan (Sumber : Freepik)

Lowongan Kerja di Bank Penempatan Jakarta untuk S1 Semua Jurusan (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - PT Bank DKI saat ini sedang membuka lowongan kerja untuk posisi Relation Manager (RM) Kredit Mikro dengan jenjang pendidikan S1 semua jurusan.

Info lowongan kerja ini dirangkum dari website resmi PT Bank DKI https://recruitment.bankdki.co.id yang dilansir hari ini, Kamis (2/3/2023).

Jadi untuk kamu yang berminat menjadi salah satu karyawan di PT Bank DKI atau jika memiliki saudara, teman, dan tetangga yang sedang membutuhkan lowongan kerja ini, simak persyaratan dan dokumen yang dibutuhkan di bawah ini.

Baca Juga: Link Nonton Open BO Episode 5, Full HD Sekali Klik Tanpa Iklan!

Persyaratan: 

  • Warga Negara Indonesia.
  • Tinggi dan berat badan proporsional serta berpenampilan menarik.
  • Pendidikan minimal Sarjana (S1) semua jurusan terutama pada jurusan yang relevan dengan bidang Perbankan.
  • Akreditasi Universitas dan Program Studi minimal B (Baik)
  • IPK PTN minimal 2.75 (skala 4.00) dan PTS minimal  3.00 (skala 4.00).
  • Usia maksimal 30 Tahun (Fresh Graduate) dan 35 Tahun (Berpengalaman)
  • Bersedia mengikuti ikatan dinas dengan PT Bank DKI.
  • Tidak memiliki hubungan sedarah sampai dengan derajat kesatu baik vertikal maupun horizontal dengan karyawan PT Bank DKI.
  • Memiliki SIM C dan memiliki pengalaman selama minimal 1 tahun sebagai account officer/sales/marketing dari jenis industri keuangan seperti bank atau perusahaan pembiayaan dengan produk pembiayaan/kredit usaha mikro lebih diutamakan.

Baca Juga: 3 Fakta Menarik Anime Demon Slayer: Kimetsu No Yaiba season 3, Tayang Bulan Ini!

Dokumen:

  • Scan Ijazah
  • Pas Foto 4x6
  • Foto KTP
  • Transkrip Nilai

Deskripsi Pekerjaan:

  • Melindungi Bank dari kerugian dengan mengidentifikasi calon nasabah yang sesuai dengan kriteria yang berlaku. 
  • Mengelola penyusunan rencana kerja dan mencari nasabah pemilik usaha yang ingin melakukan peminjaman dana/modal dalam jumlah yang kecil.
  • Mengelola aktivitas penjualan produk kredit mikro
  • Memantau proses pembayaran kredit hingga pinjaman tersebut dapat dilunasi oleh nasabah.

Baca Juga: Sinopsis Film Cold Pursuit, Aksi Balas Dendam Seorang Ayah Akan Tayang di Bioskop Trans TV

Informasi lengkap terkait lowongan kerja di PT Bank DKI sebagai  Relation Manager (RM) Kredit Mikro silahkan akses di website https://recruitment.bankdki.co.id/job-postings/relationship-manager-rm-kredit-mikro-quz7d. Sebagai informasi pendaftaran akan ditutup tanggal 18 Maret 2023.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life18 Januari 2025, 18:00 WIB

Amalkan Doa Ini Insya Allah Rezeki datang dari Segala Penjuru!

Membaca doa rezeki adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon rezeki yang halal dan berkah.
Ilustrasi berdoa - Membaca doa rezeki adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon rezeki yang halal dan berkah.(Sumber : Foto: Pixabay.com)
Sukabumi18 Januari 2025, 17:55 WIB

Sidak Peternakan Sapi Tanpa Izin Di Cicurug, Ini Arahan DPMPTSP Sukabumi

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Sukabumi melakukan inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai ternak sapi di Kampung Nangklak, RT 06/06, Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug
DPMPTSP Kabupaten Sukabumi inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai kandang sapi di Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug, Sabtu (18/1/2025) | Foto : Istimewa
Sukabumi18 Januari 2025, 17:34 WIB

Terdampak Gempa Magnitudo 4,3, Tembok Rumah Warga Ambruk Di Loji Sukabumi

Satu unit rumah warga di Kampung Babakan, RT 014/RW 010, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, mengalami kerusakan akibat gempa bumi yang terjadi pada Sabtu (18/1/2025).
Tembok rumah warga ambruk di Loji Sukabumi, akibat diguncang gempa magnitudo 4,3  | Foto : Ilyas
Sukabumi18 Januari 2025, 17:07 WIB

Longsor Gerus Rumpun Bambu, Satu Rumah Warga Di Benda Sukabumi Terdampak

Longsor terjadi di Kampung Bangkongreang RT 1/4, Desa Benda, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025) sekitar pukul 05.00 WIB
Longsor timpa teras rumah warga di Benda Cicurug Sukabumi | Foto : P2BK Cicurug
Musik18 Januari 2025, 17:00 WIB

Lirik Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ - Icha Yolanda dan Om Nirwana

Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral.
Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral. (Sumber : Screenshot YouTube/ iYon Nirwana).
Bola18 Januari 2025, 16:00 WIB

Prediksi Madura United vs Barito Putera: Duel Dua Tim Papan Bawah!

Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini.
Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini. (Sumber : Instagram).
Sukabumi18 Januari 2025, 15:45 WIB

Buruh dan Pelajar Collab Edarkan Hexymer-Tramadol di Sukabumi, Ditangkap saat Transaksi

Barang bukti yang disita adalah empat paket hexymer dan lima setrip tramadol.
Kedua terduga pelaku kasus obat keras terbatas yang ditangkap di Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Polsek Sagaranten
Sukabumi18 Januari 2025, 15:23 WIB

Lindas Material Longsor, Truk Terguling di Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi

Longsor ini sempat menutup Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua.
Truk terguling di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cisarakan, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Istimewa
Inspirasi18 Januari 2025, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik.com/@ASphotofamily)
Sukabumi18 Januari 2025, 14:58 WIB

Pengendara Terjebak Berjam-jam, Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi Buka Tutup Pasca Longsor

Saat ini jalan sudah dibuka, tetapi dengan sistem buka tutup.
Antrean kendaraan di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cimapag, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Dokumen Pengendara