Kriteria Wanita Seksi Berdasar Zodiak, dari Cerdas sampai Centil

Selasa 02 Oktober 2018, 13:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Setiap perempuan memiliki kelebihan masing-masing yang membedakan satu dengan yang lain. Kelebihan ini dapat berbentuk banyak hal yang akhirnya dapat memancarkan sisi seksi dari setiap wanita.

Seksi yang dimaksud bukan secara fisik namun secara sifat dan kepribadian. Ingin tahu apa yang membuat perempuan seksi berdasarkan zodiak? Ini jawabnya.

#Aries
Dikendalikan oleh Planet Mars, Aries memiliki hati sekuat Ratu Amazon. Itulah yang membuatnya tampak seksi. Mereka gampang naik darah tapi seru. Karena sangat mandiri, wanita Aries sangat menantang untuk ditaklukkan. Dia juga kompetitif, tomboi, bermulut tajam, suka merayu, dan antusias.

#Taurus
Taurus adalah gabungan kekuatan dan kerapuhan. Dia tahu pasti keinginannya tapi tidak agresif mengejar keinginan itu. Pria mana yang tak terbius dengan pembawaan perempuan Taurus yang penuh perhatian?

#Gemini
Centil, plin-plan, dan angin-anginan. Sifat-sifat Gemini sering bikin para pria penasaran. Diatur oleh Planet Merkurius, wanita Gemini pintar bicara dan itu disukai lawan jenis. Sedikit saja celotehan dari mulutnya jauh lebih menarik dibandingkan rayuan perempuan lain. Pokoknya wanita Gemini tak pernah membosankan.

#Cancer
Yang seksi dari perempuan Cancer adalah sikap misterius serta ketabahannya. Dia peka, suka melamun, gampang terluka, namun menyembunyikan kerapuhan itu di balik sikap keras. Buat laki-laki, kontradiksi ini sangat seksi.

#Leo
Tidak ada wanita Leo yang pemalu. Dia bukan hanya pemberani tapi juga kadang kurang ajar. Gayanya yang percaya diri dan glamor membikin para pria terpukau. Selera humor yang tinggi juga membuatnya banyak dikejar-kejar lawan jenis. Sifatnya yang terbuka dan suka bersenang-senang menjadi magnet tersendiri.

#Virgo
Apa yang membuat Virgo seksi? Tidak lain karena perilakunya yang berkelas dan kemampuannya menahan diri. Dia pintar merawat diri dan menjaga kesehatan dan itu tak mungkin luput dari pengamatan lawan jenis. Para pria suka sekali dengan kecerdasan dan kemandirian wanita Virgo. Caranya mempertahankan akal sehat membuat laki-laki respek.

#Libra
Di balik sosok luarnya yang terkesan dingin, perempuan Libra aslinya menggebu-gebu. Laki-laki menganggap hal ini sangat seksi. Dia tahu cara memilih pakaian yang akan membuatnya tampak seksi.

#Scorpio
Tajam, penuh rahasia, dan meluap-luap. Aura misteri yang dipancarkannya membuat wanita Scoprio tak pernah sepi pengagum. Laki-laki bertanya-tanya, "Apa gerangan yang disembunyikannya?" Kalau sudah naksir wanita Scorpio, pria akan terobsesi karena si Scorpio pintar menyegarkan dan memperbarui diri tanpa henti. Selalu ada yang baru dari dirinya.

#Sagitarius
Pemberani yang gemar bersenang-senang. Prinsip "Let's go" yang dipegangnya sangat menarik. Hidup bersama perempuan Sagitarius selalu seru. Karena selalu berubah, ia bikin lawan jenis penasaran. Hidup adalah petualangan baginya.

#Capricorn
Dua sifat utama perempuan Capricorn adalah keras hati dan praktis. Buat banyak pria, kedua sifat itu sangat menantang. Hanya sedikit hal di dunia ini yang bisa bikin wanita Capricorn gentar. Sifatnya yang membumi juga disukai banyak pria.

#Aquarius
Brilian dan unik. Ide-idenya yang cerdas selalu memukau. Pria mana yang nggak tersihir pesonanya? Wanita Aquarius senang menjajal hal baru. Jadi tidak ada hari yang menjemukan bersamanya.

#Pisces
Dari luar perempuan Pisces tampak rapuh dan mengawang-awang. Itu sebabnya banyak pria tertarik padanya, ingin menjadi pahlawan baginya. Tapi banyak pria yang kaget saat mengetahui aslinya Pisces sangat tangguh, malah acap kali perempuan Pisces lah yang menyelamatkan para pria.

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Sukabumi23 November 2024, 01:29 WIB

Distan Dan Forkopimcam Ciemas Sukabumi Tanam Padi Gogo 40 Hektar

Dinas Pertanian Kabupaten Sukabumi, bersama Forkopimcam Ciemas, melakukan penanaman padi gogo diatas lahan milik Kelompok Tani Barokah Desa Mekarsakti, Kecamatan Ciemas.
Distan, perani dan Forkopimcam Ciemas malakukan penanaman padi gogo di Desa Mekarsakti Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi | Foto : Istimewa
Sukabumi Memilih23 November 2024, 01:17 WIB

KH Nawawi Pimpin Istighosah untuk Kemenangan Ayep Zaki-Bobby Maulana

Menjelalang Pilkada, pasangan calon nomor urut 2, menggelar istighosah bertempat di rumah calon Wali Kota Sukabumi, Ayep Zaki, di Cikondang, Citamiang, Kamis malam (21/11/2024)
KH Nawawi saat memimpin istighosah dikediaman calon Wali Kota Sukabumi, H. Ayep Zaki | Foto : Istimewa
Sukabumi Memilih22 November 2024, 23:51 WIB

KPU Sukabumi Diduga Salah Tulis Sub Tema Debat: Pertahanan Atau Pertanahan?

Sebuah insiden menarik perhatian di Debat Publik Terakhir Calon Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi, yang diselenggarakan di Hotel Sutan Raja, Soreang Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat (22/11/2024).
KPU Sukabumi diduga salah tulis sub tema "Pertanahan" menjadi "Pertahanan" di Debat Publik Cabup-Cawabup | Foto : Capture Youtube
Sukabumi22 November 2024, 20:58 WIB

Terpeleset dan Jatuh ke Sungai, Warga Cidolog Sukabumi Ditemukan Tewas

Susum (47 tahun) warga Kampung Rancapalet RT 15 RW 05 Desa Cipamingkis, Kecamatan Cidolog, Kabupaten Sukabumi, ditemukan dalam keadaan tewas usai terpeleset dan jatuh ke Sungai Cidolog, Jumat (22/11/2024).
Warga saat mengevakuasi Susum (47 tahun) yang ditemukan tewas usai terpeselet dan jatuh ke sungai Cidolog, Sukabumi | Foto : Istimewa
Sukabumi Memilih22 November 2024, 20:39 WIB

Puji Penampilan Asep Japar-Andreas Di Debat Terakhir: Ojang: Mumpuni Bervisi Jelas

Juru Kampanye Tim Pemenangan Pasangan nomor urut 2, Ojang Apandi, mengungkapkan rasa syukur atas kelancaran pelaksanaan debat yang diatur oleh KPU Kabupaten Sukabumi dan pihak terkait.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 20:03 WIB

Ketua KPU Sukabumi: Terima Kasih Polres Bandung

Debat Publik Pilkada Kabupaten Sukabumi antara paslon 01, Iyos Somantri - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas digelar hari ini Jumat (22/11/2024), bertempat di Hotel Sutan Raja, Soreang, Kabupaten Bandung
Kasmin Belle, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi | Foto : Capture video Youtube
Jawa Barat22 November 2024, 19:14 WIB

Muhammad Jaenudin Sosialisasi Perda Perlindungan Anak di Kalaparea Sukabumi

Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Muhammad Jaenudin, menggelar sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan Anak.
Anggota DPRD Jabar, Muhammad Jaenudin, sosialisasikan Perda Penyelenggaraan Perlindungan Anak. di Kalaparea Sukabumi | Foto : Tim Asistensi M. Jaenudin
Bola22 November 2024, 19:00 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Borneo FC: Pangeran Biru Incar 3 Poin!

Persib Bandung vs Borneo FC akan disiarkan secara langsung melalui siaran televisi dan layanan live streaming.
Ilustrasi - Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persib Bandung vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist)
Sukabumi22 November 2024, 18:44 WIB

Sungai Meluap, Banjir Langganan Terjang Cidolog Sukabumi

Hujan deras dengan intensitas tinggi pada Jumat sore (22/11/2024), memicu aliran Sungai Cidolog meluap, mengakibatkan jalan ruas Cidolog-Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi, terendam banjir.
Jalan Cidolog-Tegalbulued Sukabumi terendam banjir | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi22 November 2024, 18:30 WIB

Duku Tumbang Dievakuasi, Kondisi Rumah Warga Nagrak Sukabumi Usai Tertimpa Pohon

Reruntuhan pohon duku yang menimpa rumah milik Santibi di Kampung Pasir Huni RT 06 RW 01, Desa Pawenang, Kecamatan Nagrak akhirnya berhasil dievakuasi, Jumat (22/11/2024)
P2BK bersama tim gabungan mengevakuasi pohon tumbang yang menimpa rumah Santibi di Nagrak Sukabumi, Jumat (22/11/2024) | Sumber foto : P2BK Nagrak