Tips Jaga Mood Anak selama Belajar di Rumah, Ada Saatnya Bermain

Selasa 14 April 2020, 19:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) merilis 213 aduan siswa terkait pelaksanaan program belajar di rumah yang telah berlangsung empat pekan selama pandemi virus corona, pada Senin 13 April 2020. Melansir dari tempo.co, dari total aduan tersebut, mayoritas berisi keluhan para siswa terkait beratnya beban tugas yang harus mereka kerjakan selama belajar di rumah.

Selain masalah tersebut, terdapat gap antara aturan sebelumnya menjauhi HP karena khawatir kecanduan game dengan hari ini yang harus mengajarkan penggunaan media digital secara baik dan benar untuk mendukung proses pembelajaran jarak jauh.

Psikolog Elizabeth Santoso mengatakan model pembelajaran menggunakan platform digital menjadi kendala kalau tidak semua memiliki aplikasi belajar online atau daring seperti Google Hangout atau Zoom.

"Sementara orang tua harus dibuat mesti bisa menyesuaikan dengan teknologi, terlebih di saat kita sedang menghadapi masa di rumah saja lalu menjadi kewalahan. Tapi orang tua pun tetap harus belajar tenang dengan belajar sistem baru," ucap Lizzy dalam Instagram Live Mother & Baby "Mendidik Anak di Era Digital", Senin 13 Maret 2020.

Untuk menyiasati, orang tua perlu mendampingi anak dalam proses pengerjaan tugas sebagai sarana evaluasi. Jika kebanyakan tugas maka orang tua juga disarankan meminta wali kelas agar tugas tak melulu menjawab pertanyaan.

"Orang tua meminta sama wali kelas untuk memberi materi yang banyak geraknya, usahakan ada latihan fisik jadi ada belajar gerak atau olahraga, nanti orang tua bisa bantu merekam. Belum lagi misalnya latihan menari atau menyanyi misalnya," ucapnya.

Sebab menurut Lizzy, walau belajar menggunakan platform berbasis online, kondisi mood anak juga mesti dijaga agar bisa menyesuaikan belajar di rumah. "Orang tua mesti optimistis, jangan bilang bahwa kita stres di depan anak-anak, tetap harus happy di depan anak karena kita menjaga psikis mereka," kata dia.

Anak memang berpotensi bosan karena kegiatan belajar yang monoton. Agar anak semangat, dibiasakan tetap pakai seragam di rumah, supaya mereka tetap dapat feel seperti di sekolah, hanya bedanya untuk sementara di rumah.

Belajar juga sebaiknya tidak melulu sesuai dengan jadwal pelajaran, tetapi lebih fleksibel ada pengurangan. Jangan sampai online terus karena anak tidak terbiasa di sekolah. Tetap dikasih jatah having fun buat selingan, bisa main-main yang menyenangkan mereka dan bantu menaikkan mood belajar.

"Tetap semangat ya masih panjang perjuangan kita. Nanti akan sampai pada titik kita lelah dan stres, tapi terus bertahan demi anak-anak. Sebab semua mengalaminya mari kita sabar bersama dan menjaga anak-anak agar tidak ikutan stres," imbau Lizzy.

 

 

Sumber : tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)