Tiga Minuman Nikmat untuk Pengidap Diabetes, Pilih Kopi atau Jus?

Jumat 06 Maret 2020, 17:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - International Diabetes Federation (IDF) memperkirakan sekitar 425 juta orang di seluruh dunia menderita diabetes. Dikutip dari tempo.co, Indonesia berada di urutan keenam dengan jumlah pengidap  sebanyak 10,3 juta jiwa.

Hasil Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) Tahun 2018 menunjukkan bahwa prevalensi penyandang diabetes naik mejadi 8,5 persen dari Riskesdas 2013 sebesar 6,9 persen. Kondisi ini memprihatinkan karena diabetes tidak hanya diidap orang dewasa, tapi juga anak-anak.

Penderita diabetes sebenarnya bisa hidup sehat dengan mengatur asupan sehari-hari serta menjalani gaya hidup sehat termasuk olahraga dan istirahat cukup. Tak hanya memperhatikan makanan, pengidap penyakit ini juag mesti memikirkan apa yang diminum.

Banyak minuman mengandung karbohidrat tinggi, yang dapat memengaruhi gula darah ketika dikonsumsi. Namun, ada beberapa jenis minuman yang direkomendasikan untuk pasien diabetes.

American Diabetes Association (ADA) merekomendasikan minuman tanpa kalori atau rendah kalori untuk mencegah lonjakan gula darah. Memilih minuman yang tepat dapat membantu mengelola gejala Anda, menghindari efek samping yang tidak menyenangkan dan mempertahankan berat badan yang sehat, yang sangat penting bagi penderita diabetes.

Berikut adalah daftar tiga minuman terbaik yang harus Anda pilih jika Anda menderita diabetes, seeprti dilansir laman Times of India. 

1. Kopi

Sebuah studi yang dilakukan pada 2012 menemukan bahwa minum kopi dapat membantu menurunkan risiko terkena diabetes tipe 2. Risiko ini diturunkan untuk orang yang mengonsumsi dua-tiga cangkir kopi setiap hari. Syaratnya, kopi harus tanpa gula. Menambahkan gula dan krim dapat meningkatkan jumlah kalori, yang dapat mempengaruhi kadar gula darah Anda. Jadi, kopi hitam adalah pilihan terbaik.

2. Teh herbal

Teh herbal adalah salah satu pilihan terbaik untuk penderita diabetes. Teh ini tidak hanya sehat tetapi juga enak. Minuman ini memiliki rasa yang agak manis tapi tidak serta merta meningkatkan kadar gula darah. Beberapa herbal membantu mengurangi peradangan, masalah yang sering dihadapi penderita penyakit ini.

3. Jus

Sebagian besar jus buah mengandung terlalu banyak gula, tapi Anda bisa mencoba jus buah dicampur sayuran campuran. Blender beberapa sayuran berdaun hijau dengan beberapa buah beri untuk membuat jus yang sehat dan nikmat. Campuran ini akan memberi Anda banyak vitamin dan mineral, yang bagus untuk kondisi ini.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi23 Februari 2025, 06:21 WIB

Kabar Duka, Ketua DPC PPP Kabupaten Sukabumi Dedi Damhudi Meninggal Dunia

Dedi Damhudi, Ketua DPC PPP Kabupaten Sukabumi meninggal dunia di salah satu rumah sakit di Bandung.
Ketua DPC PPP Kabupaten Sukabumi Dedi Damhudi meninggal dunia. (Sumber Foto: Istimewa)
Science23 Februari 2025, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 23 Februari 2025, Potensi Turun Hujan di Siang Hari

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca berawan hingga hujan pada 23 Februari 2025.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca berawan hingga hujan pada 23 Februari 2025. (Sumber : Pixabay.com/@holgerheinze0)
Kecantikan22 Februari 2025, 22:34 WIB

5 Cara Ampuh Memperbaiki Kulit Berminyak yang Dehidrasi, Bisa di Coba di Rumah

Kulit berminyak yang mengalami dehidrasi mungkin disebabkan oleh kurangnya asupan air atau penggunaan produk perawatan kulit yang tidak tepat.
Ilustrasi cara memperbaiki kulit berminyak yang dehidrasi (Sumber: Freepik/@stockking)
Sukabumi22 Februari 2025, 22:32 WIB

Setelah Autopsi, Samson Sang Preman Simpenan Sukabumi Dimakamkan di TPU Pasir Pogor

Kematian Samson masih menyisakan tanda tanya besar bagi keluarga.
Jenazah Suherlan alias Samson (33 tahun) saat akan dimakamkan di TPU Pasir Pogor, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (22/2/2025). | Foto: SU/Ilyas Supendi
Kecantikan22 Februari 2025, 22:25 WIB

Kulit Berminyak dan Dehidrasi: Ini 5 Penyebab dan Cara Mengatasinya

Dengan perawatan yang tepat, kulit berminyak yang dehidrasi dapat dikembalikan keseimbangannya. Ingat, hidrasi adalah kunci untuk kulit yang sehat dan bercahaya.
Ilustrasi kulit berminyak dan dehidrasi (Sumber:  Freepik/@KamranAydinov)
Nasional22 Februari 2025, 21:54 WIB

Diduga Dipecat Jadi Guru Pasca Kritik Polisi, Mendikdasmen Diminta Segera Bela Citra Sukatani

Guru merupakan warga negara yang dijamin hak-haknya.
Personel band punk Sukatani. | Foto: X/barengwarga
Life22 Februari 2025, 21:30 WIB

10 Cara Efektif Menghilangkan Noda Pewarna Rambut yang Menempel di Kulit

Mewarnai rambut tidak diragukan lagi merupakan salah satu cara termudah untuk mengubah penampilan. Namun, terkadang, betapapun kerasnya upaya untuk mencegahnya, warna rambut ini dapat meninggalkan bekas pada kulit.
Ilustrasi seorang wanita menggunakan pewarna rambut (Sumber: Freepik/@user18526052)
Sukabumi22 Februari 2025, 21:13 WIB

Tulang Tengkorak Terpotong, 4 Luka pada Wajah Warga Sukabumi yang Tewas di Tangan Adiknya

Tim dokter tidak melakukan tindakan autopsi terhadap jenazah Hendra.
Ketua tim dokter forensik RSUD R Syamsudin SH Kota Sukabumi dr Nurul Aida Fathya saat dimintai keterangan oleh wartawan soal kematian Hendra (55 tahun) pada Sabtu (22/2/2025). | Foto: SU/Asep Awaludin
Sehat22 Februari 2025, 21:00 WIB

Panduan Lengkap Mengatasi Sakit Punggung: Penyebab, Cara Mengobati, dan Pencegahannya

Dengan memahami penyebab, pengobatan, dan langkah pencegahan, Anda dapat mengelola sakit punggung secara efektif dan mencegahnya mengganggu aktivitas harian.
Ilustrasi seseorang mengalami sakit punggung (Sumber: Freepik/@stefamerpik)
Sehat22 Februari 2025, 20:30 WIB

Panduan Aman Puasa Intermiten untuk Ibu Menyusui: 8 Tips dan Hal yang Perlu Diperhatikan

Puasa intermiten dapat memberikan manfaat bagi ibu menyusui jika dilakukan dengan benar dan hati-hati. Namun, keamanan dan efektivitasnya bergantung pada kebutuhan tubuh masing-masing ibu dan respons bayi.
Ilustrasi panduan aman puasa intermiten untuk ibu menyusui (Sumber: Freepik/@freepik)